Agus Istiqlal Buka UPSK Rehabilitasi Sosial Penyandang Disabilitas

Redaksi

Rabu, 10 Juli 2019 - 12:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pesisir Barat (Netizenku.com): Bupati Pesisir Barat (Pesibar), Agus Istiqlal, membuka secara langsung acara Unit Pelayanan Sosial Keliling (UPSK) kegiatan rehabilitasi sosial penyandang disabilitas, di Pekon Negeri Ratu Kecamatan Ngambur, Selasa (9/7).

Kepala Dinas Sosial (Dinsos) Provinsi Lampung melalui Sekretarisnya, M. Risco Irawan, memaparkan bahwa UPSK adalah salah satu sarana pelayanan dan rehabilitasi sosial yang berfungsi memberikan layanan konsultasi, pemeriksaan kesehatan, rujukan bagi penyandang cacat atau Penyandang Masalah Kesejahteraan Sosial (PMKS) lainnya.

Baca Juga  BPK Tinjau Proyek Multiyears Pesibar

\”Kegiatan UPSK ini sangatlah penting dilaksanakan karena untuk mengetahui kondisi dan data penyandang cacat secara akurat,\” ucapnya.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dirinya berharap kegiatan UPSK mampu meningkatkan dan memperluas jangkauan kesejahteraan sosial penyandang disabilitas secara lebih adil dan merata melalui kegiatan penyebaran informasi, deteksi dini, konsultasi maupun rujukan dengan melibatkan interdisipliner dan lintas sektoral.

Baca Juga  Sambut Bulan Suci Ramadhan Bupati Pesibar Gelar Ramah Tamah

Hal senada juga disampaikan Bupati, bahwa kegiatan UPSK dapat mendorong dan merangsang semua unsur masyarakat agar aktif dalam penanganan penyandang disabilitas, dengan sasaran semua penyandang disabilitas yang mempunyai permasalahan sosial (penyandang disabilitas tubuh, netra, mental, rungu/ wicara, bekas penderita penyakit kronis/ kusta serta TBC) serta PMKS lainnya.

\”Mengenai hal tersebut saya mengajak kita semua yang hadir pada kesempatan ini untuk bisa bersinergi dalam menangani permasalahan kesejahteraan sosial masyarakat, sehingga apa yang menjadi visi dan misi Dinsos bisa berjalan sesuai dengan program-program yang sudah direncanakan oleh pemerintah,\” tuturnya.

Baca Juga  Polsek Bengkunat Terus Cari Tiga WNA yang Tenggelam di Perairan Banten

Dilanjutkannya, mengingat perlunya kerjasama dan kepedulian dari beberapa pihak salah satunya dunia usaha sebagai orang tua angkat yang bisa membantu memberikan keterampilan, usaha serta pekerjaan guna menaikkan taraf hidup masyarakat penyandang disabilitas. (Gus)

Berita Terkait

PLN Jaga Pasokan Listrik Hingga Pulau Terluar Lampung
Ketua PPI Pesibar Lantik Pengurus Paskibra Pesisir Utara
Polres Pesisir Barat Amankan Kedatangan Logistik Pemilu
Arinal Djunaidi Buka Lampung Sundanese Arts Festival VII Tahun 2023
Pesisir Barat Promosikan Pariwisata Melalui Ija Mik Way Sindi Festival 2023
Penutupan Krui Fair 2023 akan Dimeriahkan Andika Mahesa
Peselancar Pekon Tanjung Setia Pertahankan Predikat Juara Umum
Ribuan Pengunjung Padati Pembukaan Krui Fair 2023

Berita Terkait

Rabu, 17 April 2024 - 13:25 WIB

Bupati Pesawaran Klaim Tidak Anti Kritik

Jumat, 12 April 2024 - 19:31 WIB

Hujan Deras Guyur Pesawaran, Beberapa Wilayah Tergenang Banjir

Kamis, 4 April 2024 - 21:12 WIB

Pemkab Pesawaran Kembali Adakan Gerakan Pangan Murah

Rabu, 3 April 2024 - 19:02 WIB

Bupati Pesawaran Kunjungi Kementan RI, Ini Usulannya

Rabu, 27 Maret 2024 - 21:01 WIB

Dendi Harap Pemprov Lampung Terus Perhatian ke Pemkab Pesawaran

Rabu, 27 Maret 2024 - 18:49 WIB

Kapolres Pesawaran Imbau Organ Tunggal Tak Setel Musik Remik

Jumat, 15 Maret 2024 - 18:57 WIB

Jumat Curhat, Kapolres Pesawaran Ajak Orang Tua Awasi Anak-anak

Selasa, 12 Maret 2024 - 16:25 WIB

Dendi Tinjau Longsor dan Banjir di Desa Sukajaya Lempasing

Berita Terbaru

Mantan Bupati Kabupaten Tubaba, Umar Ahmad. Foto: Ist.

Lampung

Umar Ahmad dan Sinyalemen Dukungan PDI Perjuangan

Kamis, 18 Apr 2024 - 21:58 WIB

Direktur Eksekutif YKWS, Febrilia Ekawati. Foto: Arsip.

Bandarlampung

YKWS: Banjir di Balam Bukan Semerta Bencana Alam

Kamis, 18 Apr 2024 - 21:32 WIB

Kepala Dinas Pariwisata Kota Bandarlampung, Adiansyah. Foto: Kiriman WA Adiansyah.

Bandarlampung

Libur Lebaran, Lonjakan Wisata Balam Capai 30 Persen

Kamis, 18 Apr 2024 - 20:38 WIB