Gelar Razia, BanPol PP Bandarlampung Temukan Tempat Hiburan Patuhi Aturan

Redaksi

Kamis, 9 Mei 2019 - 00:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bndarlampung (Netizenku.com): Menanggapi instruksi Walikota Bandarlampung, Herman HN, Badan Polisi Pamong Praja (Banpol PP) Bandarlampung melakukan monitoring terhadap tempat hiburan malam di Kota Bandarlampung.

Hal itu disampaikan oleh Kepala Banpol PP Bandarlampung, Paryanto saat ditemui awak media usai kegiatan Kamis (9/5) dini hari.

Operasi yang dilaksanakan sejak sekitar pukul 22.00 WIB tersebut dilaksanakan dalam bentuk tim gabungan yang terdiri dari Pol PP, Unsur TNI dan POLRI beserta dinas terkait.

Baca Juga  Mingrum Terpilih Jadi Ketua GMNI Lampung

\”Tadi kita sudah lakukan bersama tim gabungan, pol PP dan unsur TNI, POLRI bersama dinas pariwisata, bagian hukum dan perizinan.\” kata Paryanto.

Dalam pantauan Netizenku.com, pada operasi tersebut dilakukan pada 11 titik.
Salah satunya seperti, Happy Polly, Yuna Hotel, MGM Entertainment, Hotel Dwipa, Golden Dragon, Selebriti Entertainment, Hotel Pelangi, dan Grand Karaoke.

Baca Juga  Ketok Palu Perubahan APBD 2021, DPRD Bandarlampung Berikan Catatan

\”Ada sebelas titik yang sudah kita monitoring itu sudah tutup. Ini yang pertama, nanti kita evaluasi lagi.\” terangnya.

Sementara, Paryanto mengungkapkan, terkait cafe dan rumah makan diperbolehkan buka, akan tetapi ketika siang hari diminta untuk menutup dengan tirai.

\”Harapan kita, semua pemilik usaha ini mematuhi apa yang disampaikan pak wali, kan sudah dari jauh-jauh hari.\” ujar Paryanto.

Baca Juga  Wali Kota Bandar Lampung Larang Siswa SD-SMP Bawa Ponsel, Ini Sebabnya

Ia juga mengatakan, jika terdapat tempat hiburan yang membandel akan ditutup. \”Sesuai instruksi pak walikota harus tutup. Mereka kan sudah terima surat ini ya harus dipatuhi. Kalau masih bandel kan kita bawa dinas terkait.\” tandasnya. (Adi)

Berita Terkait

Bank Lampung Butuh Satu Orang Ini
Purnama Wulan Sari Mirza Terpilih Jadi Ketua PMI Lampung
Berbagi Bahagia Bersama BRI Group, RO Bandarlampung Salurkan 1.680 Paket Sembako
BPJS Kesehatan Komitmen Akses Layanan JKN Tetap Buka Selama Libur Lebaran
KPU Lampung: Uji Publik Calon Pengganti PSU Pesawaran Berlangsung Hanya Sampai Besok!
Pasar Murah Jelang Idul Fitri, PLN UID Lampung Siapkan 1000 Paket Sembako
BRI Regional Office Bandarlampung Santuni 200 Anak Yatim Piatu di Bulan Ramadan
Ramadan, BRI Regional Office Bandarlampung Berbagi Bahagia di Panti

Berita Terkait

Kamis, 20 Maret 2025 - 22:20 WIB

Bank Lampung Butuh Satu Orang Ini

Kamis, 20 Maret 2025 - 21:56 WIB

Purnama Wulan Sari Mirza Terpilih Jadi Ketua PMI Lampung

Kamis, 20 Maret 2025 - 17:34 WIB

Berbagi Bahagia Bersama BRI Group, RO Bandarlampung Salurkan 1.680 Paket Sembako

Kamis, 20 Maret 2025 - 16:09 WIB

BPJS Kesehatan Komitmen Akses Layanan JKN Tetap Buka Selama Libur Lebaran

Kamis, 20 Maret 2025 - 11:44 WIB

Sekretariat Siapkan 165.4 Juta untuk THR Anggota DPRD Tubaba

Kamis, 20 Maret 2025 - 01:31 WIB

Catat! Ini Produsen dan Penyalur Minyakita Terdaftar di Lampung

Kamis, 20 Maret 2025 - 01:18 WIB

Banyak yang Nakal Kemendag Kumpulkan Pengemas Minyakita, Bagaimana di Lampung?

Rabu, 19 Maret 2025 - 21:46 WIB

KPU Lampung: Uji Publik Calon Pengganti PSU Pesawaran Berlangsung Hanya Sampai Besok!

Berita Terbaru

Paket berisi kepala babi dikirim ke wartawan Tempo. (foto: dok tvtempo)

Nasional

Kepala Babi Teror Jurnalis Tempo

Jumat, 21 Mar 2025 - 00:16 WIB

Bank Lampung butuh Komisaris

Bandarlampung

Bank Lampung Butuh Satu Orang Ini

Kamis, 20 Mar 2025 - 22:20 WIB

Akhirnya seluruh pengurus PMI kabupaten Kota se Lampung mendukung sepenuh Purnama Wulan Sari Mirza sebagai Ketua PMI Provinsi Lampung periode 2025-2030 . Di Hotel Emersia Bandar Lampung. Kamis (20/3).

Bandarlampung

Purnama Wulan Sari Mirza Terpilih Jadi Ketua PMI Lampung

Kamis, 20 Mar 2025 - 21:56 WIB