Jelang Pilkada Serentak KPU Lambar Mulai Distribusi Logistik

Leni Marlina

Minggu, 24 November 2024 - 14:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pj bupati Lampung Barat Nukman dan Kapolres AKBP Rinaldo Aser menyaksikan pemotongan pita sebagai tanda pelepasan kendaraan distribusi logistik Pilkada, Minggu (24/11/2024). (Iwan/Nk)

Pj bupati Lampung Barat Nukman dan Kapolres AKBP Rinaldo Aser menyaksikan pemotongan pita sebagai tanda pelepasan kendaraan distribusi logistik Pilkada, Minggu (24/11/2024). (Iwan/Nk)

Liwa (Netizenku.com): Tiga hari menjelang pemungutan suara Pilkada serentak 27 November 2024, KPU Lampung Barat mulai melakukan distribusi logistik, disaksikan langsung Pj Bupati Nukman dan Bawaslu, dari gudang KPU setempat di Kelurahan Way Mengaku Balikbukit, Minggu (24/11/2024).

Ketua KPU Lampung Barat, Doni Risadi, mengatakan setelah selesai proses pengepakan, maka sesuai Surat KPU Provinsi Lampung Nomor 1256/PP.08.1.SD/18/1.2/2024, maka pihaknya menggelar apel distribusi logistik Pilkada gubernur-wakil gubernur dan bupati-wakil bupati.

Baca Juga  Tak Sekadar Imbauan, Arahan Parosil Mabsus Tumbuh di Polibag ASN

“Hari ini KPU Kabupaten Lampung Barat, dengan prosesi apel distribusi logistik, mendistribusikan 242 kotak dan 636 bilik untuk kecamatan Balik Bukit, Sukau dan Lombok Seminung, sedangkan 13 kecamatan lainnya, secara serentak akan didistribusikan besok,” kata Doni.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Logistik yang didistribusikan kata Doni, selain kotak dan bilik, juga telah lengkap seluruh perangkat pemilihan di TPS, baik surat suara, ATK, DPT serta kebutuhan lain, akan diserahkan kepada PPK, untuk selanjutnya akan didistribusikan secara berjenjang.

Baca Juga  Tak Ingin Warganya Tidur di Teras Rumah Sakit, Parosil Siapkan Rumah Singgah di Bandar Lampung

“Setelah diterima PPK, selanjutnya didistribusikan ke PPS pada 25-26 November, dan PPS pada 26 November akan menyerahkan kepada KPPS yang bertugas di TPS, mudah-mudahan proses distribusi tidak akan terkendala walaupun saat ini sedang musim hujan,” harapnya.

Sementara Nukman, dalam acara yang dihadiri Kapolres Lampung Barat AKBP Rinaldo Aser, SH, SIK, mengatakan, suksesnya Pilkada bukan hanya tanggungjawab KPU sebagai penyelenggara dan Bawaslu sebagi pengawas, tetapi menjadi tanggungjawab bersama.

Baca Juga  Pemkab Lambar Serahkan Tiga Besar Hasil Seleksi JPTP

“Tahapan Pilkada yang sudah berjalan termasuk kampanye sangat aman dan lancar, tentu berkat dukungan semua pihak, sekarang kita menantikan hari pemungutan suara, maka saya mengajak sukseskan Pilkada dengan menggunakan hak pilih,” harap Nukman. (Iwan)

Berita Terkait

Bambang Kusmanto Tinjau Pos Damkar Balik Bukit
Dari Dapur MBG ke Meja Anak: Siapa yang Kenyang Sebenarnya?
Wabup Lambar Sidak ASN: Masih Ada yang Bandel, Absen Tanpa Jejak
Kolaborasi dengan PTN, Jalan Cerdas Parosil Mabsus Membangun Daerah
Bus DAMRI Akhirnya Masuk Lumbok Seminung, Wisata dan Aktivitas Warga Jadi Makin Gampang
Sat Intelkam Polres Lampung Barat Gelar Doa Bersama Peringati HUT Intelijen Polri ke-80
Tak Sekadar Imbauan, Arahan Parosil Mabsus Tumbuh di Polibag ASN
Fraksi ADEM DPRD Lambar Setujui Ranperda Cadangan Pangan Jadi Perda

Berita Terkait

Rabu, 28 Januari 2026 - 14:20 WIB

Pemprov Lampung Pastikan Seluruh Guru Honorer Sudah Diangkat Jadi PPPK

Selasa, 27 Januari 2026 - 15:03 WIB

DPRD Lampung Pastikan Tak Ada Irigasi Baru Tahun 2026

Selasa, 27 Januari 2026 - 14:19 WIB

Inflasi Lampung Terkendali, Pemprov Waspadai Harga Pangan

Senin, 26 Januari 2026 - 15:55 WIB

Pengangkatan Petugas MBG Jadi Pegawai Negara, DPRD Lampung Soroti Nasib Guru Honorer

Senin, 26 Januari 2026 - 14:11 WIB

Pemprov Lampung Gaungkan Budaya K3 di 2026

Sabtu, 24 Januari 2026 - 15:34 WIB

PKB Tetapkan Chusnunia sebagai Ketua DPW Lampung 2026–2031

Jumat, 23 Januari 2026 - 16:52 WIB

Pemprov Lampung Siapkan PKN Tingkat II 2026

Jumat, 23 Januari 2026 - 13:06 WIB

Kominfo dan PPPA Lampung Perkuat Sinergi PUSPAGA

Berita Terbaru

Tulang Bawang Barat

Pemkab Tubaba Gelar Rakor KMP, Perkuat Ekonomi Kerakyatan

Rabu, 28 Jan 2026 - 21:56 WIB

Tulang Bawang Barat

DPC PDIP Tubaba Gelar Musancab, Target 10 Kursi Pemilu 2029

Rabu, 28 Jan 2026 - 21:48 WIB

Lampung Selatan

Tiga Inovasi Layanan Publik Lampung Selatan Segera Diluncurkan

Rabu, 28 Jan 2026 - 21:45 WIB

Tulang Bawang Barat

Joko Kuncoro Resmi Pimpin NasDem Tubaba Periode 2025-2029

Rabu, 28 Jan 2026 - 18:11 WIB