Pasmami Gading Rejo Akan Segera Dibuka

Redaksi

Jumat, 16 Februari 2018 - 18:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pringsewu (Netizenku): Pasar sabtu malam minggu (Pasmami) akan segera ada di Pringsewu, tepat nya di Gapura Sentral Tahu, Pekon Gading Rejo Induk, Kecamatan Gading Rejo. Pasar tersebut akan di buka, Sabtu (17/2).

Menurut salah satu panitia pelaksana PASMAMI, Sri Lestari, kegiatan pasar sabtu malam minggu ini tercetus berdasarkan kesepakatan bersama. “Pasmami ada, berdasarkan rembuk kami anggota UMKM, yang ingin membuat sebuah terobosan untuk menggali dan memperkenalkan potensi yang ada di pekon kami, “ papar Sri kepada Netizenku.com, Jumat (16/2).

Baca Juga  Bukan Padi dan Jagung, Hortikultura Jadi Penopang Daya Tawar Petani Lampung 2025

Sri mengatakan, keunikan dari pasar ini terletak padafokus barang atau jajanan yang dijual lebih pada bahan dasar tahu, “Karena kita kan di Gading memang sentral pembuat tahu, selain itu ini kan diadakan setiap sore dimulai dari 15:00-20:00, setiap sabtu malam minggu jadi disini juga bisa menjadi tempat wisata masyarakat,” jelasnya.

Baca Juga  Inflasi Lampung 2025 Terkendali, Ditahan Deflasi Pendidikan dan Didorong Pangan

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sampai saat ini, terdapat 40 lebih peserta yang sudah melakukan registrasi untuk membuka stan jualan. Hal ini menunjukkan, Pasmami mendapat respon yang positif dari pemerintahan baik pemerintah pekon maupun kabupaten. Berdasarkan informasi yang adaWakil Bupati Pringsewu, Fauzi akan membuka langsung pasar tersebut. (Darma)

Baca Juga  Mengapa Inflasi Lampung Terus Terjaga Rendah, Ini Rahasianya!

Berita Terkait

Bukan Padi dan Jagung, Hortikultura Jadi Penopang Daya Tawar Petani Lampung 2025
Inflasi Lampung 2025 Terkendali, Ditahan Deflasi Pendidikan dan Didorong Pangan
Inflasi Hulu Mengendap, APBD Lampung 2026 Diuji di Tengah Agenda Infrastruktur
Pabrik Etanol di Lampung: Antara Optimisme Hilirisasi dan Ujian Kenyataan
PAD Lampung Tersendat, Perencanaan APBD Dipertanyakan
Lampung 2025: Pariwisata dan Ekraf Tumbuh Cepat, Siap Naik Kelas
Refleksi Akhir Tahun Lampung 2025: Tumbuh Cepat, Tapi Belum Sepenuhnya Berbuah
Hotel Lampung Ramai Lagi, Tapi Tamu Cuma Singgah Sebentar

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 19:21 WIB

Sepuluh Personel Polres Pringsewu Terima Satya Lencana Pengabdian dari Presiden RI

Kamis, 22 Januari 2026 - 19:17 WIB

Wabup Umi Laila Pimpin Rakercab XI Gerakan Pramuka Pringsewu 2026

Rabu, 21 Januari 2026 - 19:12 WIB

Wabup Pringsewu Resmi Buka Festival Solosong Dangdut KOMDAP Se-Provinsi Lampung 2026

Rabu, 21 Januari 2026 - 18:05 WIB

Pelaku Penusukan Pedagang di Pasar Sarinongko Sempat Beli Pisau Seharga 5 Ribu

Rabu, 21 Januari 2026 - 18:02 WIB

Modus Jual Beli Motor di Facebook, Residivis Ditangkap Polsek Pringsewu Kota

Selasa, 20 Januari 2026 - 16:02 WIB

Ditolak Mendekati Istri Korban, Pria Tusuk Pedagang di Pasar Sarinongko Pringsewu

Senin, 19 Januari 2026 - 18:06 WIB

Korban Pingsan, Polres Pringsewu Kembalikan Dua Ekor Sapi Hasil Curian

Senin, 19 Januari 2026 - 18:00 WIB

Polisi Ungkap Komplotan Langganan Pencuri Sapi di Pringsewu

Berita Terbaru

Lampung

PKB Tetapkan Chusnunia sebagai Ketua DPW Lampung 2026–2031

Sabtu, 24 Jan 2026 - 15:34 WIB

Lampung Selatan

Lampung Selatan Raih Predikat “Sangat Baik” ITKP 2025

Sabtu, 24 Jan 2026 - 10:35 WIB

Lampung

Pemprov Lampung Siapkan PKN Tingkat II 2026

Jumat, 23 Jan 2026 - 16:52 WIB

Lampung

Kominfo dan PPPA Lampung Perkuat Sinergi PUSPAGA

Jumat, 23 Jan 2026 - 13:06 WIB

Lampung

DPRD Lampung Dukung Rencana Pabrik Rokok HS di Lampung Timur

Jumat, 23 Jan 2026 - 11:35 WIB