Sambutan Purna Tugas Anggota DPRD Lambar Mengharu Biru di Ruang Sidang Paripurna

Redaksi

Selasa, 20 Agustus 2019 - 07:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Liwa (Netizenku.com): Selesai proses pengangkatan sumpah/janji anggota DPRD Lampung Barat masa bhakti 2019-2024, dalam rapat paripurna istimewa di ruang Marghasana, dilanjutkan dengan ramah tamah.

Selain sambutan Bupati, Parosil Mabsus dan ketua sementara DPRD Lampung Barat, Edi Novial, rapat paripurna istimewa yang dihadiri unsur forkompimda, mantan Bupati Lampung Barat, Mukhlis Basri, serta ratusan undangan, suasana haru bahkan air mata berlinang saat sambutan Suhaili salah satu anggota DPRD Lampung Barat 2014-2019 yang purna tugas.

\”Saya 15 Tahun atau tiga periode dipercaya masyarakat Lampung Barat untuk mengabdi sebagai anggota DPRD, tentu sangat banyak yang belum dapat kami selesaikan, untuk itu anggota DPRD Lampung Barat lima tahun kedepan untuk terus berbuat kepada Lampung Barat,\” kata Suhaili, Senin (19/8).

Baca Juga  Diduga Langgar UU Desa, PDIP Lantik 7 Kades Jadi Ketua PAC

Suhaili yang juga ketua DPK PKP Indonesia Lampung Barat, menyampaikan tidak mudah dalam menjalankan tugas sebagai wakil rakyat, untuk itu dia berharap anggota yang melanjutkan pengabdian untuk berbuat dengan pengalaman, dan anggota yang baru pertama duduk bekerja dengan semangat.

\”Apabila pengalaman anggota DPRD Lampung Barat yang duduk dari periode sebelumnya, di kolaborasi dengan semangat kawan-kawan yang baru saja dilantik dan periode pertama mengemban amanah rakyat, diharapkan akan menjadi energi yang positif membangun Lampung Barat yang kita cintai,\” kata dia.

Baca Juga  Hati-hati! Jalan Lintas Pantai Barat Pekon Kenali Ambrol

Buyung sapaan akrab Suhaili, menambahkan walaupun saat ini sudah tidak duduk sebagai wakil rakyat, hidupnya akan terus didedikasikan untuk Lampung Barat, bahkan, secara formal perjuangan untuk kesejahteraan masyarakat akan dilanjutkan oleh putra keduanya.

\”Saya berpesan kepada semua dan khususnya untuk putra saya Bambang Duwi Saputra, untuk bekerja dengan amanah, utamakan kepentingan umum dari kepentingan kelompok dan pribadi, dan saat ini estafet pengabdian untuk tanah kelahiran agar dilanjutkan dengan baik,\” kata Buyung.

Baca Juga  TMMD 106 Fasilitasi Warga BNS Buat Adminduk

Buyung yang sempat berhenti menyampaikan kata sambutan, karena terlihat menitikkan air mata, menyampaikan permohonan maaf kepada seluruh staf sekretariat DPRD, Bupati dan Wakil Bupati, seluruh pejabat di lingkungan Pemkab setempat serta seluruh elemen masyarakat.

\”Saya bertugas di lembaga terhormat ini selama 15 Tahun tentu banyak kesalahan, terutama pada staf sekretariat yang selalu membantu kami dalam bekerja, serta terimakasih atas kerjasama yang baik dari bupati sampai staf, dan mohon maaf kepada seluruh rakyat Lampung Barat karena belum mampu memberikan yang terbaik,\” tandas Buyung. (Iwan)

Berita Terkait

PELANTIKAN BUPATI DAN WAKIL BUPATI LAMPUNG BARAT
Parosil Pastikan Keresahan Penggarap Lahan TNBBS Tidak Terjadi
Polemik Petani Garap Hutan Kawasan, Mukhlis Basri Sayangkan Arogansi Aparat
Parosil Akui Retreat di Magelang Sangat Bermanfaat
Merdeka dari Bau Busuk, DLH Lambar Pindahkan TPS di Kompleks Pemkab
Pimda 272 Tapak Suci Putra Muhammadiyah Lambar Gelar UKT
KPU Lambar Tetapkan Parosil-Mad Hasnurin Bupati-Wakil Bupati Terpilih
DLH Lambar Bebal, Instruksi Pj Bupati Tangani Sampah Tak Diindahkan

Berita Terkait

Minggu, 23 Maret 2025 - 00:48 WIB

Gubernur Mirza “Titip” 3 Poin pada Pemred Club

Kamis, 20 Maret 2025 - 21:56 WIB

Purnama Wulan Sari Mirza Terpilih Jadi Ketua PMI Lampung

Kamis, 20 Maret 2025 - 17:34 WIB

Berbagi Bahagia Bersama BRI Group, RO Bandarlampung Salurkan 1.680 Paket Sembako

Kamis, 20 Maret 2025 - 16:09 WIB

BPJS Kesehatan Komitmen Akses Layanan JKN Tetap Buka Selama Libur Lebaran

Kamis, 20 Maret 2025 - 01:31 WIB

Catat! Ini Produsen dan Penyalur Minyakita Terdaftar di Lampung

Kamis, 20 Maret 2025 - 01:18 WIB

Banyak yang Nakal Kemendag Kumpulkan Pengemas Minyakita, Bagaimana di Lampung?

Rabu, 19 Maret 2025 - 21:46 WIB

KPU Lampung: Uji Publik Calon Pengganti PSU Pesawaran Berlangsung Hanya Sampai Besok!

Rabu, 19 Maret 2025 - 20:18 WIB

Pasar Murah Jelang Idul Fitri, PLN UID Lampung Siapkan 1000 Paket Sembako

Berita Terbaru

Diskusi bersama Bung Mirza di masa kampanye. (foto: dok pribadi)

Celoteh

Kebohongan Resmi dan Keterangan Palsu

Senin, 24 Mar 2025 - 05:01 WIB

Gubernur Mirza didampingi Kepala BPKAD Marindo Kurniawan dan Koordinator Pemred Club, Herman Batin Mangku, saat berbuka bersama di hotel Akar, Sabtu (22/3/2025).

Lampung

Gubernur Mirza “Titip” 3 Poin pada Pemred Club

Minggu, 23 Mar 2025 - 00:48 WIB

Paket berisi kepala babi dikirim ke wartawan Tempo. (foto: dok tvtempo)

Nasional

Kepala Babi Teror Jurnalis Tempo

Jumat, 21 Mar 2025 - 00:16 WIB