‘Maja’ Manis dari Braja Harjosari Desa Penyangga TNWK

Redaksi

Kamis, 30 Desember 2021 - 01:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Buah bernung atau bernuk dikeruk daging buahnya untuk diolah menjadi Sari Buah Bernung Way Kambas, Rabu (29/12). Foto: Netizenku.com

Buah bernung atau bernuk dikeruk daging buahnya untuk diolah menjadi Sari Buah Bernung Way Kambas, Rabu (29/12). Foto: Netizenku.com

Mereka mengolah buah bernung ini menjadi minuman yang diklaim berkhasiat bagi tubuh dan diberi nama Sari Buah Bernung Way Kambas.

“Sebenarnya bukan penemuan, saya mencoba gagasannya Pak Kepala Desa, apa yang pernah didengar bahwa bernung bermanfaat,” ujar salah seorang warga setempat, Suhadak (51), Rabu (29/12) di kediamannya.

'Maja' Manis dari Braja Harjosari Desa Penyangga TNWK
Suhadak memamerkan penghargaan Kalpataru yang diterimanya dari Presiden RI bagi Pembina Lingkungan, Rabu (29/12). Foto: Netizenku.com

Suhadak bukan orang biasa, dia telah mengharumkan nama Provinsi Lampung, khususnya Kabupaten Lampung Timur, di tingkat nasional.

Dia menerima penghargaan Kalpataru dari Presiden RI bagi Pembina Lingkungan pada Kamis, 14 Oktober 2021. Penghargaan tertinggi di bidang lingkungan ini diserahkan oleh Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan, Siti Nurbaya, di Gedung Manggala Wanabakti, Jakarta.

Sebelumnya, Suhadak berhasil meraih Juara Harapan III Tingkat Nasional kategori Penyuluh Kehutanan Swadaya Masyarakat (PKSM) dalam Lomba Wana Lestari Tahun 2019.

Baca Juga  Tokoh Agama & MUI Lestarikan TNWK Lewat Buletin Jumat Konservasi

Sebagai PKSM, Suhadak mengaku dirinya tertantang untuk memanfaatkan buah bernung sebagai hasil hutan bukan kayu yang banyak terdapat di TNWK.

“Bernung tidak disukai gajah, kalau kita bisa memanfaatkan bernung, nantinya, jadi tanaman alternatif ekonomi kreatif masyarakat desa penyangga,” kata dia.

Berita Terkait

Warung Sehat Inovasi Kimia Farma dan BUMDes Lamtim
Arinal: Sinergi Pemerintah-Masyarakat Alpukat Siger Giri Mulyo Berbuah Manis
SIEJ Simpul Lampung-Balai TNWK Gelar Diskusi Perlindungan Gajah Sumatera
Dewan Dakwah Siap Bangun Perkampungan Keluarga Yatim
OJK Gelar Inklusi Keuangan Syariah di Lampung Timur
Hari Bakti PUPR ke-77, Gubernur Lakukan Penanaman Pohon dan Tinjau Bendungan Marga Tiga
Gubernur Serahkan Tali Asih untuk Warga Lamtim
Pemprov Salurkan 6 Ribu Liter Minyak Goreng dan Sembako di Lamtim

Berita Terkait

Kamis, 28 Maret 2024 - 16:28 WIB

Tubaba Akan Beri Bantuan Unggas Untuk Keluarga Beresiko Stunting

Kamis, 28 Maret 2024 - 13:56 WIB

DPRD Tubaba akan Hearing Terkait LKPJ Bupati Terhadap APBD 2023

Kamis, 28 Maret 2024 - 13:43 WIB

Pemkab Tubaba Siap Salurkan Dana Hibah Parpol Pileg 2019

Kamis, 28 Maret 2024 - 13:14 WIB

PUPR Tubaba Wujudkan Konektivitas Jalan Mantap Antar Wilayah

Kamis, 28 Maret 2024 - 13:02 WIB

Jelang Idul Fitri Pemkab Tubaba Gelar GPM

Kamis, 28 Maret 2024 - 12:21 WIB

Target PAD Tubaba Over 100,15 Persen

Kamis, 28 Maret 2024 - 10:11 WIB

Tubaba Tingkatkan Taraf Hidup Lewat Rumah Layak Huni

Rabu, 27 Maret 2024 - 21:40 WIB

Tubaba Berhasil Tekan Laju Inflasi Daerah

Berita Terbaru

Bandarlampung

Humanika Balam Deklarasikan UA

Jumat, 29 Mar 2024 - 22:33 WIB

Ketua PMII Bandarlampung, Dapid Novian Mastur.

Bandarlampung

PMII Cabang Bandarlampung Segera Gelar Pelantikan

Jumat, 29 Mar 2024 - 17:11 WIB

Tulang Bawang Barat

Tubaba Akan Beri Bantuan Unggas Untuk Keluarga Beresiko Stunting

Kamis, 28 Mar 2024 - 16:28 WIB