Mingrum Gumay Gunakan Salam Pancasila Saat Diberi Potongan Tumpeng

Luki Pratama

Selasa, 23 Januari 2024 - 00:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandarlampung (Netizenku.com): Kader Senior PDI Perjuangan Lampung Mingrum Gumay SH., MH hadiri Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke 50 PDI Perjuangan sekaligus syukuran Hari Kelahiran Ketua Umum Prof. Dr. Hj. Megawati Soekarno Putri yang ke 76 di kantor DPD PDI Perjuangan Lampung. Selasa, (23/1).

Mantan Aktivis GMNI Mingrum Gumay menyebutkan kegiatan HUT digelar merupakan bagian dari rasa syukur yang diberikan Allah SWT hingga hari ini PDI Perjuangan masih terus bersama-sama rakyat mengisi kemerdekaan sebagaimana cita-cita Bung Karno serta atas rahmatnya pula Ibu Ketua Umum hingga hari ini diberikan kekuatan dan kesehatan untuk terus membimbing para kader PDI Perjuangan menuju cita-cita dan harapan bangsa.

Baca Juga  BNPB: Korban Jiwa Gempa-Tsunami Sulteng 1.424 Orang, Ini Rinciannya

“Selamat Ulang Tahun PDI Perjuangan, Selamat Ulang Tahun Ibu Ketua Umum, tak lelah dan tak letih perjuangan yang selalu di gelorakan bagian dari api kecil yang selalu hidup di jiwa para kader banteng di seluruh tanah air,” ujar Mingrum

Mingrum juga menyebutkan kader PDI Perjuangan Lampung harus menjadi kader yang tunduk dan patuh apapun keputusan partai, karena kepentingan partai diatas kepentingan lainnya.

Baca Juga  Nanang Geram Pengusaha Tambang Remehkan Pertemuan

“Dinamika terus akan hadir jelang pemilu yang akan segera dilaksanakan dalam waktu dekat, pegang erat dan sisingkan lengan untuk bersama mencapai tiga kali kemenangan sesuai arahan dan intruksi ketua umum PDI Perjuangan,” lanjut Mingrum.

Mingrum yang juga sebagai Ketua DPRD Lampung mengharapkan seluruh kader PDI Perjuangan di DPRD Provinsi Lampung untuk lebih melakukan komunikasi intensif dan turun ke masyarakat guna mengakomodir apa yang menjadi harapan dan keluhan rakyat.

Baca Juga  KPU RI: Hanya Mantan Napi Koruptor yang Bisa \'Nyaleg\'

“ Kemenangan PDI Perjuangan adalah kemenangan Rakyat, untuk itu kita harus sering melakukan komunikasi dan turun ke rakyat agar kita benar benar menjadi bagian yang tidak terpisahkan dengan rakyat,” tutup Mingrum

Dalam peringatan HUT, terlihat Ketua DPD PDI Perjuangan Lampung Sudin memberikan potongan tumpeng kepada mingrum gumay dengan tangan terlihat menggunakan salam Pancasila pada saat momen perayaan tersebut.

Berita Terkait

Optimalisasi Pasar UMKM Way Halim, Pusat Kreativitas dan Inovasi untuk Generasi Muda Lampung
Pj. Gubernur Samsudin Buka Lampung Economic & Investment Forum 2024
Pj. Gubernur Lampung Lepas Peserta Jalan Sehat dalam Rangka Peringatan Hari Perhubungan Nasional 2024
Pj. Gubernur Lampung Bersilaturahmi dengan Warga Bataranila dan Ajak Jaga Kondusivitas Jelang Pilkada
Lampung Pertahankan Peringkat 10 Besar pada PON XXI 2024 Aceh-Sumut
Pj. Gubernur Lampung Samsudin Dampingi Menpora pada Rapat Kerja DPR di Sela Tugas Sebagai Pj. Gubernur
Pj. Gubernur Lampung Memberikan Apresiasi dan Uang Pembinaan kepada Kafilah Lampung Pada MTQ Nasional
Tingkatkan Silaturahmi dan Sinergitas, Pj. Gubernur Samsudin dan Jajaran Pemprov Olahraga Tenis Bersama Jajaran Kemenpora RI

Berita Terkait

Minggu, 29 September 2024 - 13:22 WIB

Bambang Soroti Dampak dan Estetika Pembangunan Fisik di Lambar

Selasa, 24 September 2024 - 14:14 WIB

Nukman Pimpin Upacara HUT ke-33 Kabupaten Lampung Barat

Selasa, 24 September 2024 - 13:14 WIB

Lawan Kotak Kosong, Ini Mekanisme Debat Kandidat di Pilkada

Senin, 23 September 2024 - 20:02 WIB

Pasca Ditetapkan Paslon Bupati-Wakil, PM-MH Silaturahmi dengan PDM Lambar

Senin, 23 September 2024 - 19:14 WIB

PM-MH dan 9 Ketua Parpol Pengusung Dukung Kampanye Damai

Senin, 23 September 2024 - 15:27 WIB

Paslon Parosil-Mad Hasnurin Terima Nomor Urut 2 pada Pleno di KPU Lambar

Senin, 23 September 2024 - 12:32 WIB

Pilkada Lambar di Tengah Ancaman Harimau Sumatera

Minggu, 22 September 2024 - 15:35 WIB

Sah, KPU Lambar Tetapkan Parosil-Mad Hasnurin Paslon Bupati-Wakil Bupati

Berita Terbaru

Pringsewu

Satlantas Polres Pringsewu Gelar Pembinaan dan Pelatihan PKS

Jumat, 4 Okt 2024 - 15:42 WIB