Awal Kemarau, Lahan Ilalang di Balam Terbakar

Redaksi

Kamis, 2 Agustus 2018 - 15:59 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandarlampung (Netizenku.com): Memasuki musim kemarau, Kota Bandarlampung disambut dengan terjadinya kebakaran lahan seluas 1 hektar yang dipenuhi dengan ilalang di daerah Kampung Sukamulya, Kedamaian pada Kamis (2/8).

Berdasarkan keterangan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Bandarlampung, pihaknya mendapatkan laporan dari masyarakat bahwa ada asap yang menyembul ke udara dari lahan yang dipenuhi ilalang tersebut.

Baca Juga  Pemprov Lampung Jalin Kerjasama Hukum, PT. Lampung Jasa Utama Gandeng Kejati Lampung dalam Optimalisasi Pengawasan dan Pendampingan Hukum

\”Kami mendapatkan laporan dari warga bahwa ada asap yang menyembul ke udara. Maka itu kami langsung turun ke lokasi, dikhawatirkan api tersebut merambat dan terjadi hal yang tidak diinginkan,\” kata Kepala Bidang Pencegahan dan Kesiapsiagaan BPBD Kota Bandarlampung, M Rizky.

Ia mengatakan, 2 unit mobil pemadam Serta 10 orang personil dikerahkan untuk memadamkan lahan tersebut.

Baca Juga  Antrian Warga Mengular di Pasar Murah Minyak Goreng PTPN 7

\”Kurang lebih kejadian terjadi pada pukul 2 siang dan hingga jam 3 sore masih terus disiram agar potensi api tidak kembali menyala,\” singkatnya.

Hingga saat ini, BPBD belum dapat menyimpulkan penyebab terjadinya api. Pihaknya menduga ada 2 kemungkinan, yakni warga yang membuang puntung rokok sembarangan, dan terik matahari yang membakar ilalang.(Agis)

Berita Terkait

Penggemar Bola di Lampung Segera Punya Jagoan Klub
Pemred Club Siapkan Musyawarah Kerja sekaligus Halal Bihalal
Angin Perdamaian Andan Jejama Berhembus Lembut di Pesawaran
Kepala Babi Teror Jurnalis Tempo
Gerebek Sabung Ayam, 3 Polisi Gugur Diterjang Peluru
Pemprov Lampung Kebut Perbaikan Jalan
Hindari Pemborosan, Ekonom UGM Usulkan Program MBG Belajar pada Amerika
Manjur, Gubernur Mirza Keluarkan Jurus Negosiasi, Pabrik Tapioka Diminta Operasional Kembali

Berita Terkait

Selasa, 22 April 2025 - 18:18 WIB

Polres Pringsewu Imbau Warga Waspadai Modus Penipuan Gadai Kendaraan

Selasa, 22 April 2025 - 18:12 WIB

Tiga Pria Asal Pesawaran Dibekuk Polres Pringsewu Terkait Kasus Narkoba

Selasa, 22 April 2025 - 18:05 WIB

Bupati Pringsewu Buka Sosialisasi DAK Fisik Sanitasi 2025

Senin, 21 April 2025 - 18:54 WIB

Kasus Perundungan Siswi Viral, Polres Pringsewu Periksa Terduga Pelaku dan 7 Saksi

Senin, 21 April 2025 - 18:41 WIB

Bupati Pringsewu Tinjau Sarana dan Proses Belajar di SDN 2 dan SMPN 2 Pringsewu

Minggu, 20 April 2025 - 19:14 WIB

Remaja Putri Jadi Korban Perundungan di Pringsewu, Polisi Lakukan Penyelidikan

Minggu, 20 April 2025 - 18:51 WIB

Wabup Umi Apresiasi Peran Pensiunan Dukung Pembangunan

Rabu, 16 April 2025 - 20:49 WIB

Kejari Pringsewu Kembali Terima Titipan Pengembalian Dana Hibah LPTQ 2022 

Berita Terbaru

E-Paper

Lentera Swara Lampung | 127 | Jumat, 25 April 2025

Kamis, 24 Apr 2025 - 23:11 WIB

Gelaran acara peringatan Hari Kartini 2025 di Aula Rapat Utama lantai III, Kantor Pemda Tubaba, Rabu (23/4/2025), Foto: Arie/NK.

Tulang Bawang Barat

Pemkab Tubaba Ajak Perempuan Aktif Bangun Daerah

Kamis, 24 Apr 2025 - 17:33 WIB

Audiensi antara Bupati Lampung Selatan dengan Kepala BNN Lampung Selatan beserta jajaran, di rumah dinas bupati, Kamis (24/4/2025), Foto: Eko/NK.

Lampung Selatan

Pemkab Lamsel Dukung Perluasan Program Desa Bersinar

Kamis, 24 Apr 2025 - 17:08 WIB

Bupati Lampung Barat saat audiensi dengan Kepala BP TASKIN, Budiman Sujatmiko di Jakarta, Kamis (24/4/4025), Foto: Iwan/NK.

Lampung Barat

Jemput Program Pusat, Parosil Dorong OPD Gerak Cepat

Kamis, 24 Apr 2025 - 16:51 WIB

Temu Teknis Sistem Pelaporan Penyuluh Pertanian di Aula Rajabasa, Kamis (24/4/2025), Foto: Eko/NK.

Lampung Selatan

Pemkab Lampung Selatan Gelar Temu Teknis Penyuluh

Kamis, 24 Apr 2025 - 16:35 WIB