Tempat Wisata Kotaagung Masih Dipadati Pengunjung

Redaksi

Minggu, 9 Juni 2019 - 18:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanggamus (Netizenku.com): Sejumlah tempat wisata di Kotaagung masih dipadati pengunjung dihari terakhir libur Idul Fitri 1440 Hijriyah, Minggu (9/6).

Dari pantauan langsung, di pantai Muara Indah, Kotaagung Pusat, nampak ribuan pengunjung memadati tempat wisata yang berlokasi di Kelurahan Baros tersebut.
Kemudian, dipantai Terbaya yang memiliki 3 titik masuk yang berdekatan itu juga masih terpantau ramai.

Baca Juga  Jelang Pelantikan Presiden-Wapres Personil Gabungan Gelar Apel

Selanjutnya, pantauan di tempat wisata Air Terjun Way Lalaan yang berlokasi di Pekon Kampung Baru Kecamatan Kotaagung Timur, pengunjung juga masih ramai.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pantauan terakhir di pantai yang berlokasi di Pekon Sukabanjar, Kecamatan Kotaagung Timur, hingga siang hari nampak masih terus berdatangan masyarakat yang akan berlibur di sejumlah pantai di Jalur menuju Kecamatan Limau tersebut.

Baca Juga  Operasi Patuh Krakatau 2020 Polres Tanggamus Wujudkan Kamseltibcar Lantas

Dititik wisata tersebut, terlihat juga petugas Polres Tanggamus bersama TNI dan Basarnas melaksanakan pengamanan.

Kapolsek Kotaagung Polres Tanggamus AKP Muji Harjono, SE mengungkapkan, pihaknya bersama TNI dan stakholder terkait melaksanakan pengamanan di seluruh tempat wisata di wilayah hukumnya.

\”Pengamanan dilaksanakan guna memastikan masyarakat melaksanakan liburan dengan rasa nyaman,\” kata AKP Muji Harjono mewakili Kapolres Tanggamus AKBP Hesmu Baroto, SIK MM.

Baca Juga  Warga Talangpadang Kecewa, Damkar Terlambat Dua Rumah Ludes Terbakar

Lebih lanjut, AKP Muji Harjono memastikan bahwa situasi tempat wisata sangat kondusif dan tidak terjadi peristiwa kecelakaan pengunjung.

\”Hingga sore ini kondusif, tidak ada peristiwa kecelakaan wisata,\” pungkasnya. (Arj)

Berita Terkait

Pemkab Tanggamus Apel Perdana Pasca Libur Lebaran
Ketua IPNU Tanggamus: Pemuda Harus Dapat Memilih Pemimpin yang Tepat
Meriahkan HBP ke-60 Tahun, Lapas Kotaagung Bagikan Takjil
Kemenkumhan Gelar Apel Siaga Pengamanan Hari Raya seluruh Lapas
DPRD Tanggamus Paripurna LKPj Bupati Tahun 2023
Dinkes Tanggamus Gelar Baksos Operasi Bibir Sumbing di RS Batin Mangunang
Upacara HUT Ke-27 Tanggamus, Puncak Apresiasi dan Momentum Bersejarah
WBP Rutan Kotaagung Wakili Lampung Lomba MTQ Lapas/Rutan Nasional

Berita Terkait

Rabu, 17 April 2024 - 20:41 WIB

Pj Bupati Tubaba Ziarah ke Makam para Raja

Rabu, 17 April 2024 - 14:25 WIB

Pj Bupati Tubaba Tinjau Kesiapan Pelayanan Puskemas

Rabu, 3 April 2024 - 14:54 WIB

Trend Positif, Tubaba Komitmen Tingkatkan Capaian Pembangunan

Selasa, 2 April 2024 - 18:27 WIB

Pj Bupati Tubaba Safari Ramadan di Masjid Al-Muttaqin Gunung Terang

Jumat, 29 Maret 2024 - 21:14 WIB

Kwarcab Pramuka Tubaba Gelar Ceramah Ramadan dan Buka Bersama

Kamis, 28 Maret 2024 - 16:28 WIB

Tubaba Akan Beri Bantuan Unggas Untuk Keluarga Beresiko Stunting

Kamis, 28 Maret 2024 - 14:10 WIB

Pemkab Tubaba Siap Salurkan THR Kepada 3256 Penerima

Kamis, 28 Maret 2024 - 13:56 WIB

DPRD Tubaba akan Hearing Terkait LKPJ Bupati Terhadap APBD 2023

Berita Terbaru

Ilustrasi THR. Foto: Ist.

Lampung

Disnaker Lampung Catat 13 Pengaduan Ikhwal THR

Jumat, 19 Apr 2024 - 19:59 WIB