Fiks Diusung NasDem, Petahana Eva Dwiana Pindah Parpol? 

Agis Dwi Prakoso

Rabu, 3 Juli 2024 - 22:23 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pengurus DPW PKS-NasDem Lampung di Kantor DPW PKS Lampung. (Foto: Agis)

Pengurus DPW PKS-NasDem Lampung di Kantor DPW PKS Lampung. (Foto: Agis)

Pengurus DPW NasDem Fauzan Sibron beri kode petahana Eva Dwiana yang tercatat sebagai kader PDI Perjuangan bakal berpindah parpol dan diusung NasDem pada Pilwalkot 2024.

Bandarlampung (Netizenku.com): HAL tersebut terungkap pada agenda balas kunjung DPW NasDem Lampung ke Kantor DPW PKS Lampung pada Rabu (3/7).

Di momen ramah tamah, Fauzan memberi sinyalemen yang terbilang frontal pada forum yang dipimpin oleh Herman HN dan Mufti Salim selaku masing-masing ketua parpol.

Baca Juga  Gakkumdu Putuskan Laporan Yuhadi Tak Penuhi Unsur Pidana Pemilihan

“Yang bakal kita dukung untuk Bandarlampung sekarang memang bukan NasDem, tapi nanti pasti NasDem,” tutur dia.

Meski tak menyebut nama, Ketua DWP PKS Lampung, Mufti Salim, menyambut ucapan Fauzan Sibron seolah paham siapa yang dimaksud.

“Salah satu kandidat Walikota Bandarlampung yang sudah ke PKS dan paling berpotensi kita dukung adalah petahana Eva Dwiana,” singkat dia. (Agis)

Berita Terkait

Presiden Prabowo Wanti-wanti Mendikti Agar Mahasiswa Tidak Terhasut
PAN Kembali Bantu Korban Banjir Bandar Lampung
Irham Jafar: 4 Pilar Kebangsaan Penting untuk Melawan Pergeseran Nilai
PSU Pilkada Pesawaran di Tengah Keterbatasan Anggaran, Ini Solusi dari Pak Sam
Sengketa Pilkada Pesawaran Berakhir, MK Putuskan Ini!!!
PAN Terus Pantau Banjir Bandar Lampung
PAN Kembali Kunjungi Korban Banjir
Gelisahku, Mungkin Kegelisahan Pj Gubernur Samsudin Juga

Berita Terkait

Kamis, 26 Desember 2024 - 21:29 WIB

Anggota DPR RI Irham Jafar Tinjau UPPO di Bandar Agung

Jumat, 22 November 2024 - 11:35 WIB

Rahmat Mirzani Djausal dan Jihan Nurlela Gelar Acara Meriah untuk Masyarakat

Minggu, 3 November 2024 - 00:21 WIB

Kelompok MAMITE Masih Jadi Momok Inflasi di Lampung

Jumat, 13 Oktober 2023 - 15:11 WIB

Warung Sehat Inovasi Kimia Farma dan BUMDes Lamtim

Rabu, 6 September 2023 - 19:49 WIB

Arinal: Sinergi Pemerintah-Masyarakat Alpukat Siger Giri Mulyo Berbuah Manis

Minggu, 20 Agustus 2023 - 22:47 WIB

SIEJ Simpul Lampung-Balai TNWK Gelar Diskusi Perlindungan Gajah Sumatera

Minggu, 8 Januari 2023 - 20:21 WIB

Dewan Dakwah Siap Bangun Perkampungan Keluarga Yatim

Jumat, 21 Oktober 2022 - 19:22 WIB

OJK Gelar Inklusi Keuangan Syariah di Lampung Timur

Berita Terbaru

Bupati Lampung Barat, Parosil Mabsus, saat memberi keterangan keberadaan perambah di TNBBS. (foto: Netizenku.com)

Lampung Barat

Parosil: Saya Dukung Pengosongan Hutan Lindung dari Perambah

Kamis, 17 Apr 2025 - 01:41 WIB