DPRD Metro Periode 2014-2019 Lahirkan 69 Perda

Redaksi

Senin, 19 Agustus 2019 - 20:27 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Metro (Netizenku.com): Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Metro, menggelar sidang paripurna tentang pengucapan sumpah atau janji anggota DPRD Kota Metro masa keanggotaan tahun 2019-2024. Sidang dipimpin oleh Ketua DPRD Kota Metro periode 2014-2019, Anna Morinda, Senin (19/8).

Pelantikan dan pengambilan sumpah sendiri dibacakan oleh Kepala Pengadilan Negeri Metro, Ahmad Sumardi. Turut hadir dalam paripurna tersebut Walikota, Ahcmad Pairin, Wakil Walikota, Djohan, Forkopimda dan tamu undangan lainnya.

Baca Juga  Usai Salat Subuh, Walikota Metro Sapa Pasien RSUD Ahmad Yani

Dalam pembukaan Anna Morinda mengatakan rapat paripurna ini dihadiri oleh 14 anggota dari 25 anggota periode 2014-2019.

“Pada akhir masa jabatan, kami seluruh pimpinan dan anggota DPRD Kota Metro berusaha melaksanakan tugas dengan maksimal,” ujarnya.

Anna menyebut, selama masa jabatan DPRD Kota Metro telah melahirkan 69 Perda, baik inisiatif DPRD maupun dari Pemerintah Kota (Pemkot).

Baca Juga  Metro Raih Penghargaan Prevalensi Stunting Terendah BKKBN RI

“Kami berharap Perda-perda tersebut dapat direalisasikan,” ucapnya.

Anna pun berharap bagi anggota dewan periode 2014-2019 yang tidak dilantik lagi dapat tetap melanjutkan baktinya di masyarakat.

“Begitu juga bagi anggota DPRD yang kembali dilantik untuk dapat menjadi contoh bagi DPRD yang baru,” tandasnya.(Rival)

Berita Terkait

Kodim 0411/KM Gelar Pembinaan Masyarakat Tanggap Bencana
Sunday Fun-day Kota Metro Ajang Edukasi dan Peningkatan Kreatifitas
Atlet Judo Kota Metro Ditarget Gondol Emas PON XXI
Geger! Ketua DPC PDIP Kota Metro Mundur
25 Anggota DPRD Metro Periode 2024-2029 Resmi Dilantik
Kolaborasi Otoritas dan Industri Sistem Pembayaran Dukung Kota Metro Go Digital
Meriahkan HUT ke-87, Disporapar Gelar Metro RUN 12k
Metro Raih Penghargaan Prevalensi Stunting Terendah BKKBN RI

Berita Terkait

Selasa, 10 September 2024 - 21:33 WIB

Pimpinan dan AKD Belum Terbentuk, Hambat Aktivitas Aleg Lambar

Kamis, 5 September 2024 - 16:59 WIB

Ismet Inoni Jabat Pj Sekda Lampung Barat

Kamis, 5 September 2024 - 01:23 WIB

Tok! Pilkada Lambar PM-Mad Hasnurin Resmi Lawan Kotak Kosong

Selasa, 3 September 2024 - 20:47 WIB

35 Anggota DPRD Lambar Periode 2024-2029 Ikut Orientasi di Bandarlampung

Senin, 2 September 2024 - 11:58 WIB

35 anggota DPRD Kabupaten Lampung Barat Resmi Dilantik

Rabu, 28 Agustus 2024 - 17:13 WIB

KPU Lambar Nyatakan Semua Berkas PM-MH Lengkap

Rabu, 28 Agustus 2024 - 16:24 WIB

Ribuan Masyarakat Lambar Antar PM-MH Daftar Ke Kantor KPU

Selasa, 27 Agustus 2024 - 17:48 WIB

Rabu Besok, Paslon PM-MH Diarak Mendaftar ke KPU, Ini Rangkaian Acaranya

Berita Terbaru

Lainnya

Pj. Gubernur Samsudin Buka Tubaba Art Festival ke-8

Jumat, 13 Sep 2024 - 07:33 WIB

E-Paper

Lentera Swara Lampung | Jumat, 13 September 2024

Kamis, 12 Sep 2024 - 22:15 WIB