UM Lampung Miliki Dua Centre of Excellence

Redaksi

Jumat, 21 September 2018 - 11:43 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bendarlampung (Netizenku.com): Sebagai bentuk pengejawantah Catur Darma Perguruan Tinggi khas Perguruan Tinggi Muhammadiyah (PTM), nilai unggul Universitas Muhammadiyah (UM) Lampung sebagai bentuk Amal Usaha Persyarikatan Muhammadiyah (AUM) pertama di Bumi Ruwa Jurai, dapat dilihat dari kiprah kemahasiswaannya.

Sejak berdiri 1987, telah banyak bukti sukses prestasi yang ditorehkan oleh Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) kampus hijau di Jalan ZA Pagaralam 14, Labuhanratu, Kedaton, Bandarlampung ini.

Baca Juga  Refleksi Pendidikan Lampung 2025: Akses Hampir Universal, Kualitas Guru di Hulu Jadi Penentu

Pernah menjuarai Duta Genre Berencana tingkat nasional, juara Duta Mahasiswa, juga Kejurda Pencak Silat Tapak Suci tingkat Provinsi Lampung, dan Mahasiswa Berprestasi Putra dan Putri Kampus tingkat Kopertis Wilayah II (kini L2 Dikti) Palembang.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Hal tersebut dibenarkan Rektor UM Lampung, Dr. Dalman, M.Pd., saat dikonfirmasi Jum\’at (21/9/2018).

Baca Juga  Refleksi Pendidikan Lampung 2025: Akses Hampir Universal, Kualitas Guru di Hulu Jadi Penentu

\”Benar sekali. Satu lagi, ada dua UKM di UM Lampung, yang sudah lama menjadi centre of excellence. Yaitu UKM PIK (Pusat Informasi Konseling) Mahasiswa Warda, dan UKM FMPK (Forum Mahasiswa Peduli Kependudukan),\” beber Dalman.

Keduanya, kata dia, bahkan telah lama dibina langsung oleh Badan Koordinasi Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) dan jadi rujukan perguruan tinggi lain yang akan studi banding.

Baca Juga  Refleksi Pendidikan Lampung 2025: Akses Hampir Universal, Kualitas Guru di Hulu Jadi Penentu

\”Dalam rangka turut mewujudkan salah satu tujuan Negara Indonesia, mencerdaskan kehidupan bangsa, torehan prestasi itu kami harap bisa mendekatkan mahasiswa pada idealisasinya sebagai insan unggul. Jadilah lulusan yang qualified, berdaya saing, berakhlakul karimah, dan berjiwa enterpreneur,\” tutupnya. (*Aby)

Berita Terkait

Refleksi Pendidikan Lampung 2025: Akses Hampir Universal, Kualitas Guru di Hulu Jadi Penentu
TPT SMK Lampung Tertinggi, Kolaborasi Pemprov–CSR Jadi Jalan Baru
Thomas Amirico Raih IWO Award 2025
Gubernur Mirza dan Jembatan Pendidikan Tampang Muda:  Gotong Royong Pemerintah untuk Masa Depan Anak Pelosok
Peminat Sekolah Negeri Menurun, Ini Kata Akademisi ITBA DCC
Kemendikdasmen Berencana ‘Hidupkan’ Kembali Jurusan SMA dan Kurangi Muatan Pelajaran SD-SMA
Satker Mitra Kerja Dilarang Berikan Gratifikasi ke Pegawai Kanwil DJPb Provinsi Lampung
Presiden Prabowo Wanti-wanti Mendikti Agar Mahasiswa Tidak Terhasut

Berita Terkait

Sabtu, 27 Desember 2025 - 00:40 WIB

Jembatan Gantung Garuda Bantuan Presiden Republik Indonesia

Kamis, 18 Desember 2025 - 15:08 WIB

Polres Tanggamus Tetapkan Dua Tersangka Pembunuhan Berencana di Pugung

Kamis, 18 Desember 2025 - 15:04 WIB

Mangkir Dua Kali dari Panggilan, Kakon Atar Lebar Diciduk Tipikor Polres Tanggamus

Selasa, 16 Desember 2025 - 11:19 WIB

Belanja Advertorial DPRD Tanggamus 2025 Dipastikan Tidak Dicairkan

Senin, 8 Desember 2025 - 15:41 WIB

APDESI Tanggamus Siap Ikuti Aksi Damai Nasional di Jakarta

Jumat, 5 Desember 2025 - 08:19 WIB

TTE Masuk Pekon: Tugu Rejo Jadi Pelopor Digitalisasi Administrasi di Semaka

Senin, 1 Desember 2025 - 19:57 WIB

IWO Luncurkan ‘Gerakan 20 Ribu Rupiah’ Bantu Anggota Terdampak Banjir Bandang di Aceh, Sumut, dan Sumbar

Kamis, 20 November 2025 - 20:09 WIB

Pekon Margodadi Gandeng AMSI Lampung Gelar Pelatihan SID dan Jurnalistik

Berita Terbaru

Tulang Bawang Barat

Pemkab Tubaba Gelar Rakor KMP, Perkuat Ekonomi Kerakyatan

Rabu, 28 Jan 2026 - 21:56 WIB

Tulang Bawang Barat

DPC PDIP Tubaba Gelar Musancab, Target 10 Kursi Pemilu 2029

Rabu, 28 Jan 2026 - 21:48 WIB

Lampung Selatan

Tiga Inovasi Layanan Publik Lampung Selatan Segera Diluncurkan

Rabu, 28 Jan 2026 - 21:45 WIB