Penghijauan dan Kurangi Polusi Polres Tanggamus Tanam Ratusan Bibit Pohon

Redaksi

Sabtu, 4 Januari 2020 - 16:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanggamus (Netizenku.com): Puluhan bibit bohon ditanam di sekitar area kantor dan barak Sabhara Polres Tanggamus. Kegiatan dipimpin Wakapolres, Kompol MN. Yuliansyah, SH. MH, Sabtu (4/1) pagi.

Diawali apel personel dan perhitungan pohon yang akan ditanam, kesempatan itu Wakapolres juga didampingi Kabag Ops Kompol Bunyamin, SH. MH., para Kasat, Perwira dan ASN Polres Tanggamus. Kemudian rombongan bergerak menanam di area sekitar SPKT, samping jalan utama depan Mapolres, media jalan yang belum terdapat pohon dan berakhir di sekitar barak Sabhara.

Baca Juga  Kamabicab Tanggamus Launching Bakti Rumah Sehat

Wakapolres Kompol MN. Yuliansyah mengungkapkan, penanaman pohon sebagai langkah mencegah polusi udara, serta kepedulian Polri dalam penghijauan di lingkungan sekitar.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurutnya, kegiatan itu juga sesuai dengan intruksi dan program Kapolri yang baru bahwa polres di masing-masing daerah kemudian di teruskan ke polsek-polsek, diperintahkan untuk melaksanakan penghijauan dengan tema Polri Peduli Penghijauan.

\”Untuk hari ini kita menanam pohon lebih kurang 50 batang di sekitar Mapolres. Kemudian di Polsek jajaran sekitar 200 batang,\” ungkap Kompol MN. Yuliansyah mewakili Kapolres Tanggamus AKBP Hesmu Baroto, SIK. MM.

Baca Juga  Sistem BLUD Mampu Tingkatkan Pelayanan ke Masyarakat

Lanjutnya, adapun jenis apa yang ditanam adalah jenis tanaman buah seperti pohon mangga, pohon nangka, pohon pala, pohon jambu dan alpukat. Atas penanaman pohon berbuah itu, Wakapolres kedepannya pohon dapat menghijaukan lingkungan, udara menjadi sejuk dan buahnya juga bisa dimanfaatkan anak cucu.

\”Harapannya dengan penanaman kami mudah-mudahan ini bisa berbuah dengan baik dan bisa dimanfaatan ke anak cucu kita termasuk juga memperbaiki lingkungan kita di wilayah Tanggamus ini sehingga udaranya tetap sejuk,\” harapnya.

Baca Juga  Bupati Tanggamus Sidak Ketersediaan Minyak Goreng

Ditambahkannya, tahun ini di Tanggamus belum ada laporan banjir dan titik longsor mudah-mudahan dengan adanya penghijauan ini sekian tahun kedepan tidak terjadi longsor serta tidak terjadi polusi udara.

\”Jika telah besar nanti, tentunya pohon termasuk dalam penanggulangan banjir, walaupun memang saat ini belum ada laporan banjir, setidaknya kita telah mencegah sejak dini,\” pungkasnya. (Arj)

Berita Terkait

Tiga Terdakwa Pidana Pemilu Tanggamus Divonis 8 Bulan
Evi Patmawati Buka Tanggamus Expo 2024
Wakil Ketua I DPRD Tanggamus Apresiasi Langkah Efisiensi Anggaran Pj Bupati
Pemkab Tanggamus Apel Perdana Pasca Libur Lebaran
Ketua IPNU Tanggamus: Pemuda Harus Dapat Memilih Pemimpin yang Tepat
Meriahkan HBP ke-60 Tahun, Lapas Kotaagung Bagikan Takjil
Kemenkumhan Gelar Apel Siaga Pengamanan Hari Raya seluruh Lapas
DPRD Tanggamus Paripurna LKPj Bupati Tahun 2023

Berita Terkait

Selasa, 23 April 2024 - 15:33 WIB

Evi Patmawati Buka Tanggamus Expo 2024

Sabtu, 20 April 2024 - 15:57 WIB

Wakil Ketua I DPRD Tanggamus Apresiasi Langkah Efisiensi Anggaran Pj Bupati

Rabu, 17 April 2024 - 20:18 WIB

Pemkab Tanggamus Apel Perdana Pasca Libur Lebaran

Minggu, 7 April 2024 - 22:37 WIB

Ketua IPNU Tanggamus: Pemuda Harus Dapat Memilih Pemimpin yang Tepat

Selasa, 2 April 2024 - 09:31 WIB

Meriahkan HBP ke-60 Tahun, Lapas Kotaagung Bagikan Takjil

Selasa, 2 April 2024 - 09:27 WIB

Kemenkumhan Gelar Apel Siaga Pengamanan Hari Raya seluruh Lapas

Minggu, 31 Maret 2024 - 20:18 WIB

DPRD Tanggamus Paripurna LKPj Bupati Tahun 2023

Sabtu, 23 Maret 2024 - 19:33 WIB

Dinkes Tanggamus Gelar Baksos Operasi Bibir Sumbing di RS Batin Mangunang

Berita Terbaru

Foto: Ist

Bandarlampung

NasDem Niat Gandengkan Eva Dwiana-Fauzan Sibron

Kamis, 25 Apr 2024 - 19:32 WIB

Pringsewu

Warga Lamtim Kembali Ditangkap Karena Gelapkan Sepeda Motor

Kamis, 25 Apr 2024 - 17:46 WIB

Metro

Metro Raih Peringkat Terbaik 9 Hasil EPPD 2024 Kemendagri

Kamis, 25 Apr 2024 - 17:00 WIB

Jalan Perintis E di Kelurahan Waydadi Baru, Sukarame, Bandarlampung usai diguyur hujan deras. Foto: Arsip/Agis

Bandarlampung

Dinas PU Klaim Telah Perbaiki 80 Ruas Jalan di Balam

Kamis, 25 Apr 2024 - 16:33 WIB