Kecamatan Pringsewu Adakan Operasi Yustisi Covid-19 Gabungan

Redaksi

Senin, 14 Februari 2022 - 19:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pringsewu (Netizenku.com): Dalam rangka mencegah penyebaran Covid-19, Kecamatan Pringsewu, bersama unsur Muspida melakukan giat operasi yustisi Satgas Covid-19, Senin (14/02).

Adapun yang turut dalam giat operasi yustisi Satgas Covid-19 di Kecamatan Pringsewu antara lain camat Pringsewu, Kapolsek Pringsewu Kota, Danramil 06, Satpol PP, kepala Puskesmaa Rejosari dan Puskesmas Pringsewu, beserta para lurah yang ada di kecamatan setempat.

Baca Juga  PMII Komisariat Pringsewu Gelar Mapaba

Camat Pringsewu Moudy Ary Nazolla S.STP MH, menyampaikan operasi yustisi Satgas Covid-19 ini berawal dari wilayah Simpang 5, dilanjutkan depan Hotel Urban, kemudian wilayah Umpri.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ia juga menambahkan langsung melakukan sosialisasi keliling pekon terkait imbauan pelaksanaan Prokes ketat kepada masyarakat, diakhiri operasi yustisi di pertigaan Bank Lampung.

Baca Juga  Polres Pringsewu Berhasil Amankan Terduga Pelaku Pembuang Bayi

“Untuk masyarakat diharapkan kembali menerapkan Prokes ketat dalam melaksanakan setiap aktivitas, demi keselamatan diri sendiri, keluarga dan khalayak banyak,” ujarnya. (Rz/len)

Berita Terkait

Pj Bupati Pringsewu Panen Perdana Padi Organik Teknologi BBM
Berkas Lengkap, Lima Tersangka Narkoba Dilimpahkan ke JPU
Kapolres Pringsewu Cek Unit Pelayanan Publik
Marindo Lantik Kadis Dukcapil Pringsewu
Fauzi dan Taufik Qurohim Pasangan Ideal Pilkada Pringsewu
Jaksa Menyapa: Perlindungan Hukum Terhadap Pecandu Narkotika
Lima Remaja Diamankan Polisi dan Warga Saat Hendak Perang Sarung
Pemkab Pringsewu Awali Safari Ramadan 1445 H di Pagelaran

Berita Terkait

Kamis, 28 Maret 2024 - 16:28 WIB

Tubaba Akan Beri Bantuan Unggas Untuk Keluarga Beresiko Stunting

Kamis, 28 Maret 2024 - 14:10 WIB

Pemkab Tubaba Siap Salurkan THR Kepada 3256 Penerima

Kamis, 28 Maret 2024 - 13:43 WIB

Pemkab Tubaba Siap Salurkan Dana Hibah Parpol Pileg 2019

Kamis, 28 Maret 2024 - 13:14 WIB

PUPR Tubaba Wujudkan Konektivitas Jalan Mantap Antar Wilayah

Kamis, 28 Maret 2024 - 13:02 WIB

Jelang Idul Fitri Pemkab Tubaba Gelar GPM

Kamis, 28 Maret 2024 - 12:21 WIB

Target PAD Tubaba Over 100,15 Persen

Kamis, 28 Maret 2024 - 10:11 WIB

Tubaba Tingkatkan Taraf Hidup Lewat Rumah Layak Huni

Rabu, 27 Maret 2024 - 21:40 WIB

Tubaba Berhasil Tekan Laju Inflasi Daerah

Berita Terbaru

Tulang Bawang Barat

Tubaba Akan Beri Bantuan Unggas Untuk Keluarga Beresiko Stunting

Kamis, 28 Mar 2024 - 16:28 WIB

Tulang Bawang Barat

Pemkab Tubaba Siap Salurkan THR Kepada 3256 Penerima

Kamis, 28 Mar 2024 - 14:10 WIB

Pringsewu

Pj Bupati Pringsewu Panen Perdana Padi Organik Teknologi BBM

Kamis, 28 Mar 2024 - 14:05 WIB