Wow! Damkar Balikbukit Amankan Cobra Sepanjang Dua Meter

Redaksi

Jumat, 14 Februari 2020 - 20:32 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Liwa (Netizenku.com): Satuan pemadam kebakaran UPT Balikbukit, Lampung Barat tidak hanya piawai menaklukkan api. Tetapi mampu mengamankan ular berukuran besar yang bersarang di gudang milik Heru warga Pekon Gunung Sugih, Kecamatan Balikbukit, Jumat (14/2).

Plt Kasat Polisi Pamong Praja dan Damkar Lampung Barat, Haiza Rinza, melalui kepala regu UPT Damkar Balikbukit, Ahmad Nasa\’i, mengatakan penangkapan ular cobra sepanjang dua meter tersebut, setelah mendapat laporan dari Heru warga Gunung Sugih.

Baca Juga  Aparat Pekon Diminta Hati-hati dalam Gunakan Dana Desa

\”Setelah menerima laporan bahwa anaknya melihat seekor ular berukuran besar melingkari karung yang ada di gudang, kami langsung mendatangi rumah pak Heru, ternyata benar ada seekor ular cobra berukuran besar, bahkan panjangnya mencapai dua meter,\” kata Ahmad, seraya mengatakan pihaknya berhasil menangkap hewan mamalia beracun tersebut.

Disampaikan Ahmad, apabila ada masyarakat yang melihat ular jenis apapun usahakan tetap tenang, serta segera melapor ke petugas. Sementara bagi yang sudah tergigit binatang yang berbisa tersebut, pertolongan pertama yang bisa dilakukan adalah dengan imobilisasi lokasi yang terkena gigitan.

\”Biasanya kalau kita melihat ular akan panik, yang menyebabkan detak jantung semakin kencang dan hal tersebut bisa berakibat fatal bahkan menyebabkan kematian. Maka pertolongan pertama yang harus dilakukan adalah korban berbaring dan letakkan dua buah kayu disekitar gigitan lalu diikat dengan kain, sehingga bisa ular tersebut tidak akan menyebar, setelahnya langsung dibawa ke rumah sakit untuk mendapatkan SABU (Serum Anti Bisa Ular),\” jelasnya. (Iwan)

Berita Terkait

Ketua ISPI Lambar Apresiasi Prestasi SMA Negeri 1 Kebun Tebu
PM Dampingi Panitia Penjaringan Terima Berkas Bambang Kusmanto
Empat Siswa SMAN 1 Liwa, Wakili Lambar Seleksi Paskibra Provinsi
SMAN 1 Abung Semuli Study Pembelajaran ke SMAN 1 Liwa
DPD NasDem Lambar Buka Penjaringan Bacabup-Bacawabup
Puluhan Element Masyarakat Antarkan BK Daftar Bacalon Wabup Lambar
PM dan BK, Gelar Nobar Semifinal AFC Cup 2024 Indonesia Vs Uzbekistan
Nukman Apresiasi SMA Negeri 1 Liwa, Beri Dua Tiket Umroh

Berita Terkait

Kamis, 16 Mei 2024 - 19:35 WIB

Tunjang Ketahanan dan Swasembada Pangan, Dendi Tanam Kedelai

Kamis, 16 Mei 2024 - 15:25 WIB

Dendi Tekankan Penyelenggara Pemilu Jaga Netralitas

Rabu, 15 Mei 2024 - 18:04 WIB

Ketua TP PKK Pesawaran Hadiri Acara Puncak HUT ke-44 Dekranas

Selasa, 14 Mei 2024 - 18:19 WIB

BPK RI Beri Opini WTP Laporan Keuangan Pesawaran Tahun 2023

Senin, 13 Mei 2024 - 16:24 WIB

DPRD Pesawaran Nilai Polemik Lahan 329 H Persoalan Simpel

Minggu, 12 Mei 2024 - 17:46 WIB

Masyarakat Rejosari Gotong Royong Bongkar Gedung Balai Pekon untuk Renovasi

Minggu, 12 Mei 2024 - 12:58 WIB

Melawan, Pelaku Jambret Dihadiahi Timah Panas Tekab 308 Polres Pesawaran

Jumat, 10 Mei 2024 - 19:14 WIB

Polres Pesawaran Koordinasi Penangkapan Buaya di Teluk Pandan

Berita Terbaru

Pringsewu

APDESI Pringsewu MoU dengan Advokat Nurul Hidayah

Sabtu, 18 Mei 2024 - 21:29 WIB

Pringsewu

Curi Alat Pres Genteng, Dua Warga Tanggamus Diamuk Massa

Sabtu, 18 Mei 2024 - 15:40 WIB

Kepala BPKAD Kota Bandarlampung, M Nur Ramdhan, didampingi Sekretaris BPKAD Zakky Irawan dan Humas Kota Bandarlampung Ali Rozi. (Foto: Agis)

Lainnya

Pemkot Siap Hadapi Tudingan LCW Soal Dugaan Tipikor

Sabtu, 18 Mei 2024 - 14:54 WIB