MB tak Menyangka Antusias Warga Mancing Bareng

Redaksi

Minggu, 4 November 2018 - 21:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lampung Barat (Netizenku.com): Mukhlis Basri tak menyangka, acara mancing bareng yang digelarnya ternyata diminati masyarakat Lampung Barat khususnya.

Acara digelar di Pekon Kotabesi Kecamatan Batubrak, Sabtu (3/11). Rencananya dia akan hadir langsung namun, ada kegiatan yang tidak bisa ditinggalkannya di DPP PDI Perjuangan. \”Saya mohon maaf tidak dapat ikut secara langsung dalam mancing bersama tersebut, karena dalam waktu yang bersamaan harus ikut kegiatan PDI Perjuangan di DPP,\” kata Mukhlis.

Baca Juga  Parosil Sampaikan Program ke Presiden

Mukhlis berharap mancing bersama secara gratis tersebut, menjadikan hiburan bagi masyarakat Lampung Barat, serta menjadi ajang silaturahmi dan dirinya berharap masyarakat memberikan dukungan dan pilihannya pada Pemilu 2019 mendatang.\”

\”Kegiatan ini sebagai ajang silaturahmi dan hiburan, dan saya mohon dukungan dari masyarakat Lampung Barat pada Pemilu 2019 mendatang untuk memilih calon anggota legislatif putra daerah Lampung, dari PDI Perjuangan nomor urut 4,\” harap Mukhlis.

Baca Juga  Wow Peluang Parosil-Mad Hasnurin Lawan Kotak Kosong Terbuka Lebar

Sementara Ahmad Ali Akbar, yang membuka kegiatan tersebut secara langsung, menyampaikan permohonan maaf atas ketidakhadiran pak Mukhlis karena dalam waktu yang bersamaan ada kegiatan pembekalan caleg DPR RI di DPP.

\”Salam hangat dari Pak Mukhlis, beliau mohon maaf tidak bisa bersama kita saat ini, dan beliau berpesan untuk didoakan selalu sehat bersama keluarga, sehingga mampu terus berperan aktif untuk membangun Lampung pada masa yang akan sayang,\” kata Akbar yang merupakan Caleg DPRD Lampung Barat nomor urut 1 PDI Perjuangan pada daerah pemilihan dua. (Iwan)

Berita Terkait

Selamat, Indrayani Dilantik Sebagai Kepala Biro Hukum SDM dan Humas BPJPH RI
Pj Bupati Lambar Apresiasi Kegigihan Mukhlis Basri Ubah Status Jalan
Mukhlis Basri Minta Percepatan Peningkatan Status Jalan Penghubung Lambar-Oku Selatan
Ketua Bawaslu Kabupaten Lampung Barat Mengaku Prihatin atas rendahnya partisipasi Masyarakat Pada Pilkada 2024
Tiga Anggota PWI Lambar Wisuda Program Beasiswa UBL
Bawaslu Lampung Barat Mengungkap Temuan Signifikan Terkait Ketidaksesuain Data Pada Beberapa TPS
Pemilu 2024 di Lampung Barat berlangsung aman dan tertib tanpa politik uang maupun potensi pemungutan suara ulang (PSU)
Milad 112 Muhammadiyah, 3 Tokoh Lambar Terima Penghargaan

Berita Terkait

Kamis, 2 Januari 2025 - 21:20 WIB

Inflasi Lampung Terkendali, Sesuai Target Nasional

Rabu, 1 Januari 2025 - 10:41 WIB

Pj. Gubernur Lampung Gelar Doa Bersama Sambut Tahun Baru 2025, Refleksi dan Harapan Warnai Malam Pergantian Tahun

Selasa, 31 Desember 2024 - 19:20 WIB

Tinjau Gereja Katedral, Pj. Gubernur Imbau Masyarakat Jaga Keamanan Dan Kerukunan

Senin, 30 Desember 2024 - 23:01 WIB

Pemerintah Provinsi Lampung Ikuti Rapat Koordinasi Pengendalian Inflasi Bersama Sekjen Kemendagri

Senin, 30 Desember 2024 - 12:11 WIB

Arina Olivia Meysun, Siswi SMPN 22 Bandar Lampunh Raih Medali Emas Kejurnas Taekwondo IISTC 2024

Minggu, 29 Desember 2024 - 16:44 WIB

Pj Gubernur Lampung Membuka Pameran Lomba Burung Berkicau Tingkat Nasional Dalam Rangka Hari Bakti PU Ke-79 Tahun 2024

Sabtu, 28 Desember 2024 - 18:07 WIB

Buka Kegiatan Entertennis 2024, PJ Gubernur Lampung: Olahraga Adalah Sarana Yang Efektif Untuk Membangun Karakter dan Disiplin

Sabtu, 28 Desember 2024 - 18:00 WIB

Menko Pangan Bersama Pemprov Lampung, Rakor Swasembada Pangan

Berita Terbaru

Foto: Diskominfotik Provinsi Lampung.

Bandarlampung

Inflasi Lampung Terkendali, Sesuai Target Nasional

Kamis, 2 Jan 2025 - 21:20 WIB

Pringsewu

Pemkab Pringsewu Gelar Apel Perdana Tahun 2025

Kamis, 2 Jan 2025 - 14:22 WIB

Pringsewu

Pj Bupati Pringsewu Serahkan DPA 2025 Kepada Perangkat Daerah

Kamis, 2 Jan 2025 - 13:38 WIB