Metro Bakal Miliki Destinasi Wisata Baru

Redaksi

Rabu, 8 Januari 2020 - 20:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Metro (Netizenku.com): Pemerintah Kota Metro melakukan survei lokasi potensi objek wisata di Goa Warak yang akan dijadikan sebagai destinasi baru di pendidikan tersebut, yang terletak di Kecamatan Metro Selatan, Rabu (8/1).

Peninjauan tersebut dipimpin langsung Walikota Metro, Achmad Pairin, Wakil Walikota, Djohan, Asisten 1, Kepala Disporapar, Kepala Bappeda, Kadis PU, Asisten ll dan Forkopimda. Ini dilakukan untuk pengecekan kelayakan tempat untuk menambah objek wisata, sehingga dapat meningkatkan daya tarik masyarakat setempat maupun masyarakat dari luar.

Baca Juga  Wahdi Dukung Turnamen Sepak Bola Piala Menpora

Achmad Pairin menyampaikan, Pemerintah Kota Metro akan menyiapkan rancangan infrastruktur guna memperindah lokasi goa, sehingga lokasi tersebut dapat menarik pengunjung. Selain itu juga akan merencanakan pembangunan jembatan yang akan menghubungkan antara objek wisata Goa Warak dengan objek wisata taman bunga.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Walikota juga mengatakan akan membuka akses jalan memadai dan jembatan di lokasi itu. Kadis PU sudah menghitungnya, dan akan kita bangunkan akses jalan dan jembatan nantinya di sini,\” ujarnya.

Baca Juga  Ketua TP PKK Metro Minta Masyarakat Manfaatkan Lahan Tidur

Ia juga menambahkan, dengan adanya jalan yang memadai, dan jembatan, maka diharapkan sumber perekonomian masyarakat dapat meningkat. (Rival)

Berita Terkait

PPI Audiensi Bersama Walikota Metro
DPRD Metro Minta Pemkot Tekan Penyebaran DBD
Wahdi Kembali Ikut Kontestasi Pilkada Kota Metro
Metro Raih Peringkat Terbaik 9 Hasil EPPD 2024 Kemendagri
Usai Idul Fitri ASN Kota Metro Mulai Masuk Kerja
Yuliawati Apresiasi Kinerja Dinas Perdagangan Kota Metro
Walikota Metro Kuliah Subuh di Masjid Taqwa
Disperindag Lampung-Disdag Metro Gelar Pasar Murah Bersubsidi

Berita Terkait

Kamis, 16 Mei 2024 - 19:35 WIB

Tunjang Ketahanan dan Swasembada Pangan, Dendi Tanam Kedelai

Kamis, 16 Mei 2024 - 15:25 WIB

Dendi Tekankan Penyelenggara Pemilu Jaga Netralitas

Rabu, 15 Mei 2024 - 18:04 WIB

Ketua TP PKK Pesawaran Hadiri Acara Puncak HUT ke-44 Dekranas

Selasa, 14 Mei 2024 - 18:19 WIB

BPK RI Beri Opini WTP Laporan Keuangan Pesawaran Tahun 2023

Senin, 13 Mei 2024 - 16:24 WIB

DPRD Pesawaran Nilai Polemik Lahan 329 H Persoalan Simpel

Minggu, 12 Mei 2024 - 17:46 WIB

Masyarakat Rejosari Gotong Royong Bongkar Gedung Balai Pekon untuk Renovasi

Minggu, 12 Mei 2024 - 12:58 WIB

Melawan, Pelaku Jambret Dihadiahi Timah Panas Tekab 308 Polres Pesawaran

Jumat, 10 Mei 2024 - 19:14 WIB

Polres Pesawaran Koordinasi Penangkapan Buaya di Teluk Pandan

Berita Terbaru

Pringsewu

APDESI Pringsewu MoU dengan Advokat Nurul Hidayah

Sabtu, 18 Mei 2024 - 21:29 WIB

Pringsewu

Curi Alat Pres Genteng, Dua Warga Tanggamus Diamuk Massa

Sabtu, 18 Mei 2024 - 15:40 WIB

Kepala BPKAD Kota Bandarlampung, M Nur Ramdhan, didampingi Sekretaris BPKAD Zakky Irawan dan Humas Kota Bandarlampung Ali Rozi. (Foto: Agis)

Lainnya

Pemkot Siap Hadapi Tudingan LCW Soal Dugaan Tipikor

Sabtu, 18 Mei 2024 - 14:54 WIB