Mirza Dipuji Rekan Seangkatan Sebagai Pemimpin Bijaksana dan Penuh Misi

Luki Pratama

Minggu, 26 Mei 2024 - 20:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandarlampung (Netizenku.com): Rekan seangkatan Mirza di Universitas Trisakti, Charlie Tanara, memuji Mirza sebagai sosok pemimpin yang bijaksana dan penuh misi.

“Saya mengenal Yai Mirza dari bangku kuliah, dan dari situ saya melihat dari dekat bagaimana dia memimpin dengan penuh kebijaksanaan dan selalu memilih opsi yang terbaik bagi banyak orang,” ujar Charlie, Minggu (26/5).

Baca Juga  DPRD Tubaba Sahkan Enam Raperda

Charlie menuturkan bahwa Mirza selalu mengutamakan pilihan yang membawa kebaikan bagi banyak orang, bahkan ketika pilihan tersebut sulit.

“Yai Mirza adalah orang yang terstruktur, fokus pada misi dan amanah. Dia selalu mengajak kita untuk melakukan hal yang baik, meskipun itu sulit, sampai berhasil,” jelasnya.
Lebih lanjut, Charlie mengaku terinspirasi oleh kegigihan Mirza dalam mencapai tujuannya.

Baca Juga  Bawaslu Temukan Perubahan Berita Acara Pleno di 12 Kecamatan

“Tekad pantang menyerah Yai Mirza menginspirasi kehidupan dan pekerjaan saya sampai hari ini. Ketika saya mendengar mimpi besar Yai Mirza untuk Lampung, saya yakin dan sudah bisa membayangkan hal besar apa yang akan terjadi di Lampung kedepannya,” ungkap Charlie.
Dia pun mendoakan yang terbaik untuk Mirza dan meyakini bahwa Mirza mampu membawa energi positif bagi Lampung dan membawa Provinsi Gerbang Sumatera menuju perubahan yang lebih baik.
“Terutama untuk Yai Mirza dan teman-teman relawan, saya yakin dan percaya hal terbaik juga bagian dari kita. Mari kita gotong royong menuntaskan janji kemerdekaan, menciptakan dampak positif bagi Indonesia,” tandas Charlie. (*)

 

Baca Juga  Panwaslu Tanjung Senang Siapkan SDM Jaga Hak Pilih Masyarakat

 

Berita Terkait

Rahmat Mirzani Djausal: Politik Uang adalah Musuh Utama Demokrasi yang Harus Kita Lawan Bersama
Konser Kampanye Mirza-Jihan dan Bunda Eva Berlangsung Meriah Meski Diguyur Hujan
Pelepasan Ekspor Perdana Biostimulan ke Jepang, Rahmat Mirzani Dorong Swasembada Pupuk untuk Petani Lampung
Kampanye Akbar Mirza Jihan di PKOR Way Halim Meriah dengan Kehadiran Artis dan Tokoh Lampung
Kampanye Akbar Mirza Jihan di PKOR Way Halim Meriah dengan Kehadiran Artis dan Tokoh Lampung
“Riang 2 Gembira” Dibanjiri Warga Tanggamus
Relawan Bela Budaya Gelorakan Dukungan untuk Mirza-Jihan di Lampung Timur
Ribuan Warga Antusias Ikuti Senam Sehat Bersama Mirza-Jihan di Kota Metro

Berita Terkait

Rabu, 20 November 2024 - 13:39 WIB

Belasan Personel Polres Pringsewu Terima Penghargaan Khusus

Senin, 18 November 2024 - 19:24 WIB

Sinergi PWI-Polres Pringsewu Wujudkan Keterbukaan Informasi Kredibel dan Akuntabel

Senin, 18 November 2024 - 16:39 WIB

Polres Pringsewu Ajak Masyarakat Tolak Politik Uang di Pilkada Serentak 2024

Jumat, 15 November 2024 - 19:18 WIB

Terobosan Bidang Kesehatan Stem Cell dan Kanker, Pemkab Pringsewu Jalin Kerjasama dengan SCCR Indonesia

Jumat, 15 November 2024 - 13:06 WIB

Aksi Sosial Jajaran PWI Pringsewu Berbagi 150 Nasi Bungkus di RSUD

Kamis, 14 November 2024 - 16:36 WIB

Polres Pringsewu Akan Tindak Tegas Politik Uang dan Politik Identitas

Kamis, 14 November 2024 - 16:31 WIB

Pekon Panggungrejo Ikuti Penilaian Kampung Pancasila Tingkat Nasional

Rabu, 13 November 2024 - 18:22 WIB

Polres Pringsewu Amankan Kampanye Pilkada 2024

Berita Terbaru

Penjabat bupati Lampung Barat, Nukman memimpin rakor DESK Pilkada di aula Pesagi, Kamis (21/11).

Lampung Barat

Jelang Pilkada, Nukman Pimpin Rakor DESK

Kamis, 21 Nov 2024 - 17:11 WIB

Tanggamus

Direktur PT FBA Seret 2 Tersangka Baru Kasus Korupsi

Kamis, 21 Nov 2024 - 16:47 WIB

Bandarlampung

Teguh Endaryanto Nakhodai PERHEPI Bandar Lampung

Kamis, 21 Nov 2024 - 16:45 WIB

Tanggamus

Kejari Tanggamus Musnahkan Barang Bukti yang Telah Inkracht

Kamis, 21 Nov 2024 - 15:41 WIB