Nanda Indira: Lomba Desa Tingkat Nasional Butuh Dukungan Maksimal

Redaksi

Rabu, 4 April 2018 - 17:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pesawaran (Netizenku): Menghadapai lomba desa tingkat nasional di Desa Sinar Jadi, Kecamatan Tegineneng, Kabupaten Pesawaran, yang akan dilaksanakan 16 April mendatang, Ketua TPKK Pesawaran, Nanda Indira menegaskan, kepada seluruh kepala OPD, camat, beserta Desa Sinar Jati untuk dapat bersama-sama mempersiapkan diri dan mensukseskan lomba yang akan dihadapi tersebut. Terutama untuk Dinas Kesehatan beserta jajaran agar mendukung secara penuh dan maksimal lomba Kesatuan Gerak PKK-KB-Kesehatan kategori Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) tingkat nasional tahun 2018.

Baca Juga  Kapolres Pesawaran Beri Siraman Rohani ke 36 Napi

Penegasan ini disampaikan Indira pada rapat persiapan lomba tersebut, di aula pemkab, Rabu (4/4).

\”Kepada seluruh kepala OPD, camat, beserta Desa Sinar Jati Kecamatan Tegineneng untuk bersama-sama mempersiapkan dan mensukseskan lomba yang akan kita hadapi, terutama Dinas Kesehatan. Karena kegiatan ini tidak akan berhasil tanpa kerjasama dan kebersamaan kita semua. Keberhasilan kita semua adalah keberhasilan Kabupaten Pesawaran,\” pinta Nanda.

Baca Juga  Kesal dengan Suami, PIL Tega Bakar Tangan Anak Tiri

Nanda membeberkan, keberhasilan tersebut tidak dapat terwujud jika tidak ada kerja sama tim.

\”Atas kesadaran kemauan dan niat yang tulus dan ikhlas mari kita semua bersatu bersama-sama bekerja untuk membina Desa Sinar Jati sesuai tugas dan fungsinya masing-masing, sehingga berhasil menjadi juara I tingkat nasional. Semoga dengan keberhasilan ini memacu desa-desa lain,\” ucapnya. (Soheh)

Berita Terkait

Nanda-Antonius Kalah, Pejabat Pesawaran Kocar-kacir Ajukan Pindah Tugas
Menang Telak Paslon Aries Sandi-Supriyanto Unggul di 10 Kecamatan
M Nasir Dampingi Koordinator Agrinas Tinjau Lahan Cetak Sawah
Hasil Survey Rakata, Pasangan ASRI Unggul Telak dari Nanda-Antonius
Ketua Tim Paslon Nomor Urut 2 Optimis Menangkan Pilkada Pesawaran
Aries Sandi Didampingi Istri Nyoblos di TPS 6 Desa Penengahan
DPRD Pesawaran Gelar Paripurna Persetujuan RAPBD 2025
Dua Calon Kada Pesawaran Tutup Kampanye Akbar dengan Kondusif

Berita Terkait

Minggu, 22 Desember 2024 - 16:14 WIB

Pj. Gubernur Samsudin Hadiri Penutupan Rakernas II Pengurus Besar Mathla’ul Anwar

Sabtu, 21 Desember 2024 - 16:46 WIB

Pj. Gubernur Samsudin Buka Kegiatan Up Grading Keluarga Besar Jaringan Sekolah Islam Terpadu Wilayah Lampung

Sabtu, 21 Desember 2024 - 10:19 WIB

Pj Gubernur Lampung Membuka Kegiatan Pekan Keselamatan Jalan (PKJ) Tahun 2024

Jumat, 20 Desember 2024 - 15:02 WIB

Pj. Gubernur Lampung Serahkan DIPA dan TKD Tahun Anggaran 2025, Simbol Pelaksanaan APBN Pemerintahan Baru 

Rabu, 18 Desember 2024 - 21:56 WIB

Pj. Sekdaprov Buka Rakor Swasembada Pangan Provinsi Lampung

Rabu, 18 Desember 2024 - 20:38 WIB

Pastikan Kesiapan Siaga Nataru, PLN cek SPKLU di Jalur Mudik Sumsel-Lampung

Senin, 16 Desember 2024 - 22:07 WIB

Pj. Sekretaris Daerah Provinsi Lampung Membuka Gelar Pengawasan Daerah Provinsi Lampung Tahun 2024

Senin, 16 Desember 2024 - 22:01 WIB

Pemprov Lampung Ikuti Rakor Pengendalian Inflasi dan Percepatan RTRW-RDTR

Berita Terbaru

Tulang Bawang Barat

Kepala Pusdiklatda Lampung Tutup KML Angkatan IV 2024

Sabtu, 21 Des 2024 - 21:55 WIB

Foto: Istimewa

Lampung Selatan

Pembangunan Masjid Al Hijrah Kotabaru Siap Dilanjutkan

Sabtu, 21 Des 2024 - 15:07 WIB