1282 Masyarakat Akan Memberikan Hak Suaranya di TPS RSUDAM

Redaksi

Selasa, 26 Juni 2018 - 14:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandarlampung (Netizenku.com): Waktu dimulainya pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Lampung tinggal hitungan jam, berbagai persiapan untuk kelancaran kegiatan terus diupayakan, tak terkecuali Rumah Sakit Umum Daerah Abdul Moeloek (RSUDAM).

Saat ditemui Redaksi Netizenku.com, Selasa (26/4) diruangannya, Kepala Sub. Bag Humas RSUDAM, Ahkmad Sapry mengatakan, setiap tahunnya memang selalu ada Tempat Pemungutan Suara (TPS) khusus dirumah sakit untuk pasien.

Baca Juga  Tersangka Penganiaya Perawat IGD RSUDAM Kini Ditahan

\”Jadi TPS nya untuk pasien dan pendamping pasien yang akan menggunakan hak pilihnya. Kalau pegawai rumah sakit akan memilih di TPS terdekat, seperti di Penengahan atau kedaton,\” paparnya.

Terkait pasien yang tidak bisa memberikan suaranya di TPS, Sapry mengatakan telah disiapkan petugas keliling. \”Ada petugasnya dari KPPS Kedaton yang akan keliling disetiap ruangan. Pasien masih tetap bisa memberikan hak suaranya,\” jelas Ka. Sub. Bag Humas RSUDAM ini.

Baca Juga  Fahrizal November Pensiun, Sekdaprov Diisi Pelaksana Tugas?

Ia juga berharap, pelekasanaan pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Lampung dapat berjalan dengan baik. \”Harapan saya proses ini berjalan lancar dengan tertib dan aman,\” singkatnya.

Untuk diketahui, jumlah pemilih yang akan melakukan pemilihan di RSUDAM sebanyak 1282 pemilih, dengan rincian 468 pasien namun 8 diantaranya masih tidak sadarkan diri dan 814 pendamping pasien. (Aby)

Berita Terkait

DPP PROJO Berikan Dukungan Penuh kepada Pasangan Mirza-Jihan untuk Pilgub Lampung 2024
Tok! Pilkada Lambar PM-Mad Hasnurin Resmi Lawan Kotak Kosong
Komitmen Mirza Mewujudkan Jurnalisme Berkualitas di Lampung
35 anggota DPRD Kabupaten Lampung Barat Resmi Dilantik
Kemiskinan di Lampung PR Besar Gubernur Terpilih
Dua Cagub Jalani Tes Kesehatan, Ini Tahapan Berikutnya!
KPU Ingatkan Petahana Harus Cuti, Apa Kabar Bunda Eva?
Arinal Masih Ketua Golkar Lampung, Seno Bagaskoro: PDIP Bukan Partai ‘Domplengan’

Berita Terkait

Jumat, 6 September 2024 - 13:13 WIB

Peduli Sesama, Polres Lamteng Berikan Bansos untuk Warga Membutuhkan

Senin, 2 September 2024 - 15:54 WIB

Staf Ahli Bidang Pemerintahan, Hukum dan Politik Hadiri HUT ke-66 Dusun Sriwaluyo II

Kamis, 22 Agustus 2024 - 20:35 WIB

OJK-Polda Lampung Edukasi Bhabinkamtibmas Bahaya Aktifitas Keuangan Ilegal

Jumat, 16 Agustus 2024 - 17:59 WIB

Musa Ahmad Kukuhkan 40 Anggota Paskibraka Lampung Tengah

Jumat, 16 Agustus 2024 - 17:38 WIB

Sambut Hari Jadi Polwan ke-76, Polres Lampung Tengah Gelar Bhakti Kesehatan

Kamis, 15 Agustus 2024 - 15:17 WIB

Kapolres Lampung Tengah Pimpin Lat Pra Ops Mantap Praja Krakatau 2024

Selasa, 23 Juli 2024 - 20:36 WIB

Operasi Patuh Krakatau 2024, Polres Lampung Tengah Gelar Sidang di Tempat

Kamis, 18 Juli 2024 - 15:06 WIB

Rusmandi Buka Visitasi Evaluasi Pelaksanaan Statistik Sektoral Lamteng

Berita Terbaru

Tulang Bawang Barat

Novianti-Ana Hadiri Pengajian Rutin PC Muslimat NU di Islamic Centre Tubaba

Sabtu, 7 Sep 2024 - 19:27 WIB

Lampung Tengah

Peduli Sesama, Polres Lamteng Berikan Bansos untuk Warga Membutuhkan

Jumat, 6 Sep 2024 - 13:13 WIB