Wow! Peratin Berhentikan Seluruh Aparat Pekon Gunung Kemala Timur

Redaksi

Kamis, 16 Januari 2020 - 09:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pesisir Barat (Netizenku.com): Dengan Dalih evaluasi, seluruh aparatur Pekon Gunung Kemala Timur, mulai dari juru tulis, kepala urusan (Kaur, kepala seksi (Kasi) dan Pemangku (Kepala Dusun), staf, linmas, PKK, Posyandu serta lembaga organisasi pemerintahan diberhentikan.

Pemberhentian tersebut dilakukan Peratin Gunung Kemala Timur, Edison Surya melalui keputusan Peratin Gunung Kemala Timur, Kecamatan Way Krui Kabupaten Pesisir Barat, dengan Nomor:140/02/X.07.13/2020 tentang evaluasi organisasi aparatur pemerintahan Pekon Gunung Kemala Timur dan atau lembaga lainnya tahun anggaran 2019.

Baca Juga  Pesibar akan Bangun RTH dan Taman Kota

Dengan demikian, secara administrasi dan dengan hormat para pemangku jabatan/pemegang SK otomatis bukan lagi bagian dari struktur organisasi pemerintahan Pekon Gunung Kemala Timur dan tidak lagi mendapat/menerima hak, siltap/tunjangan/honorarium atau lainnya.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selanjutnya Peratin Gunung Kemala Timur akan mengevaluasi kembali bersama Lembaga Himpunan Pemekonan (LHP) dan berkoordinasi dengan kecamatan untuk segera melaksanakan penjaringan dan pelantikan jajaran pemerintahan aparatur Pekon yang baru pada tahun anggaran 2020.

Baca Juga  OPD Diminta Intensifikasi Sumber Pendapatan

Dikutip dari surat edaran peratin yang diterima para aparat pekon, surat pemberhentian jajaran aparatur pemerintahan Pekon Gunung Kemala Timur, selain ditandatangani Peratin setempat juga ditandatangani Ketua LHP, A. Kholiswan, Ketua LPMP Gunung Kemala Timur dan Camat Way Krui, M.Jumli. (Gus)

Berita Terkait

PLN Jaga Pasokan Listrik Hingga Pulau Terluar Lampung
Ketua PPI Pesibar Lantik Pengurus Paskibra Pesisir Utara
Polres Pesisir Barat Amankan Kedatangan Logistik Pemilu
Arinal Djunaidi Buka Lampung Sundanese Arts Festival VII Tahun 2023
Pesisir Barat Promosikan Pariwisata Melalui Ija Mik Way Sindi Festival 2023
Penutupan Krui Fair 2023 akan Dimeriahkan Andika Mahesa
Peselancar Pekon Tanjung Setia Pertahankan Predikat Juara Umum
Ribuan Pengunjung Padati Pembukaan Krui Fair 2023

Berita Terkait

Rabu, 17 April 2024 - 20:41 WIB

Pj Bupati Tubaba Ziarah ke Makam para Raja

Rabu, 17 April 2024 - 14:25 WIB

Pj Bupati Tubaba Tinjau Kesiapan Pelayanan Puskemas

Rabu, 3 April 2024 - 14:54 WIB

Trend Positif, Tubaba Komitmen Tingkatkan Capaian Pembangunan

Selasa, 2 April 2024 - 18:27 WIB

Pj Bupati Tubaba Safari Ramadan di Masjid Al-Muttaqin Gunung Terang

Jumat, 29 Maret 2024 - 21:14 WIB

Kwarcab Pramuka Tubaba Gelar Ceramah Ramadan dan Buka Bersama

Kamis, 28 Maret 2024 - 16:28 WIB

Tubaba Akan Beri Bantuan Unggas Untuk Keluarga Beresiko Stunting

Kamis, 28 Maret 2024 - 14:10 WIB

Pemkab Tubaba Siap Salurkan THR Kepada 3256 Penerima

Kamis, 28 Maret 2024 - 13:56 WIB

DPRD Tubaba akan Hearing Terkait LKPJ Bupati Terhadap APBD 2023

Berita Terbaru

Ilustrasi THR. Foto: Ist.

Lampung

Disnaker Lampung Catat 13 Pengaduan Ikhwal THR

Jumat, 19 Apr 2024 - 19:59 WIB