Pelipatan Surat Suara; Panwas Absen, KPU Kecewa

Redaksi

Senin, 11 Juni 2018 - 14:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pesawaran (Netizenku.com): Kinerja Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu) Kabupaten Pesawaran dipertanyakan. Pasalnya, saat pengiriman dan pembukaan kertas surat suara pada Minggu malam hingga hari ini (11/6), tak satu pun anggota Panwas setempat yang terlihat batang hidungnya, alias absen.

\”Kami sangat kecewa dengan kinerja Panwas Pesawaran. Mereka ini kan tugasnya selaku pengawasan dan juga mereka ini kan digaji, malah di saat momen penting seperti pengiriman surat suara dan saat pembukaan kertas suara mereka tidak ada, yang ada mereka hanya mengirim petugas outsourching, ini kan ga benar. Gaji besar, kinerja tidak terlihat,\” sesal salah satu anggota KPUD Pesawaran yang enggan disebutkan namanya kepada Netizenku.com, Senin (11/6).

Baca Juga  Paisaludin Didaulat DPC dan Ranting PAN jadi Calon Bupati Pesawaran 2024

Sementara itu, Sekretaris KPUD Pesawaran, Budi Utomo saat sedang melakukan pelipatan kertas suara di gudang logistik, membenarkan bahwa pada saat pengiriman surat suara dan pembukaan kertas surat suara, tak satu pun komisioner Panwas yang terlihat. \”Ya benar, tak satupin dari mereka yang hadir,\” jelas Budi.

\”Alhamdulillah, tahapan pilgub tahun 2018 sudah hampir mendekati puncak pelaksanaannya, saat ini tahapan yang paling urgent adalah penyiapan logistik pilgub 27 Juni 2018. Saat ini tahapan logistik adalah pelipatan surat suara. Mudah-mudahan dalam waktu sebelum lebaran pelipatan surat suara selesai dilaksanakan,\” timpal Budi.

Baca Juga  260 Personil Polres Pesawaran Siap Amankan Pilkades Serentak

Untuk selanjutnya, kata Budi, setelah dilakukan pelipatan surat suara akan dilanjutkan dengan pendistribusian ke PPK, PPS dan KPPS sebagai penyelenggara Ad hoc yang melaksanakan kegiatan pemungutan suara.

\”Untuk tahapan pemilu 2019 saat ini dalam tahapan penyusunan DPS, dan DPS yang sudah terupdate akan ditetapkan pada tanggal 17 Juni 2018 ini, begitu juga dengan persiapan penerimaan pendaftaran calon anggota DPRD kabupaten, DPRD Provinsi, DPR RI dan DPD RI, secara teknis telah dipersiapakan dan telah disosialisasikan kepada seluruh pimpinan partai dan operator silon parpol pada kegiatan yang dilaksanakan kemarin hari sabtu tanggal 9 juni 2018,\” ujarnya. (Soheh)

Berita Terkait

Masyarakat Pesawaran Tuding Bupati Dendi  Lakukan Pelanggaran Berat Pemilu
Pesawaran Siap Bangun Marina Port di KEK Pariwisata Teluk Pandan
Dinas PUPR Pesawaran Uji Sertifikasi 50 Tenaga Terampil Konstruksi
AMP Tuding Pemkab Pesawaran Gagal Turunkan Stunting
Dituding Arogan, Calonkada Aries Sandi Malah Janjikan Wartawan Begini
Calon Bupati dan Wakil Bupati Aries Sandi-Supriyanto Jalani Tes Kesehatan di RSUDAM
Pasca Daftar KPU, Cawagub dr. Jihan Nurlela Hadiri Sholawat Kebangsaan di Tegineneng
Tim Paslon Aries Sandi-Supriyanto Perkenalkan ARISAN: Maknanya Dalam, Apa Itu?

Berita Terkait

Jumat, 6 September 2024 - 13:13 WIB

Peduli Sesama, Polres Lamteng Berikan Bansos untuk Warga Membutuhkan

Senin, 2 September 2024 - 15:54 WIB

Staf Ahli Bidang Pemerintahan, Hukum dan Politik Hadiri HUT ke-66 Dusun Sriwaluyo II

Kamis, 22 Agustus 2024 - 20:35 WIB

OJK-Polda Lampung Edukasi Bhabinkamtibmas Bahaya Aktifitas Keuangan Ilegal

Jumat, 16 Agustus 2024 - 17:59 WIB

Musa Ahmad Kukuhkan 40 Anggota Paskibraka Lampung Tengah

Jumat, 16 Agustus 2024 - 17:38 WIB

Sambut Hari Jadi Polwan ke-76, Polres Lampung Tengah Gelar Bhakti Kesehatan

Kamis, 15 Agustus 2024 - 15:17 WIB

Kapolres Lampung Tengah Pimpin Lat Pra Ops Mantap Praja Krakatau 2024

Selasa, 23 Juli 2024 - 20:36 WIB

Operasi Patuh Krakatau 2024, Polres Lampung Tengah Gelar Sidang di Tempat

Kamis, 18 Juli 2024 - 15:06 WIB

Rusmandi Buka Visitasi Evaluasi Pelaksanaan Statistik Sektoral Lamteng

Berita Terbaru

Tulang Bawang Barat

Novianti-Ana Hadiri Pengajian Rutin PC Muslimat NU di Islamic Centre Tubaba

Sabtu, 7 Sep 2024 - 19:27 WIB

Lampung Tengah

Peduli Sesama, Polres Lamteng Berikan Bansos untuk Warga Membutuhkan

Jumat, 6 Sep 2024 - 13:13 WIB