Jalan Baru Tiyuh Pagar Dewa Dilebarkan

Redaksi

Sabtu, 1 Desember 2018 - 09:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tulangbawang Barat (Netizenku.com): Demi meningkatkan taraf ekonomi masyarakat dan memudahkan mengeluarkan hasil bumi di bidang pertanian, Pemerintah Tiyuh Pagar Dewa Suka Mulya, Kecamatan Pagar Dewa, Kabupaten Tulangbawang Barat (Tubaba) membuka badan jalan baru sepanjang 4,5 kilometer.

Pembukaan badan jalan baru tersebut terletak di area perkebunan karet warga dari Rk 1 sampai Rk 3 dengan badan jalan selebar 6 meter.

Baca Juga  DPRD Tubaba Sahkan Raperda APBD Perubahan Tahun 2021

Kepalo Tiyuh Pagar Dewa Suka Mukya Warwari, mengatakan pembukaan jalan tersebut dibiayai menggunakan dana Anggaran Pendapatan Belanja Tiyuh (APBT) tahun anggaran 2018 melalui dana desa tahap tiga (3) yang telah dikucurkan pemerintah pusat sebesar 40 persen dari seluruh dana desa yang diterima tiyuh selama setahun.

\”Kegiatan pembukaan dan pelebaran badan jalan ini sepanjang 4.500 meter dengan lebar 6 meter, Ini dilaksananakan pada Bulan November menggunakan DD tahap tiga,\” terangnya kepada wartawan, Jumat (30/11).

Baca Juga  Tim Investigasi Dugaan Malapraktik, Himpun Informasi ke Rumah Korban

Warwari menambahkan, pemerintah tiyuh bertekad untuk terus meningkatkan kesejahteraan masyarakat dalam segala bidang dengan skala prioritas pembangunan yang dibutuhkan masyarakat dan dilaksanakan tiyuh sesuai hasil musyawarah tiyuh setiap tahunnya.

\”Pembukaan dan pelebaran badan jalan yang telah dilaksanakan bertujuan untuk meningkatkan taraf ekonomi masyarakat untuk memudahkan dalam mengeluarkan hasil bumi di bidang pertanian,\” pungkasnya. (arie)

Berita Terkait

Firsada Bangga Produk Lokal Tubaba Tampil di Ajang INACRAFT 2025
Pj Sekda: Era Digital Menuntut Pemda Transparansi Berbagai Bidang
Firsada Lantik Perana Putra Sebagai Pj Sekda Tubaba
Laga Perubahan, NasDem Tubaba Raih Prestasi Membanggakan
Pemkab Tubaba Terima Bentor dan Kontainer Sampah dari CSR Bank Lampung
Ketua DPRD-Pj Sekda Tubaba Tinjau dan Beri Bantuan Korban Banjir
NoNa Ajak Semua Elemen Majukan dan Sejahterakan Masyarakat Tubaba
Dinas PUPR Tubaba Tinjau Titik Lokasi Banjir

Berita Terkait

Kamis, 6 Februari 2025 - 13:52 WIB

Dorong Pertumbuhan Ekonomi dan Konektivitas, Pj. Gubernur Samsudin Resmikan Rute Penerbangan Way Kanan – Jakarta

Rabu, 18 Januari 2023 - 18:19 WIB

Mahasiswa KKN Unila Edukasi Warga Pakuanratu Manfaatkan Perkarangan

Senin, 27 Desember 2021 - 17:57 WIB

Cuaca Buruk Diprakirakan Melanda Pergantian Tahun

Kamis, 30 Juli 2020 - 10:12 WIB

EVP Divre IV: Peresmian Bangunan Baru Stasiun Waytuba Buka Ekonomi Masyarakat

Jumat, 17 Juli 2020 - 20:59 WIB

Arinal Tebar Bibit Ikan di Sungai Tiuh Negara Batin

Kamis, 19 September 2019 - 05:01 WIB

Rail Clinic PT KAI Divre IV Baksos di Negeri Agung

Jumat, 26 Juli 2019 - 16:26 WIB

Warga Bantaran Rel Blambangan Pagar Nikmati Rail Clinic

Kamis, 7 Februari 2019 - 13:54 WIB

3.414 Keluarga di Blambangan Umpu Terima Bantuan PKH

Berita Terbaru