Kementerian Kesehatan RI, Kagumi Kerjasama Produksi Closet Lapas Gunung Sugih

Redaksi

Kamis, 16 Agustus 2018 - 12:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gunung Sugih (Netizenku.com): Kunjungan Auditor Madya Inspektorat Jenderal Kementerian Kesehatan RI, untuk melakukan audit kinerja Program Pencegahan dan Penurunan Stunting pada Dinas Kesehatan Lampung Tengah ke Lembaga Pemasyarakatan Klas III Gunung Sugih (Rabu, 15/8)

Lembaga Pemasyarakatan Gunung Sugih telah melakukan kerja sama pembuatan kloset dengan Puskesmas Gunung Sugih beberapa waktu lalu untuk mensukseskan program Pencegahan dan Penurunan Stunting dengan memproduksi bowel closet produksi narapidana sebagai wujud peran aktif Lapas di mata nasional dalam mensukseskan program ini.

Baca Juga  Mbak Nunik Pimpin Apel Siaga Pencanangan Vaksinasi Penyakit Mulut dan Kuku

“Masih banyak rumah warga yang belum mempunyai WC layak pakai, jadi kami berinisiatif dengan memproduksi bowel closet sebagai salah satu cara pencegahan dan penurunan stunting dengan memproduktifkan pasukan merah putih narapidana yang bekerja sama dengan Puskesmas Gunung Sugih,\” ucap Syarpani

Lapas Gunung Sugih ingin membuktikan kepeduliannya terhadap masyarakat Lampung Tengah khususnya Desa Buyut Udik, dimana lokasi lapas berdiri.

“Tak henti kami berupaya mencari mitra usaha untuk meningkatkan produktifitas narapidana bukan hanya untuk mempunyai keterampilan dalam berusaha, namun dapat berkontribusi aktif kepada masyarakat sebagai wujud mengisi pembangunan dan pengungkapan rasa bersalah kepada masyarakat dengan berkarya,\” tambah Syarpani.

Baca Juga  56 Kadus dan RT dapat Bantuan Motor

Auditor Madya Inspektorat Jenderal Kemenkes RI atau Pengendali Teknis Audit Kinerja Program Pencegahan dan Penurunan Stunting pada Dinas Kesehatan Lampung Tengah , Retno Budiarti memberikan apresiasi yang luar biasa kepada pihak Lapas atas terjalinnya kerjasama di bidang kesehatan, baik yang di dalam Lapas maupun kepedulian Lapas terhadap lingkungan masyarakat luar Lapas.

Baca Juga  Warga Tiga Dusun Minta PT Waskita Perbaiki Akses Jalan

“Sebagai perwakilan Inspektorat Jenderal Kementerian Kesehatan RI, kami sangat berterima kasih atas kontribusi lapas dalam program pencegahan dan penurunan stunting dengan memproduksi bowel closet dan membagikannya secara gratis, semoga kerja sama ini dapat berlanjut seterusnya dan diikuti oleh seluruh Dinkes di Indonesia. Saya akan laporkan secara khusus kepada Menteri Kesehatan,\” tutup Retno.(sansurya)

Berita Terkait

Peduli Sesama, Polres Lamteng Berikan Bansos untuk Warga Membutuhkan
Bupati Lampung Tengah Hadiri Jumat Mahabbah di Seputih Surabaya
Staf Ahli Bidang Pemerintahan, Hukum dan Politik Hadiri HUT ke-66 Dusun Sriwaluyo II
OJK-Polda Lampung Edukasi Bhabinkamtibmas Bahaya Aktifitas Keuangan Ilegal
Musa Ahmad Kukuhkan 40 Anggota Paskibraka Lampung Tengah
Sambut Hari Jadi Polwan ke-76, Polres Lampung Tengah Gelar Bhakti Kesehatan
Kapolres Lampung Tengah Pimpin Lat Pra Ops Mantap Praja Krakatau 2024
Operasi Patuh Krakatau 2024, Polres Lampung Tengah Gelar Sidang di Tempat

Berita Terkait

Selasa, 10 September 2024 - 16:28 WIB

Modus Transfer Palsu, 4 Napi Rutan Kotaagung Tipu Pedagang Beras di Pringsewu

Senin, 9 September 2024 - 16:15 WIB

Kapolres Pringsewu Pimpin Sertijab Kapolsek Gadingrejo dan Pengukuhan Kasat Intelkam

Minggu, 8 September 2024 - 17:38 WIB

Bhabinkamtibmas Polres Pringsewu Edukasi Warga Waspada Modus Kejahatan

Jumat, 6 September 2024 - 08:52 WIB

Dua Spesialis Pembobol Apotek di Pringsewu Ditangkap

Kamis, 5 September 2024 - 18:49 WIB

Kejari Pringsewu Perintahkan Penyidikan Dugaan Korupsi Dana Hibah LPTQ 2022

Kamis, 5 September 2024 - 13:41 WIB

Kapolres Pringsewu Imbau ASN Hindari Korupsi dan Jaga Netralitas

Rabu, 4 September 2024 - 19:04 WIB

Tinjau Kesiapan Pilkada 2024, Marindo Kunjungi KPU Kabupaten Pringsewu

Rabu, 4 September 2024 - 18:57 WIB

Polres Pringsewu akan Gelar Festival Seni Budaya Kuda Kepang

Berita Terbaru

Atlet Hapkido Lampung mempersembahkan 3 medali perunggu di PON Aceh-Sumut 2024, Selasa (10/9/2024). (Ist/NK)

Nasional

PON XXI, Lampung Masih Jaga Asa Target 10 Besar Klasemen Akhir

Selasa, 10 Sep 2024 - 15:37 WIB

Pesawaran

DPD Golkar Pesawaran Siap “Rusak” Menangkan Pasangan Arisan

Selasa, 10 Sep 2024 - 14:43 WIB

Tanggamus

Rutan Kota Agung Gelar Penggeledahan Insidentil Kamar Hunian WBP

Selasa, 10 Sep 2024 - 13:47 WIB