OPD Diminta Intensifikasi Sumber Pendapatan

Redaksi

Selasa, 4 Desember 2018 - 16:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pesisir Barat (Netizenku.com): Bupati Pesisir Barat Agus Istiqlal, berharap kepada para kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) sebagai pengelola penerimaan daerah, agar dapat mengupayakan intensifikasi dan ekstensifikasi seluruh sumber-sumber pendapatan.

Hal itu disampaikan saat menghadiri paripurna pengesahan rancangan peraturan daerah tentang APBD Kabupaten Pesisir Barat tahun 2019, di Gedung Darma Wanita Krui, Selasa (4/12).

Sebagai pelaksanaan dari peraturan daerah tentang anggaran pendapatan dan belanja daerah, khususnya dalam pengeluaran anggaran belanja, kiranya selalu berpedoman kepada prinsip efektif, efisien dan ekonomis serta ketentuan dan peraturan yang berlaku.

Baca Juga  Polisi Ciduk S Pelaku Asusila Anak Dibawah Umur

Perlu diketahui kata bupati bahwa, anggaran yang disiapkan dalam APBD adalah anggaran maksimal, oleh karenanya dalam pelaksanaan belanja hendaknya mengedepankan kedisiplinan kita semua tehadap pelaksanaan pengelolaan keuangan daerah.

Sebelum mengakhiri sambutan Agus Istiqlal memberikan ucapan terima kasih dan penghargaan yang setinggi-tingginya kepada segenap anggota dewan, khususnya badan anggaran legislatif, segenap komisi, serta kepada segenap fraksi yang telah bekerja secara maksimal,dengan mengorbankan waktu, tenaga dan pikiran, guna penyelesaian pembahasan rancangan peraturan daerah, tentang anggaran pendapatan dan belanja daerah kabupaten Pesisir Barat tahun anggaran 2019, dalam suatu bingkai kerja sama yang baik, serta dilandasi dengan rasa tanggung jawab terhadap pelaksanaan pembangunan di Kabupaten Pesisir Barat.

Baca Juga  Kejuaraan Surfing Regional Barat U-18 Pesibar Lampung Diikuti 34 Peserta

\”Kami menyadari bahwa saran dan pendapat yang disampaikan oleh dewan yang terhormat dalam rangka perbaikan dan penyempurnaan rancangan peraturan daerah tentang anggaran pendapatan dan belanja daerah Kabupaten Pesisir Barat tahun anggaran 2019,\” terang Bupati.

Sehingga semua kegiatan yang terprogram benar-benar dapat bermanfaat bagi masyarakat yang ada di  Pesisir Barat dalam rangka peningkatan kinerja pemerintah daerah pada masa yang akan datang. (agus)

Berita Terkait

Budaya Adat Istiadat Masyarakat Pesisir Barat Tercatat WBTB di Era Agus Istiqlal
Sentra Gakkumdu Pesisir Barat Resmi Dilaunching
PLN Jaga Pasokan Listrik Hingga Pulau Terluar Lampung
Ketua PPI Pesibar Lantik Pengurus Paskibra Pesisir Utara
Polres Pesisir Barat Amankan Kedatangan Logistik Pemilu
Arinal Djunaidi Buka Lampung Sundanese Arts Festival VII Tahun 2023
Pesisir Barat Promosikan Pariwisata Melalui Ija Mik Way Sindi Festival 2023
Penutupan Krui Fair 2023 akan Dimeriahkan Andika Mahesa

Berita Terkait

Selasa, 3 Desember 2024 - 10:19 WIB

Menakar Bung Mirza dari Angka 100

Senin, 2 Desember 2024 - 08:32 WIB

Bung Mirza, Dengar Sebelum Teken

Selasa, 5 November 2024 - 09:38 WIB

Prabowo = Arinal?

Minggu, 3 November 2024 - 15:15 WIB

Arinal Menolak Jadi Raja Tega

Jumat, 13 September 2024 - 22:09 WIB

Arinal-Sutono is Back

Senin, 9 September 2024 - 13:35 WIB

Arinal Memang “Bejo”?

Kamis, 22 Agustus 2024 - 11:34 WIB

“Yo Ndak Tahu, Kok Tanya Saya”

Sabtu, 17 Agustus 2024 - 19:31 WIB

Jangan Ya Dek, Ya!!!

Berita Terbaru

Tanggamus

Pleno KPU Tanggamus Sukses Dihelat, Ini Hasilnya

Rabu, 4 Des 2024 - 23:53 WIB