Harga Anjlok, Petani Sayur Lambar Abaikan Hasil Panen

Leni Marlina

Selasa, 17 September 2024 - 15:58 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Petani Wortel di Lampung Barat, merugi karena hasil panen mereka tidak laku. (Iwan/Nk)

Petani Wortel di Lampung Barat, merugi karena hasil panen mereka tidak laku. (Iwan/Nk)

Liwa (Netizenku.com): Berbeda nasib antara petani kopi dengan petani sayuran di Lampung Barat. Ketika petani kopi bersuka cita dengan harga yang sangat tinggi, sementara petani sayuran merana karena harga anjlok bahkan tidak ada pembeli.

Jonison, salah satu petani sayuran warga Talang Tengah Pekon Hanakau kecamatan Sukau, yang saat ini menanam wortel, dan telah memasuki masa panen, mengaku rugi jutaan rupiah, karena hasilnya tidak laku, sehingga dibiarkan begitu saja.

Baca Juga  Ini Dua PNS Terbaik Kategori Administrator di Lambar

“Seharusnya saat ini sudah panen, tetapi walaupun ada harga emang Rp500/kilo gram, tetapi tidak ada yang beli, sehingga dipastikan saya mengalami kerugian yang cukup besar,” kata Jonison, yang mengaku lahan yang dia garap tersebut merupakan lahan sewaan.

Dijelaskan Jonison, lahan yang dia garap saat ini seluas 40 rantai, kemungkinan hasil panen mencapai 40 ton, tetapi walaupun hasilnya bagus tetapi tidak laku dijual, maka bagi yang mau tinggal nyabut sendiri saja.

Baca Juga  Perkara Perkelahian di Ngambur Diselesaikan Secara Restoratif Justice

“Apabila kami panen akan menambah kerugian karena harus bayar upah buruh, maka bagi yang mau ambil saja sendiri, dan sebagian besar hasil panen tersebut dimanfaatkan warga sekitar untuk makanan sapi,” keluhnya. (Iwan)

Berita Terkait

Pocil Lambar Optimis Beri Penampilan Terbaik
Lambar jadi Wilayah Pelaksana FOP 2024 Kemenpora
Nukman Minta OPD Turun Lapangan Cari Solusi Petani Sayur
Parosil Apresiasi Keaktifan Pengkab PBVSI Gelar Turnamen
TPP-Pendamping Desa Lambar Gelar Pelatihan Peningkatan Kapasitas Mandiri
Pengkab Perbasi Lambar Gelar Open Turnamen
Nukman Bangga, Warga Suoh Terima Beasiswa S2 UCL Inggris
Pimpinan dan AKD Belum Terbentuk, Hambat Aktivitas Aleg Lambar

Berita Terkait

Kamis, 19 September 2024 - 20:37 WIB

Gas LPG 3 Kg Langka di Kecamatan Gisting, ‘Cawe-cawe Jelang Pilkada?

Kamis, 19 September 2024 - 20:33 WIB

Paslon NoNa Gencarkan Pemantapan Pemenangan Semua Dapil

Kamis, 19 September 2024 - 17:58 WIB

Herman HN dan Bachtiar Basri Siap Menangkan Mirza-Jihan dan Eva-Deddy

Kamis, 19 September 2024 - 17:35 WIB

Gerebek Rumah Pengedar Sabu Kambuhan, Polisi Sita BB Belasan Paket

Kamis, 19 September 2024 - 12:55 WIB

Pocil Lambar Optimis Beri Penampilan Terbaik

Kamis, 19 September 2024 - 09:30 WIB

Perpusda Lampung Aktif Perangi Praktik Judi Online

Kamis, 19 September 2024 - 08:59 WIB

Deklarasi Relawan, RMD-Eva Dwiana Saling Dukung Pilgub dan Pilwakot

Kamis, 19 September 2024 - 08:58 WIB

Bachtiar Basri-Jabat RMD Mantapkan Strategi Pemenangan RMD-Jihan

Berita Terbaru

Ekonomi

Aplikasi QUEST PGN Tingkatkan Produktivitas Pengolahan Data

Kamis, 19 Sep 2024 - 22:37 WIB

CdM 2 Kontingen Lampung pada PON XXI Aceh-Sumut 2024 Ahmad Ramadhan. (Ist/Nk)

Nasional

CdM 2 Kontingen Lampung Harap Doa Sukses PON XXI

Kamis, 19 Sep 2024 - 21:04 WIB