Lihat Asap Hitam, Pengunjung Novotel Sempat Heboh

Redaksi

Senin, 3 September 2018 - 15:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Ilustrasi

Foto: Ilustrasi

Bandarlampung (Netizenku.com): Lantai delapan Hotel Novotel Lampung terbakar. Peristiwa yang terjadi pada Senin (3/9) siang ini, membuat heboh para pengunjung yang menginap di sana.

Kabid Pencegahan dan Kesiapsiagaan BPBD Bandarampung, M Rizky mengatakan, yang terbakar sebenarnya hanyalah alat pengering towl di pantry lantai delapan. \”Ya penyebabnya alat pengering towl megalami korsleting,\” kata Rizky saat dihubungi melalui telepon selulernya.

Baca Juga  Diduga Dililit Hutang, Pria ini Rela Gantung Diri

Sedangkan asap hitam tebal yang mengepul bukanlah karena ada kebakaran hebat. Melainkan karena towl yang terbakar tadi disiram sehingga mengeluarkan asap hitam tebal. \”Apinya tidak ada, dan proteksi pemadam di Hotel Novotel berfungsi dengan baik,\” kata dia.

Dia memastikan tidak ada kerugian yang berarti akibat peristiwa itu karena tidak ada yang terbakar kecuali towl tersebut. \”Kerugian sepertinya bisa dibilang tidak ada. Hanya towl dan alat pengeringnya saja yang rusak,\” kata dia.

Baca Juga  Mantan Dewan Lambar Diduga Palak Kepsek

Bahkan api sudah dipadamkan pihak hotel sebelum personel BPBD tiba dilokasi. \”Kami datang tinggal asap tebal. Kalau melihat pantauan di lokasi memang tidak sempat ada api,\” kata dia. (Agis)

Berita Terkait

Terobosan Bidang Kesehatan Stem Cell dan Kanker, Pemkab Pringsewu Jalin Kerjasama dengan SCCR Indonesia
Pj Gubernur Samsudin Terima Kunjungan AMSI Lampung
Dinilai Lalai, Komisi IV akan Panggil Pengelola RS Graha Husada
Dewan Beri Peringatan Keras Soal Insiden Kebocoran Oksigen RS Graha Husada
Tabung Oksigen Bocor, Puluhan Pengunjung RS Graha Husada Berhamburan Keluar
Truk Bermuatan 10 Ton Gabah Terguling di Pringsewu, Polisi Terapkan Sistem Buka Tutup Arus Lalin
Puting Beliung, Dandim 0421/LS Pimpin Gotong Royong Puluhan Rumah Rusak di Pesawaran
Area Depan Kantor Polisi Jadi Lahan Baku Tembak

Berita Terkait

Kamis, 30 Januari 2025 - 22:39 WIB

Tim Penyidik Kejari Geledah Kantor dan Kediaman Sekda Pringsewu

Kamis, 30 Januari 2025 - 22:30 WIB

Jaga Stabilitas Pemerintahan, Ini Poin Penting Marindo Pasca Sekda Diciduk

Kamis, 30 Januari 2025 - 16:09 WIB

Sekda Pringsewu Tersangka Korupsi Dana Hibah LPTQ Tahun 2022

Rabu, 29 Januari 2025 - 18:44 WIB

Polisi Siaga, Amankan Libur Panjang Warga Pringsewu

Jumat, 24 Januari 2025 - 19:07 WIB

Tinjau Lokasi Terdampak Banjir di Ambarawa, Pj Bupati Pringsewu Serahkan Bantuan

Jumat, 24 Januari 2025 - 19:03 WIB

Dua Pelaku Penipuan dan Penggelapan Mobil Rental Ditangkap

Kamis, 23 Januari 2025 - 14:26 WIB

Warga Pringsewu Jadi Korban Penipuan Jalur Khusus PNS BRIN

Kamis, 23 Januari 2025 - 14:23 WIB

Pasca Banjir, Pj Bupati Pringsewu Instruksikan Jajaran Pemda Tetap Siaga

Berita Terbaru

Bandarlampung

Pj. Gubernur Lampung Minta Pengecer Segera Jual Kembali LPG 3 Kg

Rabu, 5 Feb 2025 - 22:08 WIB

Tulang Bawang Barat

Firsada Bangga Produk Lokal Tubaba Tampil di Ajang INACRAFT 2025

Rabu, 5 Feb 2025 - 20:57 WIB