KONI Lambar Workshop Peningkatan Kapasitas Pengkab Cabor dan KOK

Leni Marlina

Kamis, 10 Oktober 2024 - 17:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua Umum KONI Lampung Barat, Parosil Mabsus menyampaikan arahan pada workshop penguatan organisasi, Kamis (10/10). (IST/NK)

Ketua Umum KONI Lampung Barat, Parosil Mabsus menyampaikan arahan pada workshop penguatan organisasi, Kamis (10/10). (IST/NK)

Liwa (Netizenku.com): Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Lampung Barat, menggelar workshop peningkatan kapasitas pengurus kabupaten cabang olahraga (Pengkab Cabor) dan Koordinator Olahraga Kecamatan (KOK), Kamis (10/10/2024).

Pada kesempatan yang digelar di Aula Hotel and Resort Kadaka Liwa, Ketua Harian KONI Lampung Barat, Bambang Kusmanto, mengatakan kegiatan tersebut dalam rangka meningkatkan kemampuan manajemen organisasi Pengkab Cabor dan KOK.

“Alhamdulillah, kegiatan workshop ini kita menghadirkan dua narasumber yakni Iwan Setiawan, SE, MM wakil ketua 1 KONI dan Edwar Kabid Olahraga pada Dinas Kepemudaan, Olahraga dan Pariwisata, mudah-mudahan akan meningkatkan pengetahuan dalam menjalankan Pengkab Cabor dan KOK,” kata dia.

Baca Juga  POPKAB dan Tarkam 2024 Dibanjiri Ribuan Peserta

Sementara Ketua Umum KONI Lampung Barat, Parosil Mabsus, mengajak seluruh Pengurus KONI, Pengkab Cabor, KOK dan Dinas bekerja sama membangun olahraga, sehingga akan menghasilkan atlet berprestasi,” kata Parosil.

Karena menurut Parosil, dirinya lebih bangga kalau keikut sertaan Lampung Barat pada even olahraga tingkat propinsi dan nasional merupakan atlet asli Lampung Barat, dari pada meraih prestasi tinggi tetapi menggunakan atlet import.

Baca Juga  Suoh Penyuplai Terbesar Beras di Lambar

“Ukuran kebanggaan bukan tentang banyaknya medali yang diraih saat ikut turnamen seperti Pekan Olahraga Provinsi (Porprov), tetapi tentang keberhasilan kita membina atlet yang akan diikutsertakan pada event tersebut,” ujarnya.

Maka, untuk mencapai hal tersebut kata dia, semua pengurus KONI, Pengkab dan KOK berkontribusi secara aktif dalam pengembangan organisasi, maka dengan workshop diharapkan akan meningkatkan kreativitas pengurus.

Baca Juga  Bhabinkamtibmas Harus Netral

“Sebagai pengurus, kita harus memiliki sumbangsih meningkatkan prestasi olahraga di daerah kita. Mari kita ikuti setiap program dengan serius dan sungguh-sungguh agar bisa mendapatkan penget . (Iwan) ahuan yang luas,” ujar Parosil di hadapan 93 peserta yang terdiri dari KOK dan Pengkab. (Iwan)

Berita Terkait

Semarak HUT ke-33, DPRD Lampung Barat Gelar Rapat Paripurna dengan Pidato Pj Bupati
Bambang Soroti Dampak dan Estetika Pembangunan Fisik di Lambar
Nukman Pimpin Upacara HUT ke-33 Kabupaten Lampung Barat
Lawan Kotak Kosong, Ini Mekanisme Debat Kandidat di Pilkada
Pasca Ditetapkan Paslon Bupati-Wakil, PM-MH Silaturahmi dengan PDM Lambar
PM-MH dan 9 Ketua Parpol Pengusung Dukung Kampanye Damai
Paslon Parosil-Mad Hasnurin Terima Nomor Urut 2 pada Pleno di KPU Lambar
Pilkada Lambar di Tengah Ancaman Harimau Sumatera

Berita Terkait

Kamis, 10 Oktober 2024 - 23:08 WIB

Keluarga Besar Batanghari Sembilan (KBBS) Dukung Pencalonan Mirza-Jihan untuk Gubernur dan Wakil Gubernur Lampung 2024-2029

Kamis, 10 Oktober 2024 - 21:29 WIB

Kepala Perwakilan BI Lampung Ajak Masyarakat Terus Cinta Rupiah

Kamis, 10 Oktober 2024 - 21:11 WIB

Pj Gubernur Lampung Cemaskan Indeks Perkembangan Harga Tiga Kabupaten Tinggi

Kamis, 10 Oktober 2024 - 19:29 WIB

Tim Hukum Paslon ASRI Desak Paslon 02 Didiskualifikasi

Kamis, 10 Oktober 2024 - 17:52 WIB

Wakapolres Pringsewu Kompol Robi Ingatkan Anggota Jaga Netralitas di Pilkada Serentak 2024

Kamis, 10 Oktober 2024 - 17:45 WIB

KONI Lambar Workshop Peningkatan Kapasitas Pengkab Cabor dan KOK

Kamis, 10 Oktober 2024 - 17:30 WIB

Kabar Duka, Walikota Bandarlampung 2005-2010 Eddy Sutrisno Meninggal Dunia

Kamis, 10 Oktober 2024 - 16:52 WIB

Diskominfotiksan Pesawaran Diskusi dan Presentasikan Daftar Informasi Publik

Berita Terbaru

E-Paper

Lentera Swara Lampung | Jumat, 11 Oktober 2024

Kamis, 10 Okt 2024 - 23:06 WIB

Hal itu disampaikan Ketua Tim Hukum Pasangan ASRI Yopi Hendro, saat mendatangi Kantor Bawaslu Pesawaran, Rabu (09/10/2024).

Daerah

Tim Hukum Paslon ASRI Desak Paslon 02 Didiskualifikasi

Kamis, 10 Okt 2024 - 19:29 WIB