Winarti Targetkan Jalan Mulus di Menggala

Redaksi

Selasa, 24 Juli 2018 - 16:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tulangbawang (Netizenku.com):Bupati Tulangbawang, Hj Winarti!, berjanji akan menghitamkan seluruh infrastruktur jalan – jalan kampung yang ada di seluruh Kecamatan Menggala Tulangbawang melalui tahun anggaran 2018 ini.

Winarti mengatakan, pada tahun ini dirinya menargetkan Kecamatan Menggala Tulangbawang menjadi kecamatan terbaik khususnya dalam bidang infrastruktur.

Sebab menurut Winarti, selain Kecamatan Menggala merupakan Kecamatan tertua, juga merupakan Kecamatan yang menjadi andalan pihaknya untuk dijadikan sebagai pusat perkotaan Tulangbawang.

Baca Juga  Kapolres Tuba: Kampanye Arinal Bukan Dibubarkan, Tapi Dialihkan

\”Sehingga apapun program pembangunan yang saat kerjakan dan saat laksanakan Kecamatan Menggala selalu menjadi skala prioritas terus khususnya dalam penataan anggaran dalam tahun ini,\” katanya, Selasa (24/7).

Oleh karena itu, sambung Winarti, guna mencapai target tersebut, pihaknya akan memperbaiki dan membangun semua Infrastruktur khususnya jalan – jalan kampung yang ada di Kecamatan Menggala. \”Sesuai target, jalan kampung di Menggala akan diaspal,\” ucap dia.

Baca Juga  Akhirnya, Gaji Honorer Tuba Cair

Untuk itu, kata dia, kepada seluruh masyarakat se-Kecamatan Menggala Tulangbawang dihimbau pihaknya agar agar segera mengajukan proposal perbaikan jalan ataupun pembangunan jalan kepada pihaknya mulai saat ini juga.

Sebab, Lanjut Winarti, kendati dirinya adalah pimpinan di Tulangbawang, dirinya tidak mengetahui secara pasti jalan ataupun pembangunan infrastruktur yang diinginkan masyarakat Menggala untuk dibangun.

Baca Juga  Hendriwansyah: Pasar Murah Bantu Perekonomian Masyarakat Tuba

\”Karena yang mengetahui secara pasti iya masyarakat dan aparatur kampung ataupun kelurahan masing – masing karena yang memang berada di bawah iya selain masyarakat juga perpanjangan tangan pemerintah juga,\” jelasnya. (Armadan)

Berita Terkait

NoNa Resmi Mendaftar di KPU Tubaba, Lawannya ‘Ora Ono’
Telkomsel Hadirkan Koneksi 4G/LTE di Desa Bawang Tirto Mulyo dan Menggala Selatan
Cuaca Buruk Diprakirakan Melanda Pergantian Tahun
Juniardi Beri Pelatihan Jurnalistik untuk Kepala Kampung Tulangbawang
Winarti Launching Penyerahan BLM BMW Secara Virtual
Firmansyah Hadiri Pelantikan SMSI Kabupaten Tulangbawang
Anthoni Serahkan Bantuan Langsung Masyarakat dan Launching BMW 2021
Winarti Launching Program Kreatif Mandiri Bergerak Melayani Warga Tahun 2021
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 6 Februari 2025 - 13:52 WIB

Dorong Pertumbuhan Ekonomi dan Konektivitas, Pj. Gubernur Samsudin Resmikan Rute Penerbangan Way Kanan – Jakarta

Rabu, 18 Januari 2023 - 18:19 WIB

Mahasiswa KKN Unila Edukasi Warga Pakuanratu Manfaatkan Perkarangan

Senin, 27 Desember 2021 - 17:57 WIB

Cuaca Buruk Diprakirakan Melanda Pergantian Tahun

Kamis, 30 Juli 2020 - 10:12 WIB

EVP Divre IV: Peresmian Bangunan Baru Stasiun Waytuba Buka Ekonomi Masyarakat

Jumat, 17 Juli 2020 - 20:59 WIB

Arinal Tebar Bibit Ikan di Sungai Tiuh Negara Batin

Kamis, 19 September 2019 - 05:01 WIB

Rail Clinic PT KAI Divre IV Baksos di Negeri Agung

Jumat, 26 Juli 2019 - 16:26 WIB

Warga Bantaran Rel Blambangan Pagar Nikmati Rail Clinic

Kamis, 7 Februari 2019 - 13:54 WIB

3.414 Keluarga di Blambangan Umpu Terima Bantuan PKH

Berita Terbaru