Syahid Mujiburrohman Guru Berprestasi Pada Hari Amal Bakti Kemenag ke-75

Redaksi

Selasa, 5 Januari 2021 - 15:46 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tulangbawang Barat (Netizenku.com): Syahid Mujiburrohman salah seorang guru asal Pondok Modern Al Furqon Panaragan Jaya, Kecamatan Tulangbawang Tengah, mendapatkan penghargaan guru berprestasi pada peringatan Hari Amal Bakti Kementrian Agama ke-75 tahun 2021 yang berlangsung Selasa (5/1).

Pemberian penghargaan tersebut diserahkan oleh Kementerian Agama melalui Bupati, Umar Ahmad, SP, usai menggelar upacara peringatan Hari Amal  Bakti yang berlangsung di halaman Kantor Kementerian Agama Kabupaten Tulangbawang Barat (Tubaba).

Baca Juga  Camat Tulangbawang Tengah Usulkan Pembangunan Kantor Representatif

Selain  dihadiri Umar Ahmad, kegiatan upacara ini juga dihadiri oleh tokoh masyarakat, dan pimpinan ormas Islam. Bertindak selaku pembina upacara yaitu Kepala Kantor Kementrian Agama Kabupaten Tubaba, H. Helmi, yang menyampaikan sambutan Menteri Agama secara langsung.

Selain pemberian penghargaan kategori guru berptestasi, juga diberikan penghargaan kepada ASN masa kerja 10 dan 20 tahun kerja serta penghargaan dari Kemenag Tubaba kepada beberapa orang yang dianggap memberikan sumbangsih di Kementrian Agama.

Baca Juga  300 Rumah Tidak Layak akan Dibedah

Syahid Mujiburrohman merupakan kepala sekolah pada Madrasah Aliyah Pondok Modern Al Furqon, yang merupakan lembaga pendidikan Islam yang berada di tengah jantung ibukota Kabupaten Tubaba yang memiliki lembaga pendidikan dari tingkat Taman Kanak-kanak, SD Islam Al Furqon, MTs dan MA Pesantren Satu Atap Istiqomah Islamiyah.

\”Alhamdulillah, dengan pemberian anugerah guru berprestasi ini akan menambah gairah para guru untuk meningkatkan kualitas pembinaan untuk peserta didik,\” ujar Rohman yang juga alumni Universitas Muhammadiyah Metro ini. (Ar/len)

Berita Terkait

Kelompok Tani Revolving Sapi Tubaba Merugi, Akui Dipaksa Buat Laporan Keuntungan
Dana Revolving Sapi Macet, Pemkab Tubaba Siap Libatkan APH Jika Tak Kunjung Dikembalikan
Kejari Tubaba Tetapkan Tersangka Baru Kasus Korupsi Dinas PPKB
BPK RI Lampung Mencium Aroma Pelanggaran Dana Revolving Sapi Tubaba 
Rp3,6 M Dana Revolving Sapi Masih Mengendap di Sembilan Kelompok Tani Tubaba
Kejari Tubaba Tahan Satu Tersangka Korupsi Pengelolaan Pasar Pulung Kencana
Guna Peringati Hari Jadi ke-16, DPRD Kabupaten Tubaba Gelar Rapat Paripurna Istimewa
Joko Kuncoro Kawal Aspirasi Warga, Tiga Ruas Jalan di Tubaba Direalisasikan Tahun Ini

Berita Terkait

Kamis, 26 Desember 2024 - 21:29 WIB

Anggota DPR RI Irham Jafar Tinjau UPPO di Bandar Agung

Jumat, 22 November 2024 - 11:35 WIB

Rahmat Mirzani Djausal dan Jihan Nurlela Gelar Acara Meriah untuk Masyarakat

Minggu, 3 November 2024 - 00:21 WIB

Kelompok MAMITE Masih Jadi Momok Inflasi di Lampung

Jumat, 13 Oktober 2023 - 15:11 WIB

Warung Sehat Inovasi Kimia Farma dan BUMDes Lamtim

Rabu, 6 September 2023 - 19:49 WIB

Arinal: Sinergi Pemerintah-Masyarakat Alpukat Siger Giri Mulyo Berbuah Manis

Minggu, 20 Agustus 2023 - 22:47 WIB

SIEJ Simpul Lampung-Balai TNWK Gelar Diskusi Perlindungan Gajah Sumatera

Minggu, 8 Januari 2023 - 20:21 WIB

Dewan Dakwah Siap Bangun Perkampungan Keluarga Yatim

Jumat, 21 Oktober 2022 - 19:22 WIB

OJK Gelar Inklusi Keuangan Syariah di Lampung Timur

Berita Terbaru

Bupati Lampung Barat, Parosil Mabsus, saat memberi keterangan keberadaan perambah di TNBBS. (foto: Netizenku.com)

Lampung Barat

Parosil: Saya Dukung Pengosongan Hutan Lindung dari Perambah

Kamis, 17 Apr 2025 - 01:41 WIB