Hola Halo Sumatera, Dyas Gelar Tour di 3 Kota Besar

Redaksi

Jumat, 19 Oktober 2018 - 15:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandarlampung (Netizenku.com): Holaspica (nama komersil dari Virdyas Eka Diputri) akan melakoni tour mini ke tiga kota di Pulau Sumatera. Setelah melaunching album mini dengan tajuk \”Naik ke Laut\”di Malang, kali ini Hola akan mempromokan lagu yang bertajuk \”The Story of Eleonora\”.

Lagu yang diambil dari single ketiga ini, akan dibawakan Hola mulai tanggal 21 hingga 27 Oktober.

Baca Juga  Kabupaten Tanggamus Gelar Musrenbang Tahun 2018

Menurut dia, ini kali pertama dirinya melaksanakan tour di tiga kota di Sumatera, yakni Palembang pada tanggal 21 Oktober, Padang tanggal 25 Oktober dan terakhir di Kota Medan tanggal 27 Oktober.

Dalam tour ke tiga kota tersebut Hola juga akan singgah ke enam radio, yakni radio Momea FM dan Play FM Palembang, Warna FM Padang, hingga Star FM, Kiss FM dan Visi FM di Kota Medan. “Agenda tour ini merupkan bagian pertama, dan saya mulai dari Sumatera. Kedepan saya juga mengagendakan beberapa tour di pulau lain di Indonesia,” ujar Hola.

Baca Juga  Mahasiswa Lampung Gelar Aksi Tolak Politik Uang

Dalam kesempatan yang akan diberikan ke Hola nanti, ia akan mencoba melukiskan perjalanan tersebut melalui prosa yang akan dibacakan sebelum memulai pertunjukan. “Maka dari itu, sebelum saya menyanyi, saya akan bacakan masing-masing prosa yang mewakili tiap lagu itu,\” tandasnya.(Agis)

Berita Terkait

Pj. Gubernur Samsudin Pimpin Rakor Penuntasan Pengelolaan Sampah Kabupaten/Kota Se-Provinsi Lampung
Pj. Gubernur Samsudin Raih Penghargaan Provinsi Sangat Inovatif
Pj. Gubernur Lampung Hadiri Pembukaan Pendidikan Kepemimpinan NU, Wujudkan Pemimpin Berintegritas dan Berlandaskan Akhlak Mulia
Pj. Gubernur Lampung Tinjau Peternakan Sapi Terintegrasi di Lampung Utara untuk Perkuat Ketahanan Pangan
Pj. Gubernur Lampung Tinjau Balai Inseminasi Buatan, Dorong Modernisasi dan Peningkatan Stok Pangan
Pj. Gubernur Samsudin Hadiri Pertemuan Tahunan Bank Indonesia, Dengarkan Arahan Presiden Prabowo Subianto
Pj. Gubernur Samsudin Apresiasi Masyarakat Lampung, Pilkada Serentak 2024 Berjalan Tertib, Aman, dan Lancar
Pj. Gubernur Samsudin Ajak Stakeholder Dukung Keberlanjutan Pembangunan Jalan dan Infrastruktur

Berita Terkait

Kamis, 30 Januari 2025 - 22:39 WIB

Tim Penyidik Kejari Geledah Kantor dan Kediaman Sekda Pringsewu

Kamis, 30 Januari 2025 - 22:30 WIB

Jaga Stabilitas Pemerintahan, Ini Poin Penting Marindo Pasca Sekda Diciduk

Kamis, 30 Januari 2025 - 16:09 WIB

Sekda Pringsewu Tersangka Korupsi Dana Hibah LPTQ Tahun 2022

Rabu, 29 Januari 2025 - 18:44 WIB

Polisi Siaga, Amankan Libur Panjang Warga Pringsewu

Jumat, 24 Januari 2025 - 19:07 WIB

Tinjau Lokasi Terdampak Banjir di Ambarawa, Pj Bupati Pringsewu Serahkan Bantuan

Jumat, 24 Januari 2025 - 19:03 WIB

Dua Pelaku Penipuan dan Penggelapan Mobil Rental Ditangkap

Kamis, 23 Januari 2025 - 14:26 WIB

Warga Pringsewu Jadi Korban Penipuan Jalur Khusus PNS BRIN

Kamis, 23 Januari 2025 - 14:23 WIB

Pasca Banjir, Pj Bupati Pringsewu Instruksikan Jajaran Pemda Tetap Siaga

Berita Terbaru

Bandarlampung

Pj. Gubernur Lampung Minta Pengecer Segera Jual Kembali LPG 3 Kg

Rabu, 5 Feb 2025 - 22:08 WIB

Tulang Bawang Barat

Firsada Bangga Produk Lokal Tubaba Tampil di Ajang INACRAFT 2025

Rabu, 5 Feb 2025 - 20:57 WIB