Kapolres Pringsewu Gelar Sertijab Tiga Kasat dan Dua Kapolsek

Redaksi

Jumat, 9 Oktober 2020 - 11:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pringsewu (Netizenku.com): Kepolisian Resor (Polres) Pringsewu menggelar upacara serah terima jabatan tiga kasat dan dua kapolsek jajaran Polres Pringsewu, bertempat di lapangan polres Pringsewu, Jumat (9/10)

Upacara yang digelar di lapangan mapolres setempat di pimpin langsung oleh Kapolres Pringsewu dengan dihadiri Wakapolres pringsewu Kompol Misbahuddin, seluruh pejabat utama (PJU), para kapolsek jajaran serta perwira staf, Brigadir dan ASN Polres Pringsewu

Adapun jabatan yang diserah terimakan antara lain Kasat Binmas Polres Pringsewu dari Iptu M Yusuf kepada Iptu Mardiono, Kasat Narkoba dari Iptu Dedi Wahyudi, SH kepada Iptu Khairul Yasin Arigam S.Kom, Kasat Lantas dari Iptu Martoyo, SIP kepada Iptu Alief Caesar Gumilang, S.Tr.K, Kapolsek Pringsewu Kota dari Kompol Basuki Ismanto, SH.MH kepada Kompol Atang Samsuri, SH dan Kapolsek Gadingrejo dari AKP Anton Saputra, SH.MH kepada Iptu AY Tobing.

Baca Juga  Matikan 'Lampu Merah' Demi Uang, Warga Panjang Diamankan

Kapolres dalam amanatnya mengatakan, ucapan terima kasih kepada pejabat lama dan selamat menjalankan tugas di tempat yang baru, serta mengucapkan selamat datang kepada pejabat baru.

“Saya ucapakan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada pejabat lama atas dedikasi dan loyalitasnya selama bergabung dan menjabat di Polres Pringsewu, serta selamat menjalankan tugas di tempat yang baru. Kepada pejabat baru, saya ucapkan selamat datang dan selamat bergabung di Polres Pringsewu,” ujar AKBP Hamid.

Baca Juga  Polres Pringsewu Ungkap Curanmor Dalam Waktu 1x24 Jam

Lanjut Kapolres, untuk pejabat baru, saya yakin saudara adalah orang-orang terpilih yang dipilih oleh pimpinan untuk menjabat disini, untuk itu segera menyesuaikan diri dengan situasi dan kondisi yang ada di wilayah hukum Polres Pringsewu.

“Lakukan inovasi dan terobosan kreatif dalam mengabdikan diri kepada masyarakat, serta junjung tinggi sikap profesionalisme dan menjalankan tugas-tugas kepolisian,” kata AKBP Hamid.

Baca Juga  Polres Pringsewu Distribusikan 10 Ton Beras

Ditambahkannya mutasi jabatan di satuan kepolisian merupakan hal yang biasa dalam melakukan penataan organisasi dan pengembangan karir anggota.

“Mutasi sebagai pomosi jabatan merupakan hal biasa dalam menata organisasi dan pengembangan karir,” ungkap Kapolres Pringsewu AKBP Hamid Andri Soemantri, SIK. (Reza)

Berita Terkait

Catat! Ini Produsen dan Penyalur Minyakita Terdaftar di Lampung
Gerebek Sabung Ayam, 3 Polisi Gugur Diterjang Peluru
Kejari Pringsewu Musnahkan Barang Rampasan Negara Mulai dari Kunci T Sampai….
BBM Diimpor Pakai Dolar Terbakar di Gudang Ilegal
Kurang dari 24 Jam, Pelaku Pembunuhan Pria di Metro Diringkus Polisi
Tersangka Pembunuhan di Pringsewu Dilimpahkan ke Kejaksaan
Kehilangan Motor? Cek ke Polres Pringsewu, 21 Kendaraan Hasil Curian Disita
Pelaku Curanmor di Pringsewu Terancam 7 Tahun Penjara

Berita Terkait

Rabu, 9 April 2025 - 15:53 WIB

Lampung Bangga! Atlet Disabilitas Raih Medali dan Bonus Besar di Peparnas XVII

Minggu, 30 Maret 2025 - 21:21 WIB

Salat Idulfitri Perdana sebagai Gubernur, Mirza Akan Tunaikan Salat Ied di Lapangan Enggal

Rabu, 26 Maret 2025 - 17:54 WIB

ILS-BAZNAS Lampung Salurkan Kado Ramadan untuk Kader dan Pasien TBC

Kamis, 20 Maret 2025 - 22:20 WIB

Bank Lampung Butuh Satu Orang Ini

Kamis, 20 Maret 2025 - 21:56 WIB

Purnama Wulan Sari Mirza Terpilih Jadi Ketua PMI Lampung

Kamis, 20 Maret 2025 - 17:34 WIB

Berbagi Bahagia Bersama BRI Group, RO Bandarlampung Salurkan 1.680 Paket Sembako

Kamis, 20 Maret 2025 - 16:09 WIB

BPJS Kesehatan Komitmen Akses Layanan JKN Tetap Buka Selama Libur Lebaran

Rabu, 19 Maret 2025 - 21:46 WIB

KPU Lampung: Uji Publik Calon Pengganti PSU Pesawaran Berlangsung Hanya Sampai Besok!

Berita Terbaru

Bupati Pringsewu, Riyanto Pamungkas, pada Rapat Paripurna Istimewa DPRD Kabupaten Pringsewu dalam rangka HUT ke-16 Kabupaten Pringsewu, Rabu (9/4/2025), Foto: Reza/NK.

Pringsewu

Kabupaten Pringsewu Capai Kenaikan Indeks Daya Saing Daerah

Rabu, 9 Apr 2025 - 16:15 WIB