RSUDAM Segera Bangun 5 Gedung Pelayanan Baru

Redaksi

Rabu, 15 Mei 2019 - 16:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandarlampung (Netizenku.com): Dalam rangka meningkatkan pelayanan kesehatan serta menjadikan Rumah Sakit Umum Daerah Abdul Moeloek (RSUDAM) sebagai sahabat masyarakat menuju Lampung sehat, sebanyak 5 gedung pelayanan baru akan dibangung pada 2019 ini.

Kepastian pembangunan itu ditandai dengan ground breaking yang dilakukan langsung oleh Gubernur Lampung, M. Ridho Ficardo, Rabu (15/5/2019).

Dalam arahannya Gubernur Ridho mengatakan, penetapan Rumah Sakit Umum Daerah Abdul Moeloek menjadi Kelas A adalah penting untuk memastikan bahwa seluruh penanganan dalam rangka pelayanan kepada pasien bisa diselesaikan secara PARIPURNA.

Baca Juga  Herman HN Pinjam Rp150 M ke Kemenkeu RI

“Semua kerja keras dan upaya yang telah dilakukan selama 4 tahun oleh Pemerintah Provinsi Lampung, baik berupa pembangunan gedung, penyediaan alat-alat kedokteran canggih dan pemenuhan kompetensi SDM telah membuahkan hasil yang kita harapkan dengan tercapainya Predikat RSUDAM menjadi Kelas A. Ini sangat membanggakan bagi kita semua,\” ucapnya.

Untuk diketahui, penetapan kelas A pada RSUD Abdul Moeloek Provinsi Lampung, sebelumnya dilakukan berbagai tahapan diantaranya melalui Visitasi dan mendapatkan Rekomendasi dari Dinas Kesehatan Kota Bandarlampung, Dinas Kesehatan Provinsi Lampung, dan Kementerian Kesehatan RI kemudian di Visitasi dari Direktur Pelayanan Kesehatan dan Rujukan dalam rangka Izin Operasional Dan Penetapan Kelas.

Baca Juga  Selama 6 Bulan, Damkartan Evakuasi Orang terjebak 5 Kali

Izin Penetapan kelas  ini diperoleh dari Kemenkes RI Direktorat Jenderal Pelayanan Kesehatan No: HK. 02.02/ I/1875/2019 Tentang Izin Operasional Rumah Sakit Umum Daerah Dr H Abdul Moeloek Lampung Sebagai Rumah Sakit Umum Kelas A. (Aby)

Berita Terkait

Bank Lampung Butuh Satu Orang Ini
Purnama Wulan Sari Mirza Terpilih Jadi Ketua PMI Lampung
Berbagi Bahagia Bersama BRI Group, RO Bandarlampung Salurkan 1.680 Paket Sembako
BPJS Kesehatan Komitmen Akses Layanan JKN Tetap Buka Selama Libur Lebaran
KPU Lampung: Uji Publik Calon Pengganti PSU Pesawaran Berlangsung Hanya Sampai Besok!
Pasar Murah Jelang Idul Fitri, PLN UID Lampung Siapkan 1000 Paket Sembako
BRI Regional Office Bandarlampung Santuni 200 Anak Yatim Piatu di Bulan Ramadan
Ramadan, BRI Regional Office Bandarlampung Berbagi Bahagia di Panti

Berita Terkait

Kamis, 20 Maret 2025 - 22:20 WIB

Bank Lampung Butuh Satu Orang Ini

Kamis, 20 Maret 2025 - 21:56 WIB

Purnama Wulan Sari Mirza Terpilih Jadi Ketua PMI Lampung

Kamis, 20 Maret 2025 - 17:34 WIB

Berbagi Bahagia Bersama BRI Group, RO Bandarlampung Salurkan 1.680 Paket Sembako

Kamis, 20 Maret 2025 - 16:09 WIB

BPJS Kesehatan Komitmen Akses Layanan JKN Tetap Buka Selama Libur Lebaran

Kamis, 20 Maret 2025 - 11:44 WIB

Sekretariat Siapkan 165.4 Juta untuk THR Anggota DPRD Tubaba

Kamis, 20 Maret 2025 - 01:31 WIB

Catat! Ini Produsen dan Penyalur Minyakita Terdaftar di Lampung

Kamis, 20 Maret 2025 - 01:18 WIB

Banyak yang Nakal Kemendag Kumpulkan Pengemas Minyakita, Bagaimana di Lampung?

Rabu, 19 Maret 2025 - 21:46 WIB

KPU Lampung: Uji Publik Calon Pengganti PSU Pesawaran Berlangsung Hanya Sampai Besok!

Berita Terbaru

Paket berisi kepala babi dikirim ke wartawan Tempo. (foto: dok tvtempo)

Nasional

Kepala Babi Teror Jurnalis Tempo

Jumat, 21 Mar 2025 - 00:16 WIB

Bank Lampung butuh Komisaris

Bandarlampung

Bank Lampung Butuh Satu Orang Ini

Kamis, 20 Mar 2025 - 22:20 WIB

Akhirnya seluruh pengurus PMI kabupaten Kota se Lampung mendukung sepenuh Purnama Wulan Sari Mirza sebagai Ketua PMI Provinsi Lampung periode 2025-2030 . Di Hotel Emersia Bandar Lampung. Kamis (20/3).

Bandarlampung

Purnama Wulan Sari Mirza Terpilih Jadi Ketua PMI Lampung

Kamis, 20 Mar 2025 - 21:56 WIB