Politik
Beranda Politik
Komisi II DPRD Bandarlampung Dukung Pengrajin Rotan Bilabong
Bandarlampung (Netizenku.com): Anggota Komisi II DPRD Kota Bandarlampung Agus Djumadi mengunjungi pengrajin rotan di Kelurahan Bilabong Jaya, Langkapura, Sabtu (16/1).
Kunjungan itu dalam rangka berdialog...
Jelang Sidang MA, Eva-Deddy Bantah Pakai Dana APBD di Pilkada Bandarlampung
Bandarlampung (Netizenku.com): Partai politik pengusung Eva Dwiana-Deddy Amarullah, Gerindra, NasDem dan PDI Perjuangan, membantah pasangan calon yang mereka usung memanfaatkan APBD Kota Bandarlampung untuk...
Jupri Sesalkan Aksi Solidaritas KPU Bandarlampung Terhadap Arief Budiman
Bandarlampung (Netizenku.com): Mantan Komisioner KPU Kabupaten Mesuji menyesalkan sikap 5 Komisioner KPU Kota Bandarlampung terhadap Komisioner KPU RI Arief Budiman yang diberhentikan dari posisi...
Menakar Peluang Eva-Deddy Pasca Putusan Bawaslu Lampung
Bandarlampung (Netizenku.com): Eva Dwiana-Deddy Amarullah melalui tim kuasa hukumnya mengajukan banding ke Mahkamah Agung (MA), Selasa (12/1), atas Putusan KPU Kota Bandarlampung yang membatalkan...
Arief Budiman Diberhentikan Terkait Komisioner KPU RI Evi Novida Ginting Manik
Bandarlampung (Netizenku.com): Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) menjatuhkan sanksi peringatan keras terakhir dan pemberhentian dari jabatan Ketua KPU RI terhadap Arief Budiman.
"Menjatuhkan sanksi peringatan...
Arief Budiman Diberhentikan Sebagai Ketua KPU RI Atas Aduan Eks Komisioner KPU Mesuji
Bandarlampung (Netizenku.com): Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) memutuskan pemberhentian Arief Budiman dari posisi Ketua KPU RI, Rabu (13/1).
DKPP menggelar sidang putusan dugaan pelanggaran kode...
Pasca Putusan Bawaslu, Ini Beda Pasangan Calon dan Paslon Terpilih
Bandarlampung (Netizenku.com): Akademisi hukum tata negara Universitas Andalas, Khairul Fahmi menguraikan pandangan terkait persoalan putusan Bawaslu Provinsi Lampung yang hadir pasca penetapan hasil Pilkada...
Mingrum Gumay: PDI Perjuangan Solid Dukung Eva-Deddy
Bandarlampung (Lentera SL): Polemik hasil Putusan Bawaslu Provinsi Lampung, mendiskualifikasi Pasangan Calon Nomor Urut 3 Eva Dwiana-Deddy Amarullah sebagai peserta Pilkada Bandarlampung Tahun 2020...
JPPR: Putusan Bawaslu Lampung Tidak Etis
Bandarlampung (Netizenku.com): Jaringan Pendidikan Pemilih untuk Rakyat (JPPR) Provinsi Lampung menilai Putusan Bawaslu Provinsi Lampung tidak etis karena membatalkan Pasangan Calon Nomor Urut 3...
Perolehan Suara Eva Dwiana-Deddy Amarullah Tidak Batal
Bandarlampung (Netizenku.com): Putusan Bawaslu Provinsi Lampung dan KPU Kota Bandarlampung yang membatalkan Pasangan Calon Nomor 3 Eva Dwiana-Deddy Amarullah sebagai peserta Pilkada Bandarlampung Tahun...