Progres Pembangunan Ruas Jalan Ngarip – Ulu Semong, Target Selesai Akhir 2024

Eva Setiani

Kamis, 10 Oktober 2024 - 07:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Netizenku.com, Tanggamus — Kepala Dinas Bina Marga dan Bina Konstruksi (BMBK) Provinsi Lampung, M. Taufiqullah meninjau progres pembangunan ruas jalan Provinsi Ngarip – Ulu Semong, Rabu (9/10/2024).

Pemerintah Provinsi Lampung melalui Dinas BMBK Provinsi Lampung terus meningkatkan aksesibilitas dan perbaikan ruas jalan prioritas sepanjang tahun 2024 ini guna meningkatkan konektifitas antar wilayah Kabupaten/Kecamatan di Provinsi Lampung yang akan memacu pertumbuhan ekonomi dan pariwisata di wilayah ruas-ruas jalan Provinsi yang dibangun.

Baca Juga  Ketua DPRD Provinsi Lampung Sebut Sudah Hampir 4 Tahun Tak Mendengar Lagu Hymne Guru

Ruas jalan Ngarip – Ulu Semong merupakan salah satu ruas jalan yang termasuk dalam 14 prioritas pembangunan ruas jalan Provinsi tahun 2024 dengan panjang 2,8 Kilometer dan alokasi anggaran sebesar kurang lebih 15 miliar rupiah.

“Ini menuntaskan program pembangunan 14 ruas jalan prioritas, ini salah satunya ruas prioritas, kita selesai disini, jadi sepanjang dari Talng padang – Ulubelu – Ngarip – Ulusemong – Lampung Barat sampai dengan Tugu Sari di Sumber Jaya itu tidak ada lagi jalan dalam kondisi tanah, kondisi baik semua dan mantap ” ungkap Taufiqullah.

Baca Juga  KPU RI: Hanya Mantan Napi Koruptor yang Bisa \'Nyaleg\'

M. Taufiqullah menuturkan bahwa ruas jalan Ngarip – Ulusemong saat ini dalam tahap 60 persen penyelesaian dan masih 40 persen lagi dan diharapkan selesai sebelum akhir 2024.

“Ruas jalan ini merupakan ruas jalan alternatif menuju Lampung Barat, jadi jika ruas jalan utama menuju Lampung Barat terjadi longsor atau bencana alam bisa menggunakan jalur alternatif ini, ” pungkasnya.

Berita Terkait

Konser Kampanye Mirza-Jihan dan Bunda Eva Berlangsung Meriah Meski Diguyur Hujan
Bawaslu Tuntaskan Pemetaan TPS Rawan
Kontes dan Expo Sapi APPSI 2024, Pj. Gubernur Lampung Dukung Wujudkan Ketahanan Pangan Nasional
Pj. Gubernur Lampung Hadiri Pembukaan PORSADINAS VI 2024, Wadah Santri Berprestasi dan Berakhlak Mulia
Pemprov Lampung Raih Predikat Opini Kualitas Tertinggi dalam Pelayanan Publik
Mahasiswa Lampung Gelar Aksi Tolak Politik Uang
Pj. Gubernur Lampung Ajak Masyarakat Lampung di Perantauan Aktif Berkontribusi dalam Pembangunan Daerah
Dekranasda Lampung Hadirkan Nuansa Budaya di Bazar Amal Tahunan WIC Jakarta

Berita Terkait

Rabu, 20 November 2024 - 13:39 WIB

Belasan Personel Polres Pringsewu Terima Penghargaan Khusus

Senin, 18 November 2024 - 19:24 WIB

Sinergi PWI-Polres Pringsewu Wujudkan Keterbukaan Informasi Kredibel dan Akuntabel

Senin, 18 November 2024 - 16:39 WIB

Polres Pringsewu Ajak Masyarakat Tolak Politik Uang di Pilkada Serentak 2024

Jumat, 15 November 2024 - 19:18 WIB

Terobosan Bidang Kesehatan Stem Cell dan Kanker, Pemkab Pringsewu Jalin Kerjasama dengan SCCR Indonesia

Jumat, 15 November 2024 - 13:06 WIB

Aksi Sosial Jajaran PWI Pringsewu Berbagi 150 Nasi Bungkus di RSUD

Kamis, 14 November 2024 - 16:36 WIB

Polres Pringsewu Akan Tindak Tegas Politik Uang dan Politik Identitas

Kamis, 14 November 2024 - 16:31 WIB

Pekon Panggungrejo Ikuti Penilaian Kampung Pancasila Tingkat Nasional

Rabu, 13 November 2024 - 18:22 WIB

Polres Pringsewu Amankan Kampanye Pilkada 2024

Berita Terbaru

Penjabat bupati Lampung Barat, Nukman memimpin rakor DESK Pilkada di aula Pesagi, Kamis (21/11).

Lampung Barat

Jelang Pilkada, Nukman Pimpin Rakor DESK

Kamis, 21 Nov 2024 - 17:11 WIB

Tanggamus

Direktur PT FBA Seret 2 Tersangka Baru Kasus Korupsi

Kamis, 21 Nov 2024 - 16:47 WIB

Bandarlampung

Teguh Endaryanto Nakhodai PERHEPI Bandar Lampung

Kamis, 21 Nov 2024 - 16:45 WIB

Tanggamus

Kejari Tanggamus Musnahkan Barang Bukti yang Telah Inkracht

Kamis, 21 Nov 2024 - 15:41 WIB