Polres Tanggamus Terima Kunker Tim Penelitian STIK/PTIK

Redaksi

Rabu, 26 Juni 2019 - 19:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanggamus (Netizenku.com): Polres Tanggamus menerima kunjungan kerja tim penelitian Sekolah Tinggi Ilmu Kepolisian/Perguruan Tinggi Ilmu Kepolisian (STIK/PTIK), Rabu (26/6).

Tim STIK/PTIK dipimpim oleh Kombes Pol Suwarto SH MH bersama rombongan diterima langsung Kapolres Tanggamus AKBP, Hesmu Baroto SIK MM bersama Pejabat Utama (PJU) Polres di Aula Wirasatya.

Kegiatan ini juga dihadiri sejumlah perwakilan tokoh masyarakat, tokoh agama dan tokoh pemuda serta perwakilan insan pers selaku responden penelitian tersebut. Penelitian dilaksanakan melalui metode pengisian quisioner dilanjutkan sesi wawancara dan pemaparan oleh tim STIK/PTIK.

Ketua Tim Penelitian STIK/PTIK, Kombes Pol Suwarto mengungkapkan, bahwa pihaknya datang ke Polres Tanggamus dalam rangka penelitian penanggulangan kejahatan produksi dan distribusi bahan pangan dampaknya terhadap kepercayaan masyarakat kepada Polri.

\”Tujuan kami kesini agar bagaimana menanggulangi kejahatan dan produksi pangan, maka kami minta saran dan masukan, sebagai bahan penelitian,\” ungkap Kombes Pol Suwarto usai kegiatan.

Baca Juga  64 PPPK Pemkab Pringsewu Terima Petikan SK Bupati

Ditempat sama, Kapolres AKBP Hesmu Baroto mengatakan bahwa Polres Tanggamus dan masyarakat sangat mendukung kegiatan penelitian tersebut. Untuk itu, lanjut Kapolres, perwakilan personel bersama masyarakat sasaran penelitian hadir guna mencapai apa yang diharapkan oleh tim peneliti.

\”Secara bertahap tadi pagi responden mengisi quisioner dan siang harinya bertatap langsung dengan tim guna tahap wawancara,\” ucapnya. (Arj)

Berita Terkait

Pj Bupati Pringsewu Panen Perdana Padi Organik Teknologi BBM
Berkas Lengkap, Lima Tersangka Narkoba Dilimpahkan ke JPU
Kapolres Pringsewu Cek Unit Pelayanan Publik
Marindo Lantik Kadis Dukcapil Pringsewu
Fauzi dan Taufik Qurohim Pasangan Ideal Pilkada Pringsewu
Jaksa Menyapa: Perlindungan Hukum Terhadap Pecandu Narkotika
Lima Remaja Diamankan Polisi dan Warga Saat Hendak Perang Sarung
Pemkab Pringsewu Awali Safari Ramadan 1445 H di Pagelaran

Berita Terkait

Kamis, 28 Maret 2024 - 16:28 WIB

Tubaba Akan Beri Bantuan Unggas Untuk Keluarga Beresiko Stunting

Kamis, 28 Maret 2024 - 14:10 WIB

Pemkab Tubaba Siap Salurkan THR Kepada 3256 Penerima

Kamis, 28 Maret 2024 - 13:43 WIB

Pemkab Tubaba Siap Salurkan Dana Hibah Parpol Pileg 2019

Kamis, 28 Maret 2024 - 13:14 WIB

PUPR Tubaba Wujudkan Konektivitas Jalan Mantap Antar Wilayah

Kamis, 28 Maret 2024 - 13:02 WIB

Jelang Idul Fitri Pemkab Tubaba Gelar GPM

Kamis, 28 Maret 2024 - 12:21 WIB

Target PAD Tubaba Over 100,15 Persen

Kamis, 28 Maret 2024 - 10:11 WIB

Tubaba Tingkatkan Taraf Hidup Lewat Rumah Layak Huni

Rabu, 27 Maret 2024 - 21:40 WIB

Tubaba Berhasil Tekan Laju Inflasi Daerah

Berita Terbaru

Tulang Bawang Barat

Tubaba Akan Beri Bantuan Unggas Untuk Keluarga Beresiko Stunting

Kamis, 28 Mar 2024 - 16:28 WIB

Tulang Bawang Barat

Pemkab Tubaba Siap Salurkan THR Kepada 3256 Penerima

Kamis, 28 Mar 2024 - 14:10 WIB

Pringsewu

Pj Bupati Pringsewu Panen Perdana Padi Organik Teknologi BBM

Kamis, 28 Mar 2024 - 14:05 WIB