Kembangkan PAUD di Tuba, Pusat Kucurkan Rp5 M

Redaksi

Rabu, 15 Agustus 2018 - 17:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tulang Bawang (Netizenku.com): Sebanyak 171 sekolah PAUD akan menerima bantuan anggaran program pembiayaan dan pengembangan pendidikan dari pemerintah pusat.

Bupati Tulang Bawang, Winarti mengatakan, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan RI mengucurkan anggaran sebesar Rp5,740 miliar untuk Tulang Bawang (Tuba), yang dikemas dalam bentuk dana hibah melalui Bantuan Operasional Penyelenggaraan (BOP) khusus di bidang pendidikan usia dini. Tujuannya untuk meringankan beban masyarakat dalam pembiayaan pendidikan dan penyelenggaraan PAUD.

Baca Juga  Warga Keluhkan Debu Pembakaran Tebu PT SGC

\”Sebab pada tahun ini pendidikan dini atau yang sering kita sebut sebagai sekolah PAUD itu memang sedang menjadi program skala prioritas Pak Presiden RI Joko Widodo. Mengingat sekolah PAUD sangat penting dan berpengaruh untuk kemajuan daerah kita kedepan,\” ucap Winarti, pada acara penyerahan dana hibah BOP di PAUD Karya Bhakti, Kecamatan Menggala Timur, Rabu (15/8).

Baca Juga  Umar Ahmad, Busroni, Nyoblos Bareng di Tulangbawang Udik

Pemberian bantuan tersebut berdasarkan juknis Kemendikbud BOP tahun 2018 dengan Permendikbud No 2 tahun 2018 dalam anjuran pengeluaran anggaran BOP yang diterima pihaknya tersebut, selain harus diberikan secara langsung kepada seluruh sekolah PAUD yang layak dan sesuai data. Jadi, penggunaannya harus berdasarkan aturan.

\”Jadi begini, selain anggaran Rp5,740 miliar akan kami bagikan kepada sebanyak 171 sekolah PAUD di Tulang Bawang, maka dalam pembelanjaan kegiatannya pun sebesar 50% dari total penerimaan dana BOP itu digunakan untuk pembelajaran, sedangkan untuk pembelanjaan kegiatan pendukung sebesar 35% dan pembelanjaan lainnya itu 15% dari dana penerima BOP sesuai persentasinya,\” bebernya.

Baca Juga  Terkait Dana BPJS, Kadiskes Tuba Segera Nonjobkan Elia

Winarti mengakui, PAUD di Tuba selain kekurangan tenaga pengajar, saran dan prasarananya juga kurang memadai. Makanya, mengingat dana hibah telah diterima maka September mendatang anggarannya sudah bisa direalisasikan.(armadan)

Berita Terkait

NoNa Resmi Mendaftar di KPU Tubaba, Lawannya ‘Ora Ono’
Telkomsel Hadirkan Koneksi 4G/LTE di Desa Bawang Tirto Mulyo dan Menggala Selatan
Cuaca Buruk Diprakirakan Melanda Pergantian Tahun
Juniardi Beri Pelatihan Jurnalistik untuk Kepala Kampung Tulangbawang
Winarti Launching Penyerahan BLM BMW Secara Virtual
Firmansyah Hadiri Pelantikan SMSI Kabupaten Tulangbawang
Anthoni Serahkan Bantuan Langsung Masyarakat dan Launching BMW 2021
Winarti Launching Program Kreatif Mandiri Bergerak Melayani Warga Tahun 2021

Berita Terkait

Jumat, 6 September 2024 - 13:13 WIB

Peduli Sesama, Polres Lamteng Berikan Bansos untuk Warga Membutuhkan

Senin, 2 September 2024 - 15:54 WIB

Staf Ahli Bidang Pemerintahan, Hukum dan Politik Hadiri HUT ke-66 Dusun Sriwaluyo II

Kamis, 22 Agustus 2024 - 20:35 WIB

OJK-Polda Lampung Edukasi Bhabinkamtibmas Bahaya Aktifitas Keuangan Ilegal

Jumat, 16 Agustus 2024 - 17:59 WIB

Musa Ahmad Kukuhkan 40 Anggota Paskibraka Lampung Tengah

Jumat, 16 Agustus 2024 - 17:38 WIB

Sambut Hari Jadi Polwan ke-76, Polres Lampung Tengah Gelar Bhakti Kesehatan

Kamis, 15 Agustus 2024 - 15:17 WIB

Kapolres Lampung Tengah Pimpin Lat Pra Ops Mantap Praja Krakatau 2024

Selasa, 23 Juli 2024 - 20:36 WIB

Operasi Patuh Krakatau 2024, Polres Lampung Tengah Gelar Sidang di Tempat

Kamis, 18 Juli 2024 - 15:06 WIB

Rusmandi Buka Visitasi Evaluasi Pelaksanaan Statistik Sektoral Lamteng

Berita Terbaru

Tulang Bawang Barat

Novianti-Ana Hadiri Pengajian Rutin PC Muslimat NU di Islamic Centre Tubaba

Sabtu, 7 Sep 2024 - 19:27 WIB

Lampung Tengah

Peduli Sesama, Polres Lamteng Berikan Bansos untuk Warga Membutuhkan

Jumat, 6 Sep 2024 - 13:13 WIB