Sudin Melenggang Ke Senayan Di Dukung Besarnya Suara MB

Redaksi

Senin, 29 April 2019 - 09:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Liwa (Netizenku.com) : Besarnya suara masyarakat Lampung Barat terhadap Calon Anggota  (Caleg) DPR RI PDI Perjuangan Dapil Lampung 1, Nomor Urut 4 Mukhlis Basri, ikut mendongkrak Ketua DPD PDI Perjuangan Lampung mendapatkan kembali kursi DPR RI.

Berdasarkan penelusuran Netizenku.com, Suara Wakil Ketua Bidang Kehormatan DPD PDI Perjuangan Lampung, berhasil mendongkrak ketua DPD PDI Perjuangan Lampung, untuk duduk kembali sebagai wakil rakyat.

Dari data yang di himpun dari berbagai sumber, dan berdasarkan hasil rapat pleno 15 kecamatan di wilayah Lampung Barat, Mukhlis Basri yang merupakan caleg nomor 4, mendapat 72.355 suara. Sementara Sudin mendapatkan 6.029 Suara. Sementara jumlah suara yang diraih PDI Perjuangan mencapai 93.440 suara.

Baca Juga  Perpustakaan Sekolah di Lampung Masih Terkendala SDM dan Minim yang Terakreditasi

Dengan raihan suara terbesar tersebut, hampir pasti PDI Perjuangan akan mendapat dua kursi dari Dapil Lampung 1. Sementara caleg peraih suara terbanyak ketiga yakni Ahmad Muzani Caleg Nomor 1 Partai Gerindra, terbesar ke empat Caleg Partai Demokrat Zulkifli Anwar dan terbesar ke lima di raih Ketua Umum PAN Zulkifli Hasan.

Menanggapi, besarnya dukungan masyarakat Lampung Barat kepada Mukhlis Basri, sudah di prediksi sejumlah tokoh masyarakat setempat. Pasalnya bupati Lampung Barat dua priode tersebut merupakan sosok yang merakyat dan telah memberikan bukti untuk daerah kelahirannya.

Baca Juga  Pj Gubernur Lampung Lantik 12 Kepala OPD

\”Alhamdulillah bang Mukhlis mendapat suara terbanyak dari masyarakat Lampung Barat, itu membuktikan beliau masih sangat dicintai, dan itu karena selama menjabat sebagai bupati, tetap hidup sederhana dan dekat dengan rakyat,\” kata Anton Cabara Ma\’as, tokoh adat Paksi Pak Sekala Bkhak Kepaksian Pernong.

Anton meyakini, walaupun Pak Mukhlis Basri meraih suara terbesar di Lampung Barat, juga mendapatkan dukungan yang sangat besar dari masyarakat Dapil Lampung 1, akan berjuang di Senayan untuk memperjuangkan Lampung lebih maju kedepan.

Baca Juga  Pemerintah Provinsi Lampung Siap Gelar Festival Nemui Nyimah, Penerbangan Balon Udara Jadi Daya Tarik Utama

\”Selama 15 Tahun bang Mukhlis sudah mendedikasikan dirinya untuk membangun Lampung Barat, dan kami meyakini dan menghibahkan beliau (Mukhlis Basri,red) yang merupakan anak petani berbuat untuk Lampung, yang mayoritas masyarakatnya berprofesi sebagai petani,\” kata Anton. (Iwan)

Berita Terkait

Pemprov Lampung Kebut Perbaikan Jalan
Hindari Pemborosan, Ekonom UGM Usulkan Program MBG Belajar pada Amerika
Manjur, Gubernur Mirza Keluarkan Jurus Negosiasi, Pabrik Tapioka Diminta Operasional Kembali
Beras Murah Disalurkan Lagi ke Lampung
Marindo Kurniawan Melaju dalam Penyeleksian Calon Sekdaprov Lampung
Hasil Penilaian Reformasi Birokrasi, Pemprov Lampung Naik Kelas, Pak Pj ‘Hepi’
AMSI Lampung Apresiasi Perhelatan HPN di Lampura
Jelang Ramadhan, Wagub Jihan Pantau Harga Sembako

Berita Terkait

Senin, 17 Maret 2025 - 03:14 WIB

Lampung Kejar Target Tak Ada Jalan Berlubang saat Lebaran

Senin, 17 Maret 2025 - 02:24 WIB

Satker Mitra Kerja Dilarang Berikan Gratifikasi ke Pegawai Kanwil DJPb Provinsi Lampung

Kamis, 13 Maret 2025 - 23:08 WIB

Jelang Arus Mudik, Mendagri Soroti Kondisi Jalan di Lampung, Perbaiki!

Kamis, 13 Maret 2025 - 21:17 WIB

Lampu Kuning, APBN Februari 2025 Defisit Rp31,2 Triliun, Apa Kabar Lampung?

Rabu, 12 Maret 2025 - 22:23 WIB

Lampung Menggeliat, Pemprov Segera Rekonstruksi 2 Ruas Jalan Senilai Rp19,44 M di Pringsewu

Selasa, 11 Maret 2025 - 18:13 WIB

Bupati-Wakil Bupati Tanggamus Rakor Akselerasi Penuntasan Pengelolaan Sampah

Selasa, 11 Maret 2025 - 10:05 WIB

PGN Kebut Pembangunan Infrastruktur Gas Bumi Songsong Swasembada Energi

Senin, 10 Maret 2025 - 13:29 WIB

Momen RAFI 2025, Telkomsel Hadirkan Konektivitas Jaringan Terbaik Sumatera

Berita Terbaru

Ilustrasi: Lampung Kejar Target Tak Ada Jalan Berlubang saat Lebaran (META AI)

Bandarlampung

Lampung Kejar Target Tak Ada Jalan Berlubang saat Lebaran

Senin, 17 Mar 2025 - 03:14 WIB

Lainnya

Pemprov Lampung Kebut Perbaikan Jalan

Minggu, 16 Mar 2025 - 22:00 WIB

Pesawaran

AMPP Mantapkan Barisan Jelang Aksi Damai Selamatkan Demokrasi

Minggu, 16 Mar 2025 - 08:47 WIB