Fredy Lepas Sekda dan Kepala Bappeda Lamtim

Redaksi

Selasa, 20 Oktober 2020 - 20:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lampung Timur (Netizenku.com): Pjs Bupati Lampung Timur, Fredy SM, melakukan pelepasan Sekretaris Daerah Kabupaten, Syahrudin Putera, dan Kepala Badan Pendapatan Daerah, Mustakim, Selasa (20/10).

Acara yang berlangsung di aula rumah dinas lintas bupati Lampung Timur itu dihadiri pula oleh Forkopimda, (Kapolres, Dandim, Kajari, ketua pengadilan negeri dan kemenag), para staf ahli bupati, para asisten, Kepala Inspektorat, Tarmizi, kepala OPD, kepala bagian, dan camat

Baca Juga  Pengusaha Rangka Baja dan Plafon Dukung Pasangan DA-DI

Fredy SM mengucapkan selamat kepada Syahrudin Putera serta Mustakim, untuk menjalankan tugas di tempat yang baru dan dapat lebih profesional lagi.

\”Saya berharap ini dapat menjadi contoh untuk teman-teman yang lain.Terkait dengan Sekretaris Daerah Kabupaten Lampung Timur yang beralih tugas ke Provinsi, maka untuk mengisi kekosongan akan segera melakukan pengisian Pj Sekda dengan persetujuan gubernur,\” ujarnya.

Mengingat Sekretaris Daerah Kabupaten sangat penting dalam menjalankan administrasi pemerintahan, maka Fredy berharap dapat dilakukan lelang jabatan di akhir tahun 2020, atau awal tahun 2021, walaupun nantinya ia sudah tidak bertugas di Lampung timur lagi, secepatnya harus diadakan lelang sesuai Perpres nomor 3 tahun 2018.

Baca Juga  Zaiful Kembali Rolling 19 Pejabat Eselon II

\”Sebagai Pjs Bupati Lampung Timur, saya mengajak untuk bersama-sama bekerja sama dalam membangun Lampung Timur menjadi lebih baik. Kita bersama-sama meningkatkan kinerja kita, bekerja lebih kompak dalam meningkatkan pembangunan yang ada di Lampung Timur,\” ungkapnya.

Sementara, Syahrudin Putera menyampaikan, bahwa mutasi itu hal yang biasa. Kurang lebih 3 tahun 6 bulan ia menjalankan tugas selaku Sekretaris Daerah di Kabupaten Lampung Timur bukanlah waktu yg singkat untuk membangun sebuah kekeluargaan.

Baca Juga  Kepala BKD: Belum Ada Penerimaan CPNS Lamtim

\”Mutasi itu hal biasa, tapi ini menjadi tidak biasa karena saya harus berpisah dari orang-orang yang luar biasa,\” ungkapnya. (Nainggolan/len)

Berita Terkait

Pemprov Lampung Dukung Penguatan SDM Melalui Pelatihan Kader PMII di Lampung Timur
Anggota DPR RI Irham Jafar Tinjau UPPO di Bandar Agung
Rahmat Mirzani Djausal dan Jihan Nurlela Gelar Acara Meriah untuk Masyarakat
Kelompok MAMITE Masih Jadi Momok Inflasi di Lampung
Warung Sehat Inovasi Kimia Farma dan BUMDes Lamtim
Arinal: Sinergi Pemerintah-Masyarakat Alpukat Siger Giri Mulyo Berbuah Manis
SIEJ Simpul Lampung-Balai TNWK Gelar Diskusi Perlindungan Gajah Sumatera
Dewan Dakwah Siap Bangun Perkampungan Keluarga Yatim

Berita Terkait

Jumat, 25 April 2025 - 08:44 WIB

Tersangka Baru Kasus Alkes RSUDBM Terungkap

Selasa, 22 April 2025 - 19:10 WIB

Putra Tanggamus Tedi Kurniawan Jabat Wasekjen BPOK DPP PAN

Rabu, 16 April 2025 - 16:03 WIB

Sambut HBP ke-61, Lapas dan Rutan Kotaagung Gelar Donor Darah

Kamis, 10 April 2025 - 18:36 WIB

Polsek Pematangsawa Selidiki Penyebab Kebakaran Rumah di Karang Brak

Selasa, 18 Maret 2025 - 19:57 WIB

Pendaftaran Calon Formatur Musda VI PAN Tanggamus Ditutup

Sabtu, 15 Maret 2025 - 20:09 WIB

Kontribusi Nyata Energi, PGE Ulubelu Bak Pahlawan Tak Terlihat

Selasa, 11 Maret 2025 - 18:13 WIB

Bupati-Wakil Bupati Tanggamus Rakor Akselerasi Penuntasan Pengelolaan Sampah

Jumat, 7 Maret 2025 - 16:24 WIB

Sukses Raih Emas, Ditjen EBTKE Dukung Program ELOC BESTARI PGE Area Ulubelu

Berita Terbaru

Pemuda berinisial AM saat diringkus Polres Pringsewu, Sabtu (26/4/2025), Foto: Reza/NK.

Pringsewu

Polres Pringsewu Tangkap Pemuda Pelaku Asusila Terhadap Anak

Minggu, 27 Apr 2025 - 15:45 WIB

Rahmat Mirzani Djausal pada acara Tatap Muka Gubernur Lampung, Foto: Istimewa.

Lampung Barat

Tegas, Gubernur Lampung Segera Tertibkan Perambah TNBBS

Minggu, 27 Apr 2025 - 15:30 WIB

Kegiatan FGD dan pemutaran film dokumenter Road to Resilience, di Hotel Batiqa, Bandar Lampung, Jumat, (25/4/2025), Foto: Istimewa.

Bandarlampung

BNPT: Kuatkan Kolaborasi, Cegah Ekstremisme

Jumat, 25 Apr 2025 - 21:57 WIB

Rapat paripurna kabupaten Tubaba, Jumat (25/4/2025), Foto: Arie/NK.

Tulang Bawang Barat

DPRD Tubaba Serahkan Rekomendasi LKPJ 2024

Jumat, 25 Apr 2025 - 20:54 WIB

Rahmad Mirzani Djausal saat melantik pejabat administrator di Balai Keratun Lantai 3, Jumat (25/4/2025), Foto: Diskominfotik Provinsi Lampung.

Bandarlampung

Gubernur Lampung Lantik 54 Pejabat Administrator

Jumat, 25 Apr 2025 - 19:04 WIB