PT KAI Divre IV Tanjungkarang Siapkan 10 Vaksinasi bagi Calon Penumpang

Redaksi

Minggu, 12 September 2021 - 20:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandarlampung (Netizenku.com): PT KAI Divre IV Tanjungkarang menyediakan 10 vaksinasi Covid-19 secara gratis kepada 10 orang calon penumpang KA Rajabasa dan Kuala Stabas. Pemberlakuan tersebut sejak 7 September 2021 sampai dengan seterusnya.

“Kita berikan 10 vaksinasi Covid-19 gratis kepada 10 calon penumpang yang akan berpergian jarak jauh menggunakan kereta api,” kata Manager PT KAI Divre IV Tanjungkarang, Jaka Jarkasih, di Bandarlampung, Minggu (12/9).

Baca Juga  Pemkot Balam Bagikan Insentif Guru Mengaji

Menurutnya, pemberian vaksinasi telah dilakukan sejak 7 September 2021 lalu, dan sampai saat ini masih berlaku untuk para calon penumpang yang akan bepergian menggunakan angkutan kereta api.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ia menjelaskan, 10 vaksinasi gratis tersebut disediakan oleh pihak kereta api bagi 10 orang pertama, dengan melengkapi berkas seperi tiket kereta api dan rapid test antigen yang masih berlaku.

Baca Juga  KAI Terapkan Peraturan Kemenhub Tes PCR Berlaku 3x24 jam

Ia menjelaskan, karena keterbatasan vaksinasi, kereta api hanya bisa memberikan 10 vaksinasi bagi 10 orang calon penumpang yang akan berpergian menggunakan kereta api jarak jauh KA Rajabasa dan Kuala Stabas.

“Karena keterbatasan vaksin, kita pihak kereta api mohon maaf belum bisa mengakomodir semua calon penumpang yang akan berpergian menggunakan KA Rajabasa Tanjungkarang-Kertapati dan KA Kuala Stabas Rajabasa-Baturaja Semoga ke depan kereta api bisa mengakomodir setiap calon penumpang yang belum divaksin yang akan berpergian menggunakan angkutan kereta api,” ungkapnya. (Leni)

Berita Terkait

YKWS: Banjir di Balam Bukan Semerta Bencana Alam
Libur Lebaran, Lonjakan Wisata Balam Capai 30 Persen
Tak Hanya Citra Garden, Pengembang Perumahan Diminta Proaktif
Soal Banjir, Dewan Nilai Pemkot Balam bak Pemadam Kebakaran
Awal Mei PDI-P Balam Buka Penjaringan, Eva Dwiana Masih Miliki Kans
PLN UID Lampung Siap Amankan Pasokan Listrik Idul Fitri 1445H
PGN Pastikan Layanan Gas Bumi Aman dan Handal Selama Idul Fitri 1445 H
5.752 WBP Kanwil Kemenkumham Lampung Diusulkan RK Idul Fitri 2024

Berita Terkait

Jumat, 19 April 2024 - 12:30 WIB

Cuaca Lampung Diprediksi Berawan-Hujan Ringan, Aman untuk Penyeberangan

Kamis, 18 April 2024 - 21:58 WIB

Umar Ahmad dan Sinyalemen Dukungan PDI Perjuangan

Kamis, 18 April 2024 - 19:49 WIB

DPD PDI Perjuangan Santai Tanggapi Rumor Umar Ahmad-Edi Irawan

Kamis, 18 April 2024 - 13:38 WIB

Lampung Memperkaya Kalender Pariwisata dengan 90 Kegiatan Tahun 2024

Kamis, 18 April 2024 - 12:42 WIB

6 Trayek Baru Angkutan Perintis Lampung Diajukan

Rabu, 17 April 2024 - 20:26 WIB

Musim Selancar, Disparekraf Lampung Klaim Telah Lakukan Koordinasi

Rabu, 17 April 2024 - 19:47 WIB

Arinal Apresiasi Komitmen ASN Lampung Pasca Libur Lebaran

Rabu, 3 April 2024 - 07:36 WIB

Perpusda Lampung Merabah Desa 

Berita Terbaru

Tulang Bawang Barat

Tubaba Beri Bantuan Jamban Sehat di Tumijajar

Jumat, 19 Apr 2024 - 10:33 WIB

Mantan Bupati Kabupaten Tubaba, Umar Ahmad. Foto: Ist.

Lampung

Umar Ahmad dan Sinyalemen Dukungan PDI Perjuangan

Kamis, 18 Apr 2024 - 21:58 WIB

Direktur Eksekutif YKWS, Febrilia Ekawati. Foto: Arsip.

Bandarlampung

YKWS: Banjir di Balam Bukan Semerta Bencana Alam

Kamis, 18 Apr 2024 - 21:32 WIB