Bupati Tanggamus Buka Festival Kuda Lumping

Redaksi

Rabu, 18 September 2019 - 18:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gisting (Netizenku.com): Bupati Tanggamus, Dewi Handajani, menghadiri sekaligus membuka secara resmi kegiatan festival kuda lumping, yang juga masih menjadi rangkaian dari Kegiatan Festival Teluk Semaka tahun 2019, di Rest Area Gisting, Rabu (18/9).

Turut hadir pada kegiatan, Dandim 0424 Tanggamus Letkol. Arh Anang Hasto Utomo, Kepala Kajari Davit.P. Duarsa, Wakapolres Tanggamus, Staf Ahli, Asisten Sekertariat Daerah, Kepala OPD, Camat, Dewan Juri, dan Peserta Festival serta Masyarakat Pencinta Seni Kuda Lumping.

Baca Juga  Tanggamus Segera Miliki GOR Type B

Menurut keterangan Kepala Dinas, Kebudayaan, Pariwisata,Pemuda dan Olahraga (Disbudparpora) Kabupaten Tanggamus Hj Retno Noviana Kegiatan festival Kuda Lumping ini dilaksanakan selama dua hari dari tanggal 19-20 September 2019, dan diikuti oleh 24 kelompok peserta kuda lumping dari seluruh Tanggamus.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sementara sebelum membuka kegiatan festival pada sambutan Bupati menyampaikan, seni budaya adalah sesuatu yang sifatnya universal yang mana dapat dilakukan oleh suku Bangsa manapun dan dapat dinikmati oleh suku bangsa manapun.

Baca Juga  Dongkrak PAD, Tanggamus Pinjami Tapping Box ke Pelaku Usaha

\”Seperti pada kegiatan festival Kuda Lumping yang sedang kita laksakan hari ini, kegiatan Kuda Lumping selain kita tampilkan dan dilombakan kegiatan ini juga bisa dinikmati oleh masyarakat manapun walaupun itu masyarakat yang berasal bukan dari suku Jawa dan begitu juga pula sebaliknya,\” katanya.

Menjaga harmonisasi persatuan lanjutnya, kesatuan, kekompakan, kesolidan di tengah tengah peradaban yang ada adalah suatu hal yang harus di junjung dan dijaga bersama sama. Bupati berharap kegiatan festival seni budaya semacam ini kedepan dapat lebih beragam lagi karena peradaban suku bangsa yang ada di Kabupaten Tanggamus.

Baca Juga  Besok, Mayat Misterius akan Dimakamkan

\”Beragam ada Jawa, Lampung, Sunda, Padang, Semendo dan dari mana pun penjuru indonesia, yang mana kesenian kesenian itu harus kita jaga dan terus di lestarikan sebagai ciri khas bangsa kita, jangan sampai kesenian dan budaya kita ini suatu saat dimiliki dan diakui oleh bangsa lain,\” ujarnya. (rls/Arj)

Berita Terkait

Tersangka Penipuan dan Penggelapan Ditangkap Satreskrim Polres Tanggamus
Pj Bupati Tanggamus Berikan Petikan SK PNS Formasi 2021
DPRD Tanggamus Paripurnakan Lima Raperda
Tanggamus Gelar Musrenbang 2024 Susun RKPD 2025
TP PKK Tanggamus Sosialisasi Percepatan Penurunan Stunting
Pj Bupati Tanggamus-Kadis BMBK Lampung Tinjau Jalan di Kelumbayan
Bau Busuk, Warga Baros Keluhkan Lambannya Pengangkutan Sampah di TPSS
Jaga Kondusifitas, Polres Tanggamus Gelar Apel Cipkon

Berita Terkait

Senin, 18 Maret 2024 - 19:21 WIB

Mulyadi Irsan Lepas Peserta Tanggamus Run di Wisata Butterfly

Senin, 18 Maret 2024 - 19:14 WIB

Rapat Paripurna DPRD Tanggamus, Tetapkan 4 Raperda Menjadi Peraturan Daerah

Sabtu, 30 Desember 2023 - 07:32 WIB

Tiyuh Daya Asri Realisasikan Dana Desa Anggaran 2023

Senin, 6 November 2023 - 13:42 WIB

Pemkab Lambar Gencarkan Administrasi Kependudukan “Disdukcapil Masuk Sekolah”

Sabtu, 4 November 2023 - 09:07 WIB

Daftar Calon Tetap DPRD Lampung Barat

Rabu, 1 November 2023 - 18:08 WIB

BPSDMI Dorong Pendidikan Vokasi, SMK SMTI Balam: 86 Persen Lulusan Sudah Kerja

Rabu, 20 September 2023 - 10:02 WIB

HUT LAMPUNG BARAT

Rabu, 24 Mei 2023 - 15:59 WIB

Tiyuh Kibang Tri Jaya Perbaikan Badan Jalan Usaha Tani

Berita Terbaru

Tulang Bawang Barat

Tubaba Berhasil Tekan Laju Inflasi Daerah

Senin, 18 Mar 2024 - 21:40 WIB

Pringsewu

Pemkab Pringsewu Awali Safari Ramadan 1445 H di Pagelaran

Senin, 18 Mar 2024 - 21:33 WIB

Addvertorial

Mulyadi Irsan Lepas Peserta Tanggamus Run di Wisata Butterfly

Senin, 18 Mar 2024 - 19:21 WIB