Wabup Warning ASN untuk Netral

Redaksi

Senin, 21 Januari 2019 - 19:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pringsewu (Netizenku.com): Wakil Bupati Pringsewu Fauzi, mewarning Aparatur Sipil Negara di lingkungan Pemerintah Kabupaten Pringsewu, untuk bersikap netral pada Pemilihan Umum 2019 baik pilpres maupun pileg, sesuai aturan yang ada. Hal tersebut sebagaimana UU No 7 Tahun 2017 tentang Netralitas ASN, pada pasal 282 dan 283 ayat (1) dan (2), serta pasal 494.

Wakil Bupati Pringsewu juga mendukung langkah kerja Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) dalam menegakkan Pemilu yang adil dan demokratis.

Baca Juga  Tinjau RSUD, Wabup Pringsewu Lampung: Berikan Pelayanan Prima

Wabup Pringsewu saat melakukan kunjungan kerja ke kantor Sekretariat Bawaslu Kabupaten Pringsewu di Pringsewu Timur, juga meminta seluruh ASN hingga kapekon dan perangkat pekon untuk tidak membuat tindakan dan keputusan yang dapat merugikan atau menguntungkan salah satu kontestan pemilu. “Terjadinya pelanggaran atas peraturan tersebut, dapat dijerat dengan hukuman pidana,” ujar wabup, Senin (21/1).

Baca Juga  3 Ekor Sapi Hilang Ditemukan, Kinerja Polisi Diapresiasi Korban

Ketua Bawaslu Kabupaten Pringsewu Aziz Amriwan dan anggota komisioner lainnya, Asisten Bidang Pemerintahan Andi Wijaya dan sejumlah kepala OPD dan bagian juga mengajak seluruh masyarakat Kabupaten Pringsewu untuk bersama-sama Bawaslu untuk mengawasi pelaksanaan Pemilu 2019 mendatang agar berjalan secara demokratis dan keadilan dalam pemilu dapat ditegakkan.

Seusai mengunjungi kantor sekretariat Bawaslu Kabupaten Pringsewu, Wabup  Fauzi juga mengunjungi kantor sekretariat Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Pringsewu di komplek perkantoran pemkab setempat. Wabup diterima oleh Ketua KPU Kabupaten Pringsewu Andreas Andoyo, beserta para kepala dan jajaran KPU Kabupaten Pringsewu.

Baca Juga  Jadi Pemicu Aksi Kriminal, Polres Pringsewu Lakukan Razia Miras

Wabup Pringsewu berharap pelaksanaan pemilu baik pilpres maupun pileg di Kabupaten Pringsewu dapat berjalan lancar, sukses, aman dan kondusif. Ia juga mengharapkan tingkat partisipasi masyarakat cukup tinggi di Kabupaten Pringsewu.(Darma)

Berita Terkait

Pj. Gubernur Lampung Samsudin Dampingi Mensos Gus Ipul Dalam Perayaan HKSN 2024 di Pringsewu
Geger, Wawan Ditemukan Tidak Bernyawa di Rumahnya Sendiri
Manuskrip Kuno Tiuh Tuha Margakaya Diserahkan Kepada Lembaga Kearsipan Pringsewu
Pj.Gubernur Samsudin Lakukan Peletakkan Batu Pertama Pembangunan Masjid Baiturrasyid Pringsewu
Disambut Meriah, Pj. Gubernur Samsudin Bermain Bersama Anak-Anak PAUD Pringsewu
Pj Gubernur Lampung Letakkan Batu Pertama Pembangunan Masjid SMAN 1 Pringsewu
Polres Pringsewu Raih Penghargaan Zona Hijau dari Ombudsman RI
Forum Lalu Lintas Pringsewu Bahas Persiapan Pengamanan Natal dan Tahun Baru

Berita Terkait

Sabtu, 21 Desember 2024 - 16:46 WIB

Pj. Gubernur Samsudin Buka Kegiatan Up Grading Keluarga Besar Jaringan Sekolah Islam Terpadu Wilayah Lampung

Sabtu, 21 Desember 2024 - 10:24 WIB

Pj. Gubernur Samsudin Serahkan SK Perpanjangan Penjabat Bupati Lampung Barat

Jumat, 20 Desember 2024 - 15:02 WIB

Pj. Gubernur Lampung Serahkan DIPA dan TKD Tahun Anggaran 2025, Simbol Pelaksanaan APBN Pemerintahan Baru 

Rabu, 18 Desember 2024 - 21:56 WIB

Pj. Sekdaprov Buka Rakor Swasembada Pangan Provinsi Lampung

Rabu, 18 Desember 2024 - 20:38 WIB

Pastikan Kesiapan Siaga Nataru, PLN cek SPKLU di Jalur Mudik Sumsel-Lampung

Senin, 16 Desember 2024 - 22:07 WIB

Pj. Sekretaris Daerah Provinsi Lampung Membuka Gelar Pengawasan Daerah Provinsi Lampung Tahun 2024

Senin, 16 Desember 2024 - 22:01 WIB

Pemprov Lampung Ikuti Rakor Pengendalian Inflasi dan Percepatan RTRW-RDTR

Senin, 16 Desember 2024 - 20:27 WIB

PLN UID Lampung Gelar Apel Siaga, Siap Amankan Listrik Saat Perayaan Nataru

Berita Terbaru

Tulang Bawang Barat

Kepala Pusdiklatda Lampung Tutup KML Angkatan IV 2024

Sabtu, 21 Des 2024 - 21:55 WIB

Foto: Istimewa

Lampung Selatan

Pembangunan Masjid Al Hijrah Kotabaru Siap Dilanjutkan

Sabtu, 21 Des 2024 - 15:07 WIB