Kawal Dugaan Korupsi KONI Lampung, AWPI Minta Keterbukaan

Redaksi

Sabtu, 20 November 2021 - 19:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandarlampung (Netizenku.com): Asosiasi Wartawan Profesional Indonesia (AWP) Lampung soroti kasus dugaan korupsi dana hibah Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Lampung. Pasca pemeriksaan 30 orang saksi yang dilakukan oleh Kejaksaan Tinggi (Kejati) Lampung, kasus ini mendapat perhatian dari berbagai pihak  khususnya AWPI Lampung.

Menurut Ketua DPD AWPI Lampung, Refky Rinaldy, pihaknya sangat mendukung penuh upaya yang telah dilakukan oleh Kejati dalam mendalami dugaan korupsi dana hibah KONI Lampung tersebut.

“tidak ada alasan untuk tidak mendukung dan mensuport upaya hukum yang dilakukan oleh aparat penegak hukum (APH-red). Persoalan ini harus segera diproses dan diselesaikan agar tidak menjadi asumsi publik belaka. Ditakutkan ada pihak-pihak yang dirugikan. Intinya kebenaran harus diungkap dan hukum harus ditegakan,” kata Refky melalui siaran pers nya, Sabtu (20/11).

Baca Juga  KPK Tetapkan Desa Hanura Jadi Salah Satu dari 10 Calon Desa Antikorupsi

Selain itu, lanjut dia, DPD AWPI Lampung akan fokus dalam melakukan pengawalan dalam konteks pemberitaan terkait dugaan korupsi KONI Lampung.

“Kami berharap APH dapat bekerja secara maksimal. Saya juga akan turunkan tim khusus dari AWPI Lampung untuk melakukan pengawalan sampai selesai. Publik harus tau apapun hasilnya, mau satu rupiah pun kalau itu korupsi ya tetap korups. Ada hukum yang akan menindaknya, Lampung harus bersih dari korupsi,” tegas dia.

Baca Juga  Sosperda Rembug Desa di Sidomulyo, Sahlan Bahas Konflik Horizontal

Menurut dia, AWPI Lampung telah melakukan penelusuran kasus. “Yang kami ketahui sejauh ini sudah ada kurang lebih 30 orang saksi yang telah dipanggil Kejati. kita juga ikut mendalami hasil nya dengan berbagai mekanisme dan varian cara dalam konteks jurnalistik,” kata dia.

“Kita juga menunggu ini, dimana sikap ketua KONI Lampung dalam persoalan ini, saya minta ketua KONI juga terbuka dalam informasi saat dikonfirmasi awak media. Anggota kita beberapa kali telah menghubungi ketua KONI Lampung, sangat disayangkan tidak ada respon, malah diblok WA nya. Sulit juga ditemuinya, sudah seperti mau ketemu presiden saja. Jangan begitulah, kita hanya ingin ada keterbukaan informasi terhadap publik saja, dan itu diatur dalam undang-undang,” pungkasnya.(Agis)

Berita Terkait

Wind of Change, Abung Janjikan Terobosan untuk IJP
TPK Hotel Berbintang di Lampung Alami Kelesuan
Besok, PMII Lampung Gelar Tiga Agenda di Balai Keratun
Mendagri Resmi Berhentikan Yus Bariah dari DPRD Lampung
Bursa Calon Ketua IJP, Agung Siap Libas Petahana
Waspada! NTP Lampung Turun Menjelang Panen Raya
Kinerja Ekspor Impor Lampung Kembali Bergairah
Inflasi di Lampung Masih Dipicu Persoalan ‘Perut’

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 18:12 WIB

Sidak ke Puskesmas Hajimena, Bupati Egi Temukan Pegawai Pulang Sebelum Jam Kerja Usai

Kamis, 10 April 2025 - 18:12 WIB

Hormati Penyidikan Kejari Lamsel, Kepala Kantor Bulog Lamsel Dicopot

Selasa, 8 April 2025 - 20:49 WIB

Lampung Selatan Ikuti Panen Raya Padi Serentak, Presiden Prabowo Apresiasi Peran Petani

Senin, 31 Maret 2025 - 16:19 WIB

Bupati dan Wakil Bupati Lampung Selatan Salat Idulfitri 1446 Hijriah di Masjid Agung Kalianda, Ajak Jemaah Tingkatkan Rasa Syukur

Senin, 31 Maret 2025 - 14:49 WIB

Bupati Lampung Selatan Gelar Open House, Masyarakat Antusias Hadir

Rabu, 26 Maret 2025 - 16:17 WIB

Musim Arus Mudik, Kepala Badan Karantina Pastikan Pengawasan Tetap Berjalan di Pelabuhan Bakauheni

Rabu, 26 Maret 2025 - 16:14 WIB

Hadiri Upacara Melasti di Balinuraga, Bupati Egi: Kita Jaga Harmonisasi Umat Beragama di Lampung Selatan

Rabu, 26 Maret 2025 - 16:11 WIB

Bupati Egi Nobar di GWH Kalianda, Timnas Indonesia Menang Tipis 1-0 Atas Bahrain

Berita Terbaru

Abung Mamasa saat mendaftar ke panitia pemilihan Ketua IJP Lampung. (Foto: ist)

Lampung

Wind of Change, Abung Janjikan Terobosan untuk IJP

Selasa, 22 Apr 2025 - 12:26 WIB

Foto: Ilustrasi.

Lampung Barat

PLN Liwa Tak Hadiri Undangan Bupati, Ini Penjelasan Kepala ULP

Senin, 21 Apr 2025 - 20:27 WIB