Saat Gegana Fokus ke \’Bom\’ di Transmart, Wartawan Gaduh Berselisih

Redaksi

Selasa, 15 Mei 2018 - 16:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandarlampung (Netizenku.com): Dugaan bom yang berada di lingkungan Transmart Bandarlampung pastinya menggugah para wartawan untuk mewartakan kejadian yang membuat geger para pengunjung dan warga sekitar Transmart

Namun saat aparat kepolisian sedang konsen melakukan penyisiran dan mengkondusifkan keadaan, para pewarta justru sempat dihebohkan dengan perseteruan antara pewarta TV One dan Duta TV One.

Baca Juga  Sindikat Saracen, Berita Heboh Sekaligus Sarat Kejanggalan

Perdebatan itu pun berlangsung di antara kerumunan wartawan. Terlihat pewarta TV One tak senang dengan adanya media  yang menggunakan nama lembaga yang mirip dengan media milik Abu Rizal Bakrie tersebut.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Benar saja, perseteruan itu pun sempat memanas dan mengundang pihak kepolisian untuk menengahi di kerumunan tersebut.

Baca Juga  Tak Hanya Dikeluhkan Karena Macet, Underpass Unila Kini Telan Korban

\”Yasudah, kalau begini kita selesaikan saja di Mapolresta,\” ujar salah seorang aparat di kerumunan itu, Selasa (15/5) sore.

Pewarta Duta TV One pun sempat berbicara atas ketidaksenangan pewarta TV One. \”Ya memangnya kenapa. Kami jelas kok, alamat kantor kami jelas, bisa datang ke kantor,\” singkatnya.

Berdasarkan selentingan yang beredar, Koresponden TV One, Pujiansyah marah lantaran kartu pers yang dimiliki oleh wartawan Duta TV One, lebih menonjolkan TV One nya. Dan apabila dicermati, tulisan duta yang berada di kartu pers Duta TV One memang berukuran lebih kecil.(Agis)

Berita Terkait

Truk Bermuatan 10 Ton Gabah Terguling di Pringsewu, Polisi Terapkan Sistem Buka Tutup Arus Lalin
Puting Beliung, Dandim 0421/LS Pimpin Gotong Royong Puluhan Rumah Rusak di Pesawaran
Area Depan Kantor Polisi Jadi Lahan Baku Tembak
Oknum Dosen Fakultas Dakwah Diduga Todongkan Sajam pada Atasan
Terduga Teroris di Lampung Diringkus Densus 88
IKRAR Kecam Tindakan Asusila di Kampus UIN
Baru Masuk Penghujan, Longsor Timpa Rumah Warga di Panjang
Memasuki Penghujan, Hati-hati Nyawa Hilang karena Pohon Tumbang

Berita Terkait

Kamis, 28 Maret 2024 - 16:28 WIB

Tubaba Akan Beri Bantuan Unggas Untuk Keluarga Beresiko Stunting

Kamis, 28 Maret 2024 - 14:10 WIB

Pemkab Tubaba Siap Salurkan THR Kepada 3256 Penerima

Kamis, 28 Maret 2024 - 13:43 WIB

Pemkab Tubaba Siap Salurkan Dana Hibah Parpol Pileg 2019

Kamis, 28 Maret 2024 - 13:14 WIB

PUPR Tubaba Wujudkan Konektivitas Jalan Mantap Antar Wilayah

Kamis, 28 Maret 2024 - 13:02 WIB

Jelang Idul Fitri Pemkab Tubaba Gelar GPM

Kamis, 28 Maret 2024 - 12:21 WIB

Target PAD Tubaba Over 100,15 Persen

Kamis, 28 Maret 2024 - 10:11 WIB

Tubaba Tingkatkan Taraf Hidup Lewat Rumah Layak Huni

Rabu, 27 Maret 2024 - 21:40 WIB

Tubaba Berhasil Tekan Laju Inflasi Daerah

Berita Terbaru

Tulang Bawang Barat

Tubaba Akan Beri Bantuan Unggas Untuk Keluarga Beresiko Stunting

Kamis, 28 Mar 2024 - 16:28 WIB

Tulang Bawang Barat

Pemkab Tubaba Siap Salurkan THR Kepada 3256 Penerima

Kamis, 28 Mar 2024 - 14:10 WIB

Pringsewu

Pj Bupati Pringsewu Panen Perdana Padi Organik Teknologi BBM

Kamis, 28 Mar 2024 - 14:05 WIB