Pengamanan Lebaran, BPBD Tanggamus Gandeng Basarnas dan Dishub

Redaksi

Senin, 27 Mei 2019 - 19:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanggamus (Netizenku.com): Sejumlah kesiapan pengamanan lebaran juga dilaksanakan BPBD Tanggamus yang bekerjasama dengan Basarnas dan Dishub Tanggamus dalam mengantisipasi bencana yang mungkin saja terjadi.

Maryani selaku Kepala Pelaksana BPBD Tanggamus mengatakan hal tersebut saat menyampaikan tanggapan dalam rapat koordinasi lintas sektoral di Aula Wirasatya Mapolres Tanggamus, Senin (27/5).

\”Pada prinsipnya BPBD sangat mendukung Operasi Ketupat 2019 Polres Tanggamus,\” kata Maryani.

Baca Juga  Pekon Sinarsemendo Inisiatif Laksanakan Upacara Peringatan HUT RI Terbatas

Maryani menjelaskan, pihaknya menyiapkan pelayanan 24 jam yang stanby di kantor BPBD, selain membantu Polres Tanggamus juga memantau monitor seperti monitor bencana tsunami dan gempa.

Kemudian pihaknya membangun posko gabungan bersama Basarnas dan Dishub yang dipusatkan dikantor Syahbandar Kota Agung guna mengantisipasi jalur laut yang akan dipakai oleh pemudik.

Selanjutnya, BPBD juga menyiapkan sarana meliputi excavator, truck serbaguna, speedboat, perahu karet, chaisaw, alkon dan lain-lain yang siap digunakan apabila terjadi bencana.

Baca Juga  Pj Bupati Tanggamus Berikan Petikan SK PNS Formasi 2021

\”Dalam hal ini, kami bersifat mobile. Dimana ada bencana tim kami akan mendatanginya, namun untuk posko terpadu hanya terdapat di kantor syahbandar,\” jelasnya.

Maryani menambahkan, untuk mempermudah masyarakat menyampaikan laporan bencana, BPBD Tanggamus menyiapkan call center yang stanby selama 24 jam.

\”Jika terjadi bencana silahkan menginformasikan melalui nomor handphone 085279544748,\” pungkasnya. (Arj)

Berita Terkait

Bupati Tanggamus Lantik Lima Pejabat Administrator
Tersangka Baru Kasus Alkes RSUDBM Terungkap
Putra Tanggamus Tedi Kurniawan Jabat Wasekjen BPOK DPP PAN
Sambut HBP ke-61, Lapas dan Rutan Kotaagung Gelar Donor Darah
Polsek Pematangsawa Selidiki Penyebab Kebakaran Rumah di Karang Brak
Pendaftaran Calon Formatur Musda VI PAN Tanggamus Ditutup
Kontribusi Nyata Energi, PGE Ulubelu Bak Pahlawan Tak Terlihat
Bupati-Wakil Bupati Tanggamus Rakor Akselerasi Penuntasan Pengelolaan Sampah

Berita Terkait

Jumat, 25 April 2025 - 21:57 WIB

BNPT: Kuatkan Kolaborasi, Cegah Ekstremisme

Jumat, 25 April 2025 - 19:04 WIB

Gubernur Lampung Lantik 54 Pejabat Administrator

Jumat, 25 April 2025 - 16:12 WIB

Pemprov Lampung Perkuat Upaya Cegah Terorisme

Jumat, 25 April 2025 - 15:56 WIB

Lomba Senam Meriahkan HUT ke-61 Lampung

Jumat, 25 April 2025 - 11:09 WIB

Cegah Radikalisme Lewat Film Road to Resilience

Kamis, 17 April 2025 - 18:54 WIB

Gubernur Lampung Ajak PPAD Bersinergi Wujudkan Lampung Maju Menuju Indonesia Emas

Kamis, 17 April 2025 - 18:37 WIB

Siap-Siap, Mulai Tanggal 1 Mei 2025 Pemprov Lampung Laksanakan Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor

Rabu, 16 April 2025 - 22:22 WIB

Pemprov Lampung dan APJII Bersinergi, Perkuat Digitalisasi dan Akses Internet Merata

Berita Terbaru

Kegiatan FGD dan pemutaran film dokumenter Road to Resilience, di Hotel Batiqa, Bandar Lampung, Jumat, (25/4/2025), Foto: Istimewa.

Bandarlampung

BNPT: Kuatkan Kolaborasi, Cegah Ekstremisme

Jumat, 25 Apr 2025 - 21:57 WIB

Rapat paripurna kabupaten Tubaba, Jumat (25/4/2025), Foto: Arie/NK.

Tulang Bawang Barat

DPRD Tubaba Serahkan Rekomendasi LKPJ 2024

Jumat, 25 Apr 2025 - 20:54 WIB

Rahmad Mirzani Djausal saat melantik pejabat administrator di Balai Keratun Lantai 3, Jumat (25/4/2025), Foto: Diskominfotik Provinsi Lampung.

Bandarlampung

Gubernur Lampung Lantik 54 Pejabat Administrator

Jumat, 25 Apr 2025 - 19:04 WIB

Pelantikan lima pejabat administrator di lingkungan Pemkab Tanggamus, Jumat (25/4/2025), Foto: Arj/NK.

Tanggamus

Bupati Tanggamus Lantik Lima Pejabat Administrator

Jumat, 25 Apr 2025 - 16:40 WIB

FGD bertema diskusi buku Anak Negeri di Pusaran Konflik Suriah dan pemutaran film dokumenter Road to Resilience, di Hotel Batiqa, Jumat (25/4/2025), Foto: Diskominfotik Provinsi Lampung.

Bandarlampung

Pemprov Lampung Perkuat Upaya Cegah Terorisme

Jumat, 25 Apr 2025 - 16:12 WIB