Mabes TNI Buka Pendaftaran Perwira Prajurit Karier TNI 2018, Daftar Online di Sini

Avatar

Jumat, 14 September 2018 - 10:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

(Foto: Istimewa)

(Foto: Istimewa)

Lampung (Netizenku.com): Ini kesempatan bagi Anda yang ingin berkarier di Markas Besar Tentara Nasional Indonesia (Mabes TNI), karena kembali dibuka pendaftaran terbaru.

Lowongan kerja (Loker) ini untuk lulusan D3, S1, dan S1 Profesi untuk dididik menjadi Calon Perwira Prajurit Karier TNI TA 2018. Pendaftaran dibuka mulai 3 September 2018 hingga 31 Oktober 2018.

Dikutip dari laman rekrutmen-tni.mil.id, Jumat (14/9/2018), berikut daftar kebutuhan TNI 2018, persyaratan bagi para pelamar, persyaratan berkas lamaran, lokasi tempat pendaftaran TNI 2018, dan tata cara pendaftaran lowongan kerja tersebut:

Baca Juga  Tina Malinda Raih Penghargaan Terbaik I Tingkat Nasional Dalam Pengelolaan JDIH

Calon PaPK TNI TA 2018

Daftar Kebutuhan TNI 2018

Jurusan yang dibutuhkan:

1. Kedokteran Umum: Pria/wanita lulusan S1

2. Kedokteran Gigi: Pria/wanita lulusan S1

3. Kesehatan Lingkungan: Pria lulusan S1

4. Apoteker/Farmasi: Pria lulusan S1

5. Radiologi: Pria lulusan S1

6. Gizi: Pria/wanita lulusan S1

7. Analis Kesehatan: Pria lulusan S1

Baca Juga  2 Terdakwa Kasus Pelecehan Seksual Jalani Sidang Perdana

8. Fisika: Pria lulusan S1

9. Statistik: Pria lulusan S1

10. Hukum Pidana: Pria/wanita lulusan S1

11. Hukum Perdata: Pria/wanita lulusan S1

12. Hukum Internasional: Pria/wanita lulusan S1

13. Teknik Komputer: Pria/wanita lulusan S1

14. Teknik Informatika: Pria lulusan S1

15. Teknik Arsitektur: Pria lulusan S1

16. Teknik Sipil: Pria lulusan S1

Baca Juga  Pemprov Lampung Berikan Bonus kepada Atlet dan Pelatih Peraih Medali pada PON XXI Aceh-Sumatera Utara 2024

17. Teknik Otomotif: Pria lulusan S1

18. Teknik Elektro/Arus Lemah: Pria lulusan S1

19. Teknik Elektro/Arus Kuat: Pria lulusan S1

20. Teknik Elektro: Pria lulusan S1

Selanjutnya

Berita Terkait

Pemprov Lampung Kebut Perbaikan Jalan
Hindari Pemborosan, Ekonom UGM Usulkan Program MBG Belajar pada Amerika
Manjur, Gubernur Mirza Keluarkan Jurus Negosiasi, Pabrik Tapioka Diminta Operasional Kembali
Beras Murah Disalurkan Lagi ke Lampung
Marindo Kurniawan Melaju dalam Penyeleksian Calon Sekdaprov Lampung
Hasil Penilaian Reformasi Birokrasi, Pemprov Lampung Naik Kelas, Pak Pj ‘Hepi’
AMSI Lampung Apresiasi Perhelatan HPN di Lampura
Jelang Ramadhan, Wagub Jihan Pantau Harga Sembako

Berita Terkait

Senin, 17 Maret 2025 - 03:14 WIB

Lampung Kejar Target Tak Ada Jalan Berlubang saat Lebaran

Senin, 17 Maret 2025 - 02:24 WIB

Satker Mitra Kerja Dilarang Berikan Gratifikasi ke Pegawai Kanwil DJPb Provinsi Lampung

Kamis, 13 Maret 2025 - 23:08 WIB

Jelang Arus Mudik, Mendagri Soroti Kondisi Jalan di Lampung, Perbaiki!

Kamis, 13 Maret 2025 - 21:17 WIB

Lampu Kuning, APBN Februari 2025 Defisit Rp31,2 Triliun, Apa Kabar Lampung?

Rabu, 12 Maret 2025 - 22:23 WIB

Lampung Menggeliat, Pemprov Segera Rekonstruksi 2 Ruas Jalan Senilai Rp19,44 M di Pringsewu

Selasa, 11 Maret 2025 - 18:13 WIB

Bupati-Wakil Bupati Tanggamus Rakor Akselerasi Penuntasan Pengelolaan Sampah

Selasa, 11 Maret 2025 - 10:05 WIB

PGN Kebut Pembangunan Infrastruktur Gas Bumi Songsong Swasembada Energi

Senin, 10 Maret 2025 - 13:29 WIB

Momen RAFI 2025, Telkomsel Hadirkan Konektivitas Jaringan Terbaik Sumatera

Berita Terbaru

Ilustrasi: Lampung Kejar Target Tak Ada Jalan Berlubang saat Lebaran (META AI)

Bandarlampung

Lampung Kejar Target Tak Ada Jalan Berlubang saat Lebaran

Senin, 17 Mar 2025 - 03:14 WIB

Lainnya

Pemprov Lampung Kebut Perbaikan Jalan

Minggu, 16 Mar 2025 - 22:00 WIB

Pesawaran

AMPP Mantapkan Barisan Jelang Aksi Damai Selamatkan Demokrasi

Minggu, 16 Mar 2025 - 08:47 WIB