PM2PB-Komunitas Putri Hijab-Pelangi Community Pesibar Galang Dana untuk Anisda

Avatar

Minggu, 16 September 2018 - 16:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

(Foto: Iwan/Nk)

(Foto: Iwan/Nk)

Pesisir Barat (Netizenku.com) : Guna meringankan beban berat warga kurang mampu terutama yang menderita sakit, Persatuan Muda Mudi Pesisir Barat (PM2PB) bersama komunitas Putri Hijab dan Pelangi Community Pesisir Barat, Lampung, menggelar aksi sosial penggalangan dana.

Ketua PM2PB, Febri Hendeki, didampingi Mera Pustika, Putri Ayunda dan Lizana Angraini, menjelaskan jika penggalangan dana tersebut atas keprihatinan terhadap penyakit yang diderita Anisda, warga Pekon Way Suluh, Kecamatan Krui Selatan yang menderita kanker hidung.

Baca Juga  Bawaslu: Peran Media Sangat Penting dalam Pelaksanaan Pemilu

\”Ibu Anisda sudah lama menderita sakit kanker hidung, tetapi sampai saat ini tidak mendapatkan penanganan medis karena kondisi ekonomi kurang mampu,\” kata Febri, Minggu (16/8/2018).

Alhamdulillah, lanjut dia, berkat aksi sosial tersebut pihaknya berhasil mengumpulkan dana sebesar Rp2,5 juta, yang merupakan sumbangan dari para dermawan.

\”Aksi ini sebagai kiprah generasi muda Pesisir Barat untuk mengabdi kepada tanah kelahiran. Alhamdulillah mendapat support dari para dermawan, sehingga dana yang terkumpul mencapai Rp2,5 juta,\” ujar Febri.

Baca Juga  Pemkab Pesibar Optimalkan Pelayanan Masyarakat

Selanjutnya, dana yang berhasil dikumpulkan tersebut akan diserahkan langsung kepada Anisda pada Selasa (18/9) mendatang. Harapannya masih ada sumbangan tambahan dari warga yang lain.

\”Akan kami serahkan langsung pada Selasa pekan depan. Pengumpulan dana ini akan terus dilanjutkan sebelum diserahkan, dengan harapan mampu mengurangi beban hidup ibu Anisda dan bisa digunakan untuk berobat,\” harap Febri. (Iwan)

Berita Terkait

Sentra Gakkumdu Pesisir Barat Resmi Dilaunching
PLN Jaga Pasokan Listrik Hingga Pulau Terluar Lampung
Ketua PPI Pesibar Lantik Pengurus Paskibra Pesisir Utara
Polres Pesisir Barat Amankan Kedatangan Logistik Pemilu
Arinal Djunaidi Buka Lampung Sundanese Arts Festival VII Tahun 2023
Pesisir Barat Promosikan Pariwisata Melalui Ija Mik Way Sindi Festival 2023
Penutupan Krui Fair 2023 akan Dimeriahkan Andika Mahesa
Peselancar Pekon Tanjung Setia Pertahankan Predikat Juara Umum

Berita Terkait

Jumat, 6 September 2024 - 13:13 WIB

Peduli Sesama, Polres Lamteng Berikan Bansos untuk Warga Membutuhkan

Senin, 2 September 2024 - 15:54 WIB

Staf Ahli Bidang Pemerintahan, Hukum dan Politik Hadiri HUT ke-66 Dusun Sriwaluyo II

Kamis, 22 Agustus 2024 - 20:35 WIB

OJK-Polda Lampung Edukasi Bhabinkamtibmas Bahaya Aktifitas Keuangan Ilegal

Jumat, 16 Agustus 2024 - 17:59 WIB

Musa Ahmad Kukuhkan 40 Anggota Paskibraka Lampung Tengah

Jumat, 16 Agustus 2024 - 17:38 WIB

Sambut Hari Jadi Polwan ke-76, Polres Lampung Tengah Gelar Bhakti Kesehatan

Kamis, 15 Agustus 2024 - 15:17 WIB

Kapolres Lampung Tengah Pimpin Lat Pra Ops Mantap Praja Krakatau 2024

Selasa, 23 Juli 2024 - 20:36 WIB

Operasi Patuh Krakatau 2024, Polres Lampung Tengah Gelar Sidang di Tempat

Kamis, 18 Juli 2024 - 15:06 WIB

Rusmandi Buka Visitasi Evaluasi Pelaksanaan Statistik Sektoral Lamteng

Berita Terbaru

Tulang Bawang Barat

Novianti-Ana Hadiri Pengajian Rutin PC Muslimat NU di Islamic Centre Tubaba

Sabtu, 7 Sep 2024 - 19:27 WIB

Lampung Tengah

Peduli Sesama, Polres Lamteng Berikan Bansos untuk Warga Membutuhkan

Jumat, 6 Sep 2024 - 13:13 WIB