KPK Geledah Kantor DPRD Lamsel

Redaksi

Sabtu, 28 Juli 2018 - 13:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lampung Selatan (Netizenku.com): Tim Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kembali melakukan penggeledahan di sejumlah perkantoran Pemerintah Kabupaten Lampung Selatan, Sabtu (28/7).

Informasi diperoleh, ada tiga titik perkantoran yang digeledah tim KPK dengan pengawalan polisi bersenjata lengkap, yakni Kantor Bupati Lampung Selatan, Kantor DPRD Lampung Selatan, Rumah Dinas Bupati Lampung Selatan.

\”Ada Tiga tim KPK mereka itu, menggunakan 7 kendaraan. Mereka, tiba sekitar pukul 11.15 WIB,\” beber salah satu petugas penjaga Kantor DPRD yang namanya enggan disebutkan namanya.

Baca Juga  OTT KPK Amankan Bupati Lamsel Beserta BB Rp700 Juta

Pantauan Netizenku.com, dalam penggeledahan di kantor DPRD Lampung Selatan, beberapa petugas KPK berbagi tugas melakukan pemeriksaan di sejumlah ruang kerja DPRD. Mulai dari ruang kerja Ketua, Tiga Ruang Wakil Ketua DPRD, ruang kerja Komisi DPRD, serta ruang Sekretaris DPRD.

Sedangkan, penggeledahan di perkantoran Bupati Lampung Selatan untuk kedua kalinya. Namun sayang, awak media tidak diperkenankan meliput.

Baca Juga  Riana Arinal Ajak Seluruh Organisasi Wanita Senam dan Masak bersama di Agro Park PKK

Sejauh ini, rentetan penggeledahan disejumlah kantor di Pemkab Lampung Selatan, khususnya di Kantor DPRD pasca Operasi Tangkap Tangan (OTT) Zainudin Hasan cs dkk, informasi mengenai penggeledahan kantor DPRD belum diketahui persis keterkaitan persoalannya. Tim KPK pun, tidak bisa dimintai keterangan. (Eko)

Berita Terkait

Jumat Dasyat! 12 Pejabat PPTP Lampung Tempati Pos Baru, Ini Pesan Pj Gubernur Samsudin
Pj. Gubernur Lampung Tinjau Bumi Perkemahan, Dorong Pramuka Berkontribusi dalam Pembangunan Daerah
Pj. Gubernur Lampung Tinjau Pembangunan Masjid Al Hijrah di Kota Baru, Ajak Sjachroedin Saksikan Perkembangannya
Pj. Gubernur Lampung Resmi Lepas Operasi Modifikasi Cuaca untuk Cegah Banjir di Provinsi Lampung
Komitmen Pj. Gubernur Lampung Melanjutkan Kota Baru Mulai Dari Masjid Al Hijrah Kota Baru Bersama Panitia Pembangunan Masjid
Pj. Gubernur Samsudin Tinjau Arus Mudik Natal Dan Tahun Baru 2025 Di Pelabuhan Bakauheni
Pembangunan Masjid Al Hijrah Kotabaru Siap Dilanjutkan
Pj Gubernur Lampung Melepas Peserta Jalan Sehat Peringatan Hari Jalan 2024

Berita Terkait

Kamis, 6 Februari 2025 - 13:52 WIB

Dorong Pertumbuhan Ekonomi dan Konektivitas, Pj. Gubernur Samsudin Resmikan Rute Penerbangan Way Kanan – Jakarta

Rabu, 18 Januari 2023 - 18:19 WIB

Mahasiswa KKN Unila Edukasi Warga Pakuanratu Manfaatkan Perkarangan

Senin, 27 Desember 2021 - 17:57 WIB

Cuaca Buruk Diprakirakan Melanda Pergantian Tahun

Kamis, 30 Juli 2020 - 10:12 WIB

EVP Divre IV: Peresmian Bangunan Baru Stasiun Waytuba Buka Ekonomi Masyarakat

Jumat, 17 Juli 2020 - 20:59 WIB

Arinal Tebar Bibit Ikan di Sungai Tiuh Negara Batin

Kamis, 19 September 2019 - 05:01 WIB

Rail Clinic PT KAI Divre IV Baksos di Negeri Agung

Jumat, 26 Juli 2019 - 16:26 WIB

Warga Bantaran Rel Blambangan Pagar Nikmati Rail Clinic

Kamis, 7 Februari 2019 - 13:54 WIB

3.414 Keluarga di Blambangan Umpu Terima Bantuan PKH

Berita Terbaru