152 Pelajar SMAN 2 Tumijajar Diwisuda

Redaksi

Sabtu, 28 April 2018 - 18:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tulangbawang Barat (Netizenku.com): Sebanyak 156 pelajar Sekolah Menengah Atas (SMA) Negeri 2 Tumijajar, Kabupaten Tulangbawang Barat (Tubaba), diwisuda di halaman sekolah, Sabtu (28/4).

Siswa-siswi tersebut merupakan murid SMAN 2 kelas XII yang telah selesai melaksanakan Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK) pada tanggal 9 – 12  April dengan nilai yang cukup memuaskan.

\”Pada kesempatan ini kami seluruh jajaran guru dan staf di sekolah SMA2 mengucapkan selamat atas dilantik dan diwisuda 156 siswa-siswi . Setelah prosesi ini kami menyerahkan sepenuhnya anak didik tersebut kepada orang tua/wali murid,\” kata Suharto, Kepala Sekolah SMAN 2 Tumijajar.

Baca Juga  Kwarcab Pramuka Tubaba Gelar Evaluasi Akhir Tahun

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Suharto mengatakan pihaknya sangat bangga atas prestasi yang telah diraih sehingga dengan prestasi tersebut 4 orang siswa/siswi diterima masuk ke salahsatu perguruan tinggi terkemuka di Provinsi Lampung tanpa tes, \”Ini prestasi yang patut disyukuri. Dan kami bangga atas prestasi semua siswa yang dilantik dan diwisuda hari ini,\”paparnya.

Baca Juga  Kwarcab Tubaba Gelar PPIM dan Dianpinru Angkatan I 2025

Sementara, dalam kegiatan tersebut selain dihadiri kepala sekolah dan dewan guru, juga dihadiri seluruh wali murid kelas XII, ketua komite dan pengawas  pendidikan Provinsi Lampung , kepalo tiyuh dan tokoh masyarakat setempat.(Taufik/Arie)

Berita Terkait

Kejari Tubaba Imbau Warga Waspadai Penipuan Catut Nama Pejabat
Pastikan Layanan Merata, Wabup Tubaba Tinjau Pengobatan Gratis Tubaba Q Sehat
Pimpin Apel Bulanan, Sekda Tubaba Tegaskan Penegakan Disiplin ASN
Papa Rock n Roll Gelar Tubaba Berirama, UMKM Berjaya
Antisipasi Kemacetan, Satlantas Polres Tubaba Gelar Pam Rawan Pagi
ADD Tubaba 2026 Menyusut, Siltap Kepala Tiyuh dan Aparatur Ikut Terpangkas
Kementerian PUPR Survei Lahan Usulan Sekolah Rakyat di Tubaba
Kejari Tubaba Naikkan Kasus Dugaan Penyimpangan Dana Revolving Sapi ke Pidsus

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 18:50 WIB

Prestasi Nasional, Lampung Selatan Raih Kategori “The Exciter” SDGs 2025

Sabtu, 24 Januari 2026 - 10:35 WIB

Lampung Selatan Raih Predikat “Sangat Baik” ITKP 2025

Minggu, 18 Januari 2026 - 13:36 WIB

Tindak Lanjut Pengawasan Tuntas, Pemkab Lamsel Tuai Apresiasi

Kamis, 15 Januari 2026 - 21:42 WIB

Bupati Egi Resmikan Jalan Kota Baru–Sinar Rejeki

Kamis, 8 Januari 2026 - 08:58 WIB

Kapolres Lamsel Terima Satyalancana Wira Karya dari Presiden RI

Selasa, 6 Januari 2026 - 20:26 WIB

Unik, Pelantikan Pejabat Eselon II Lampung Selatan Digelar di Ruang Terbuka

Selasa, 6 Januari 2026 - 20:19 WIB

Polres Lampung Selatan Siap Amankan Konferkab IX PWI

Senin, 5 Januari 2026 - 13:01 WIB

Pemkab Lamsel Tegaskan TPG ASN ke-13 Cair Januari 2026

Berita Terbaru

Lampung

DPRD Lampung Pastikan Tak Ada Irigasi Baru Tahun 2026

Selasa, 27 Jan 2026 - 15:03 WIB

Lampung

Inflasi Lampung Terkendali, Pemprov Waspadai Harga Pangan

Selasa, 27 Jan 2026 - 14:19 WIB