Tekab 308 Pesawaran Gelar Operasi Ketupat Krakatau

Redaksi

Rabu, 13 Juni 2018 - 16:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pesawaran (Netizenku.com): Dalam rangka mengantisipasi terjadinya kejahatan selama bulan suci Ramadhan hingga hari raya idul fitri, Tim Khusus Anti Bandit (Tekab) 308 Polres Pesawaran siap mengamankan wilayah hukumnya dengan melakukan operasi ketupat krakatau 2018.

Mewakili Kapolres, AKBP Syaipul Wahyudi, Kabag Op Polres Pesawaran, Kompol Agus Susanto, mengatakan dibentuknya Team Anti Bandit 308 tersebut nantinya akan dibagi menjadi 3 zona, yakni zona 1 untuk mengamankan wilayah Kecamatan Gedongtataan dan Kedondong, zona 2 Kecamatan Tegineneng sedangkan untuk zona 3 di Kecamatan Padang Cermin.

Baca Juga  Sudah Mengaku Salah, Proses Hukum Penganiayaan Oknum Caleg Tetap Berlanjut

\”Tim Tekab 308 ini baru hari ini kita bentuk dengan jumlah 25 personil. Untuk wilayah Gedongtataan dan Kedondong itu akan dipimpin oleh IPDA Apri Saprinuju, sedangkan untuk zona 2 Kecamatan Tegineneng akan dipimpin oleh IPDA Joko Purnomo dan untuk zona 3 Kecamatan Padang Cermin akan dipimpin IPDA Edwin,\” jelas Agus Susanto.

Dibentuk Tim Tekab 308 ini, kata dia, bertujuan untuk mengantisipasi terjadinya kejahatan curat, curas, curanmor, pemalakan dan premanisme selama bulan suci ramadhan hingga idul fitri.

Baca Juga  Dendi Berangkatkan 250 Peserta Ziarah Walisongo

\”Semuanya bergerak untuk mengantisipasi terjadinya kejahatan di bulan suci Ramadhan hingga hari raya Idul Fitri terutama untuk C3 dan premanisme  mudah-mudahan dengan adanya Tim Khusus Anti Bandit 308 ini dapat membuat rasa aman kepada masyarakat Pesawaran khususnya para pemudik,\” ungkap Agus. (Soheh)

Berita Terkait

Nanda-Antonius Kalah, Pejabat Pesawaran Kocar-kacir Ajukan Pindah Tugas
Menang Telak Paslon Aries Sandi-Supriyanto Unggul di 10 Kecamatan
M Nasir Dampingi Koordinator Agrinas Tinjau Lahan Cetak Sawah
Hasil Survey Rakata, Pasangan ASRI Unggul Telak dari Nanda-Antonius
Ketua Tim Paslon Nomor Urut 2 Optimis Menangkan Pilkada Pesawaran
Aries Sandi Didampingi Istri Nyoblos di TPS 6 Desa Penengahan
DPRD Pesawaran Gelar Paripurna Persetujuan RAPBD 2025
Dua Calon Kada Pesawaran Tutup Kampanye Akbar dengan Kondusif

Berita Terkait

Minggu, 22 Desember 2024 - 16:14 WIB

Pj. Gubernur Samsudin Hadiri Penutupan Rakernas II Pengurus Besar Mathla’ul Anwar

Sabtu, 21 Desember 2024 - 16:46 WIB

Pj. Gubernur Samsudin Buka Kegiatan Up Grading Keluarga Besar Jaringan Sekolah Islam Terpadu Wilayah Lampung

Sabtu, 21 Desember 2024 - 10:19 WIB

Pj Gubernur Lampung Membuka Kegiatan Pekan Keselamatan Jalan (PKJ) Tahun 2024

Jumat, 20 Desember 2024 - 15:02 WIB

Pj. Gubernur Lampung Serahkan DIPA dan TKD Tahun Anggaran 2025, Simbol Pelaksanaan APBN Pemerintahan Baru 

Rabu, 18 Desember 2024 - 21:56 WIB

Pj. Sekdaprov Buka Rakor Swasembada Pangan Provinsi Lampung

Rabu, 18 Desember 2024 - 20:38 WIB

Pastikan Kesiapan Siaga Nataru, PLN cek SPKLU di Jalur Mudik Sumsel-Lampung

Senin, 16 Desember 2024 - 22:07 WIB

Pj. Sekretaris Daerah Provinsi Lampung Membuka Gelar Pengawasan Daerah Provinsi Lampung Tahun 2024

Senin, 16 Desember 2024 - 22:01 WIB

Pemprov Lampung Ikuti Rakor Pengendalian Inflasi dan Percepatan RTRW-RDTR

Berita Terbaru

Tulang Bawang Barat

Kepala Pusdiklatda Lampung Tutup KML Angkatan IV 2024

Sabtu, 21 Des 2024 - 21:55 WIB

Foto: Istimewa

Lampung Selatan

Pembangunan Masjid Al Hijrah Kotabaru Siap Dilanjutkan

Sabtu, 21 Des 2024 - 15:07 WIB